Diketahui harga keelektronegatifan unsur: H = 2,1; O 3 ,5 C 2 ,5 N 3,0 dan Cl 3,0 pasangan se

Harga keelektronegatifan unsur: H=2,1;O=3,5;C=2,5;N=3,0;Cl=3,0. pasangan senyawa kovalen nonpolar dan senyawa kovalen polar adalah

Pasangan senyawa kovalen polar adalah HCl, NH3 dan H2O sedangkan pasangan senyawa kovalen non polar adalah CH4, CCl4 dan CO2.

Pembahasan

Kepolaran senyawa

1. Molekul Biatomik

Molekul biatom = terdiri dari dua taom

kepolaran senyawa dapat ditentukan dari elekronegatifitasnya. Senyawa polar memiliki perbedaan elektronegatifitas yang besar, sedangakan senyawa nonpolar memiliki perbedaan elektronegatifitas kecil atau nol. Jika dua macam atom yang berbeda keelektronegatifannya membentuk ikatan kovalen, posisi pasangan elektron ikatan akan lebih tertarik oleh atom yang keelektronegatifannya lebih besar.

2. Poliatom

Molekul poliatom = lebih dari 2 atom

kepolarannya ditentukan oleh momen dipol (μ). Senyawa polar memiliki momen dipol lebih besar dari nol, sedangkan senyawa nonpolar memiliki momen dipol sama dengan nol.

3. Bentuk Molekul

Bentuk molekul simetris merupakan senyawa non polar, sedangkan bentuk molekul asimetri merupakan senyawa polar.

4. Pasangan Elektron Bebas (PEB)

Senyawa polar memiliki PEB pada atom pusatnya, sedangkan senyawa nonpolar tidak memiliki PEB pada atom pusatnya.


Jawab :

keelektronegatifan O = 3,5

keelektronegatifan H = 2,1

keelektronegatifan C = 2,5

keelektronegatifan N = 3,0

keelektronegatifan Cl = 3,0

a. Senyawa HCl

memilki perbedaan keelektronegatifan = 3,0 - 2,1 = 0,9

Besarnya perbedaan kelektronegatifitas anatara Cl dengan H sebesar 0,9 lebih besar dari 0,5 maka HCl merupakan senyawa kovalen polar.

b. Senyawa H₂O

memilki perbedaan keelektronegatifan = 3,5 - 2,1 = 1,4

Besarnya perbedaan kelektronegatifitas anatara O dengan H sebesar 1,4 lebih besar dari 0,5 maka H₂O merupakan senyawa kovalen polar. Selain itu H₂O memiliki 2 pasangan elektron bebas (PEB).

c. Senyawa NH₃

memilki perbedaan keelektronegatifan = 3,0 - 2,1 = 0,9

Besarnya perbedaan kelektronegatifitas anatara N dengan H sebesar 0,9 lebih besar dari 0,5 maka NH₃ merupakan senyawa kovalen polar. Selain itu NH₃ memiliki 1 pasangan elektron bebas (PEB).

d. Senyawa CH₄

memilki perbedaan keelektronegatifan = 2,5 - 2,1 = 0,4

Besarnya perbedaan kelektronegatifitas anatara C dengan H sebesar 0,4 kurang dari 0,5 maka CH₄ merupakan senyawa non polar. Selain itu CH₄ tidak memiliki pasangan elektron bebas (PEB).

e. Senyawa CCl₄

memilki perbedaan keelektronegatifan = 3,0 - 2,5 = 0,5

Besarnya perbedaan kelektronegatifitas anatara Cl dengan C sebesar 0,5 merupakan senyawa non polar. Selain kelektronegatifitas yang kecil CCl₄  tidak memiliki PEB (pasangan elektron bebas).

f. Senyawa CO₂

memiliki momen dipol = 0 dan tidak tidak memiliki PEB (pasangan elektron bebas) maka merupakan senyawa non polar.


Pelajari lebih lanjut

Menentukan jenis ikatan dan senyawa brainly.co.id/tugas/18472092 , brainly.co.id/tugas/19335578 , brainly.co.id/tugas/19265189

Bentuk molekul brainly.co.id/tugas/3846856

Bentuk molekul brainly.co.id/tugas/1550856

Gaya antar molekul (ikatan hidrogen) brainly.co.id/tugas/13342677

Kepolaran senyawa brainly.co.id/tugas/19660093 , brainly.co.id/tugas/13300807

-------------------------------------

Detil Jawaban

Mapel : Kimia

Bab : Ikatan kimia

Kelas : X

Semester : 1

Kode : 10.7.4

Kata kunci : kepolaran senyawa, keelektronegatifitas, kovalen polar, kovalen non polar

Sebanyak 30 mL asam asetat 0,1 M (Ka CH₂COOH = 1,8 x 10-⁵) tepat bereaksi dengan 30 ml. amonia 0,1 M (Kb NH3, = 1,8 x 10) pH campuran tersebut adalah … ... a 5b. 5 - log 1,8 c.7d. 9+ log 1.8 e. 10​

Larutan natrium asetat 0,1 M dengan tetapan hidrolisis 1 x 10 mempunyai pH sebesar...mohon bantuannya kakak​

Reaksi hidrolisis yang benar dari larutan garam Na₂S adalah... a. Na₂S → 2Na+ + S². b. 2Na+ + 2H₂O → 2NaOH + 2H* - c. S² + H₂O → H₂S + OH d. Na₂S + 2H … ₂O → 2NaOH + H₂S .. e. Tidak mengalami hidrolisistolong bantu besok dikumpulkan​

hitunglah ph campuran antara 200ml larutan HNO2 0,15M dengan 150ml larutan KOH 0,10m (Ka=10-5)​

Sebanyak 50 mL larutan NH3 0,1 M dicampurkan dengan 50 mL larutan HCl 0,1 M. pH campuran tersebut adalah... (Kb NH3 = 1,8 x 105) a. 6 - log 5,27 b. 6 … + log 5,27 c. 8 - log 5,27- d. 8+ log 5,27 e. 8bantuannya segera!!​

pH larutan garam Kalsium asetat Ca(CH₂COO), 0,05M adalah... (Kb CH₂COOH-1 x 10) a. 5 - log 2 b. 2-log 5 c. 5 d. 9 e. 14ditunggu jawabannya​

reaksi ionisasi dari senyawa ch4​

tolong bantu kakjgn ngasal ok​

Gas atetilen dapat dibuat menurut reaksi:CaC2(s) + 2H2O(l) - - - > Ca(OH)2(aq) + C2H2(g) Perubahan entalpi pembakaran gas ini adalah -320 kkal.mol- … 1. Jika dalam suatu proses digunakan 160 gram kalsium karbida dan dengan asumsi bahwa hanya 60% CaC2 yang bereaksi, hitung berpa kkal kalor akan dihasilkan kalsium karbida tersebut!

Tunjukan Donor Dan ekseptor Proton dalam reaksi berikutA.OH- +NH⁴± <<<>>>NH3 +H2O​

Diketahui harga keelektronegatifan unsur: H = 2,1; O = 3,5; C = 2,5; N = 3,0; CI = 3,0, dan senyawa kimia: Cl2, O2, CCl4, CH4, HCl, N2, NH3, H2O.

Tentukan pasangan senyawa kovalen nonpolar dan senyawa kovalen polar!

Jawab:

Ikatan kovalen nonpolar jika pasangan elektron yang dipakai bersama tertarik sama kuat dan mengandung jenis atom yang sama dan simetris. Contoh: CH4 dan CCI4.

Ikatan kovalen polar terbentuk antara atom yang berikatan mempunyai beda keelektronegatifan besar: H – CI.

----------------#----------------

Jangan lupa komentar & sarannya

Email:

Kunjungi terus: masdayat.net OK! 😁

Kepolaran senyawa kovalen dapat diketahui dari besarnya beda keelektronegatifan unsur-unsur yang berikatan. Jika perbedaannya sangat kecil (mendekati nol), ikatan yang terbentuk adalah ikatan kovalen nonpolar. Jika perbedaan keelektronegatifan besar; ikatan yang terbentuk adalah ikatan kovalen polar.

  • molekul unsur bebas (molekul yang disusun oleh satu jenis unsur, seperti , , ) termasuk molekul nonpolar, karena beda elektronegatifnya = 0.
  • molekul dan  termasuk kovalen polar.
  • Molekul  termasuk kovalen nonpolar karena susunan atomnya menunjukkan tarikan yang seimbang pada atom pusat.
    Diketahui harga keelektronegatifan unsur: H = 2,1; O 3 ,5 C 2 ,5 N 3,0 dan Cl 3,0 pasangan se
     
  •  merupakan senyawa kovalen polar
     

Sehingga, yang merupakan pasangan senyawa kovalen nonpolar dan polar adalah .

Jadi, jawaban yang benar adalah D.