Kenapa nonton YouTube macet macet di laptop?

Menonton video Youtube yang sering tersendat-sendat waktu dimainkan tentunya membuat jengkel, Apalagi sinyal sudah bagus namun tetap saja sering terjadi loading atau proses buffering yang mengakibatkan terhentinya sementara video untuk melakukan loading data dari server Youtube.

Kenapa nonton YouTube macet macet di laptop?

Dalam sistem kerjanya, Ketika smartphone mengakses salah satu video di youtube akan terjadi proses upload dan download data, dimana proses download data inilah yang paling berpengaruh untuk menonton youtube dengan sempurna tanpa tersendat-sendat.

Ketika pertama kali anda membuka salah satu video nantinya akan ada proses upload data yaitu perintah ke server untuk mengakses file video tersebut, kemudian ada proses download data, dimana kecepatan koneksi data internet berpengaruh dalam proses lancarnya menonton video secara online.

Proses download data video di youtube sering disebut sebagai buffering, semakin besar dan cepat melakukan buffering maka semakin lancar pula tontonan yang anda saksikan. Ketika anda melihat video youtube di progress bar ada warna merah dan juga Putih, yang merah berarti posisi realtime track yang sedang diputar dan yang warna putih adalah file Buffering yang sudah diunduh dan siap untuk dimainkan.

Semakin cepat garis putih di slider youtube terunduh dan berjalan menjauh dari warna merah maka semakin lancar pula nantinya anda menonton youtube. Bahkan ketika garis slider bar warna putih di layar sudah mencapai finish walaupun koneksi internet anda putus sekalipun tetap bisa anda tonton video tersebut karena file buffering yang dipakai tanpa unduhan data lagi.

Tips agar Youtube lancar tidak tersendat di Smartphone

1. Periksa Koneksi

Pertama kali cek dahulu sinyal koneksi data internet, apakah bagus atau minim. Kecepatan koneksi internet walaupun sudah di jaringan 3G atau 4G tidak akan maksimal dan menyebabkan macetnya tontonan youtube.

2. Pilih Resolusi

Banyak pengguna aplikasi youtube yang menggunakan settingan default alias otomatis ketika melihat video youtube, padahal tidak semua pemilik smartphone yang mempunyai koneksi data cepat tergantung dari paketan dan jaringan yang digunakan.

Silahkan pilih secara manual resolusi atau kualitas video yang sedang anda mainkan bila merasa tontonan tersendat-sendat, caranya sebagai berikut:

a. Buka aplikasi youtube dan putar salah satu video, kemudian pause dahulu tontonan dan sentuh ikon titik 3 di pojok layar

Kenapa nonton YouTube macet macet di laptop?

b. Kemudian pilih resolusi video, semakin rendah nilainya semakin cepat proses buffering dan semakin lancar

Walau dengan menurunkan resolusi video youtube bisa mereduksi tampilan tidak sejelas resolusi tinggi namun pada umumnya gambar yang dihasilkan masih bagus, toh anda hanya ingin melihatnya tanpa tersendat bukan?

3. Matikan Aplikasi lain

Walaupun sudah menurunkan resolusi tapi tetap macet-macet apa lagi yang harus dilakukan?, cobalah untuk menutup aplikasi yang sedang terbuka. Banyaknya aplikasi yang memerlukan data internet seperti aplikasi facebook, whatsapp, BBM, Instagram dan sebagainya itu bisa membuat asupan data internet terbagi sehingga tidak maksimal untuk melakukan buffering video.

4. Restart Ponsel

Ketika anda tidak tahu aplikasi mana yang masih terbuka atau sudah tertutup dengan sempurna, silahkan reboot ulang ponsel dan tunggu sampai ponsel menyala kembali, jangan membuka aplikasi Sosmed lainnya dahulu, langsung buka saja aplikasi Youtube dan tontonan video akan lebih lancar karena belum ada aplikasi yang terbuka satupun selain youtube.

Bagaimana, sudah siap menonton streaming Youtube tanpa tersendat-sendat?, silahkan di praktekkan sekarang juga, semoga bermanfaat.

Streaming Youtube Suka Lag Atau Buffering Di Laptop Or PC? Begini cara Mengatasinya! - Pernah ngalamin pas streaming youtube videonya macet-macet atau antara gambar dan audionya gak singkron sama sekali karna adanya buffering. Pasti kamu kesel banget kan! Padahal udah pakai koneksi super cepat jaringan 4G bahkan gak tanggung-tanggung 5G sekalian atau pakai hotspot wifi hehehe. Isi kuota udah bergiga-giga tapi tetap saja video youtubenya macet kesendat-sendat.

Kenapa nonton YouTube macet macet di laptop?

Dont wory gaes, pas bingit kita punya solusinnya bagaimana cara mempercepat yang namanya buffering tersebut di laptop atau PC komputer sobat. Kebetulan saya juga pernah mengalami ini. Awalnya saya anggap biasa saja tapi lama-lama gak nyaman juga yah. Dan saya pun mulai mencari-cari info di mbah google kemudian saya tuangkan lagi dalam artikel ini. Adapun caranya dapat disimak dibawah berikut:

1. Gunakan Aplikasi Ekstensi

Caranya seperti ini :

  • Download sebuah ekstensi bernama SmartVideo, jika tidak ada cari ekstensi serupa yang memiliki fungsi yang sama dan pastikan telah digunakan banyak orang. Kalo yang saya pakai sekarang namanya Youtube No Buffer.
  • Setelah ketemu langsung saja install browser Chrome atau Mozilla Firefox Anda.
  • Tinggal aktifkan saja sesuai fungsinya.
  • Pastikan ekstensi atau pengayannya sudah aktif.


Insya Allah masalah macet-macet nonton streaming youtube sudah bisa teratasi, namun untuk kualitas gambar tetap mengikuti kecepatan koneksi internet yang sobat punya. Jika belum memuaskan sobat bisa kombinasikan dengan langkah ke.2 sampai akhir dalam pembahasan artikel ini.

2. Pasang Player HTML5

Tidak seperti yang biasa digunakan yakni flash player namun luput dari perhatian padahal boros sekali memori ram dan juga komsumsi daya, sedangkan HTML5 ini hanya menggunakan sedikit sekali memori ram dan juga memberikan dukungan pada media player jenis lainnya seperti ponsel maupun tablet.

Langkah-langkahnya sebagai berikut :

  • Instal Youtube HTML5 Video Player
  • Lalu klik bagian Join the HTML5


Youtube HTML5 Video Player ini bisa sobat cari i google bentuknya kalau yang saya temukan ada juga yang berupan ekstensi atau pengaya ada juga berupa aplikasi installan. Silahkan di coba aja dua-duanya.

3. Gunakan DNS Google

Perlu diketahui terkadang speed atau kecepatan sebuah koneksi internet kita yang lemot bin lelet, tidaklah melulu diakibabatkan kesalahan dari providernya. Namun bisa juga ada kesalahan yang terletak di pengaturan bagian DNS pada perangkat komputer atau laptop kita. Untuk menambahkan DNS Google ini sangat mudah, Anda tinggal menambahkan angka 8.8.8.8 dan 8.8.4.4 dan Adapun lebih detailnya mungkin butuh pembahasan tersendiri.

4. Atur Resolusi Gambar Pada Layar

Adanya buffering itu emang sangat tergantung juga pada kualitas videonya, sob. Dan di YouTube itu sudah memiliki pilihan resolusi yang cukup lengkap untuk kita bisa menyetel kualitas dari video yang sedang diputar, dimulai 144p yang paling kecil sampai 8k yang paling besar. Nah, untuk negara Indonesia sendiri sih, kalo mau berasa lancar sih ya usahakan pilih resolusi 480p untuk kecepatan 1Mbps namu jika sobat punya speed internet 3Mbps bisa pilih resolusi video yang 720p, supaya streaming yoitube pun jadi lancar! Hanya saja speksifikasi komputer dan laptop kita harus diperhatikan.

Demikianlah gaes 4 tips cara percepat munculnya buffering supaya bisa lancar lagi nonton streaming Youtubenya! Artikel ini diterbitkan berdasarkan pengalaman pribadi jika bermanfaat dan membantu sobat jangan lupa klik tombol share ke akun sosmed sobat, terimakasih.

Bagaimana cara agar YouTube tidak macet?

Aplikasi YouTube.
Mulai ulang aplikasi YouTube..
Mulai ulang perangkat..
Nonaktifkan koneksi data seluler, lalu aktifkan lagi..
Hapus cache aplikasi YouTube..
Uninstal dan instal ulang aplikasi YouTube..
Update aplikasi YouTube ke versi terbaru yang tersedia..
Update Android ke versi terbaru yang tersedia..

Kenapa pada saat nonton YouTube macet macet?

Terkadang alasan mengapa video yang Kamu tonton di YouTube macet-macet atau tersendat-sendat adalah karena kualitas video yang terlalu tinggi, video akan memakan waktu lebih lama untuk dimuat, sehingga terjadi kesalahan lagging saat menonton YouTube di ponsel yang kamu gunakan.

Bagaimana cara agar nonton YouTube lancar?

Cara Jitu Memutar Video Youtube Lancar Tanpa Macet.
Memeriksa Koneksi Jaringan Internet. Hal penting yang harus diperhatikan adalah memeriksa koneksi jaringan internet yang kita gunakan. ... .
Memilih Resolusi. ... .
Mematikan Aplikasi Aktif. ... .
Menghidupkan Ulang (Restart) Smartphone..

Kenapa laptop saya tidak bisa memutar video di YouTube?

Ada beberapa penyebab video di youtube tidak bisa diputar atau dibuka. Pertama, masalah koneksi yang lambat. Kedua, masalah tidak ada aplikasi pemutar video flash di internet yang bernama flas player. Atau, flash player telah usang dan minta diperbarui.