Berapa harga pajak mobil toyota

Pajak Calya ~ Toyota Calya menjadi salah satu mobil LCGC yang memiliki banyak peminat karena harganya yang murah. Namun, apakah pajaknya murah juga?. Pada kesempatan kali ini saya telah menyiapkan daftar tarif pajak Calya lengkap semua tahun dan model.

Berapa biaya pajak Calya?

Pajak Calya paling murah adalah Rp. 1.900.000, dan untuk yang paling mahal sebesar Rp. 2.580.000. Biaya belum termasuk SWDKLLJ mobil.

Penting : Untuk mengecek pajak Calya sesuai plat nomor anda, silahkan menggunakan aplikasi cek pajak kendaraan, anda bisa mengecek data pajak mobil anda secara langsung dari database samsat dengan aplikasi ini.

Berapa harga pajak mobil toyota

Pada artikel ini kami akan membahas tentang:

  • Cek Tarif Pajak Calya Secara Online
  • Daftar Pajak Calya Terbaru 2022
  • Cek Denda Pajak Toyota Calya Secara Online
  • Biaya Ganti Plat dan Pajak 5 Tahunan Mobil Calya
  • Biaya Balik Nama Mobil Toyota Calya
  • Syarat dan Cara Bayar Pajak Calya di Kantor Samsat

Cek Tarif Pajak Calya Secara Online

Apabila anda ingin mengecek berapa biaya pajak yang harus anda bayar, saat ini anda sudah bisa mengeceknya secara online. Salah satunya adalah dengan menggunakan aplikasi android cek pajak kendaraan.

Aplikasi ini tersedia gratis di bawah, anda tinggal mendownloadnya sekarang dan masukan data kendaraan anda di aplikasi disebut. Setelah itu biaya pajak mobil Calya anda akan keluar.

Berikut ini adalah contoh pengecekan mengguankan aplikasi cek pajak kendaran

Berapa harga pajak mobil toyota

Selain itu anda juga bisa bayar pajak di tokopedia, disana anda bisa cek pajak online, dan juga bayar pajak menggunakan kartu kredit

Berikut ini adalah biaya pokok pajak mobil calya, jika anda terkena pajak progresif maka pajak anda akan lebih tinggi.

PAJAK CALYA 2016

Biaya pajak Calya tahun 2016 adalah paling rendah Rp. 1.900.000 hingga paling tinggi Rp. 2.220.000.

Tipe Mobil Tahun Pajak
CALYA 12 E MT 2016 1.960.000
CALYA 12 G MT 2016 2.000.000
CALYA 12 E AT 2016 2.140.000
CALYA 12 G AT 2016 2.220.000
B401RA-STD CALYA 12 E SM 2016 1.900.000

PAJAK CALYA 2017

Biaya pajak mobil Calya tahun 2017 adalah paling rendah Rp. 2.020.000 hingga Rp. 2.340.000.

Tipe Mobil Tahun Pajak
CALYA 12 E MT 2017 2.060.000
CALYA 12 G MT 2017 2.160.000
CALYA 12 E AT 2017 2.260.000
CALYA 12 G AT 2017 2.340.000
B401RA-STD CALYA 12 E SM 2017 2.020.000

PAJAK CALYA 2018

Biaya pajak mobil Calya tahun 2018 adalah paling rendah Rp. 2.060.000 hingga paling tinggi Rp. 2.380.000.

Tipe Mobil Tahun Pajak
CALYA 12 E MT 2018 2.100.000
CALYA 12 G MT 2018 2.200.000
CALYA 12 E AT 2018 2.320.000
CALYA 12 G AT 2018 2.380.000
B401RA-STD CALYA 12 E SM 2018 2.060.000

PAJAK CALYA 2019

Biaya pajak mobil Calya tahun 2019 adalah paling rendah Rp. 2.100.000 hingga Rp. 2.420.000.

Tipe Mobil Tahun Pajak
CALYA 12 E MT 2019 2.140.000
CALYA 12 G MT 2019 2.220.000
CALYA 12 E AT 2019 2.340.000
CALYA 12 G AT 2019 2.420.000
B401RA-STD CALYA 12 E SM 2019 2.100.000

PAJAK CALYA 2020

Biaya pajak mobil Calya tahun 2020 adalah paling rendah Rp. 2.120.000 hingga paling tinggi Rp. 2.480.000.

Tipe Mobil Tahun Pajak
CALYA 12 E MT 2020 2.180.000
CALYA 12 G MT 2020 2.260.000
CALYA 12 E AT 2020 2.400.000
CALYA 12 G AT 2020 2.480.000
B401RA-STD CALYA 12 E SM 2020 2.120.000

PAJAK CALYA 2021

Biaya pajak Calya tahun 2021 yang paling murah adalah Rp. 2.200.000, dan paling mahal senilai Rp. 2.520.000.

Tipe Mobil Tahun Pajak
CALYA 12 E MT 2021 2.240.000
CALYA 12 G MT 2021 2.340.000
CALYA 12 E AT 2021 2.440.000
CALYA 12 G AT 2021 2.520.000
B401RA-STD CALYA 12 E SM 2021 2.200.000

PAJAK CALYA 2022

Biaya pajak Calya tahun 2022 yang paling murah adalah Rp. 2.260.000, dan untuk paling mahal senilai Rp. 2.580.000.

Tipe Mobil Tahun Pajak
CALYA 12 E MT 2022 2.300.000
CALYA 12 G MT 2022 2.400.000
CALYA 12 E AT 2022 2.500.000
CALYA 12 G AT 2022 2.580.000
B401RA-STD CALYA 12 E SM 2022 2.260.000

Pajak progresif setiap daerah berbeda, karena provinsi memiliki perda yang berbeda-beda, untuk lebih jelasnya anda bisa cek : undang-undang dan peraturan daerah mengenai tarif pajak kendaraan bermotor

Cek Denda Pajak Toyota Calya Secara Online

Seringkali kita terlambat membayar pajak kendaraan bermotor yang menagkibatkan kita terkena denda pajak kendaraan.

Namun sayangnya anda tidak bisa mengecek berapa denda pajak calya anda jika anda melihatnya di STNK, caranya hanyalah dengan menghitung secara manual, atau menginstal aplikasi cek plat kendaraan, atau anda bisa menggunakan aplikasi dibawah ini.

Anda cukup memasukan PKB anda dan juga berapa lama anda menunggak pajak kendaraan.

Cek Pajak Progresif Calya

Jika anda ingin membeli mobil kedua anda, anda tentunya akan terkena pajak progresif, dan untuk menghitung pajak progresif yang akan dikenakan pada anda, anda bisa menggunakan kalkulator pajak progresif dibawah ini

Biaya Ganti Plat dan Pajak 5 Tahunan Mobil Calya

Setiap lima tahun sekali anda wajib untuk mengganti plat nomor mobil anda, dan untuk itu anda juga harus membayar pajak serta biaya lain-lain.

Lalu berapa biaya ganti plat calya? Jumlah biaya ganti plat mobil calya adalah Rp. 818.000 ditambah pajak kendaraan PKB nya.

Berikut ini adalah rincian daftar biaya yang harus anda bayarkan, ketika ganti plat mobil calya:

Rincian Biaya
Pajak Tahunan Lihat tabel diatas
SWDKLLJ Rp. 143.000
Penerbitan STNK Rp. 200.000
Penerbitan TNKB Rp. 100.000
Penerbitan BPKB Rp. 375.000

Biaya Balik Nama Mobil Toyota Calya

Proses balik nama, atau biasa disingkat BBN KB adalah perubahan nama kepemilikan kendaraan bermotor.

Biasanya hal ini dilakukan ketika anda membeli mobil bekas atau memberikan mobil anda kepada orang lain.

Berikut ini adalah biaya balik nama calya

Rincian Biaya
Biaya Pendaftaran 70-100 ribu (tergatung samsatnya)
Pajak Tahunan Calya (PKB) Lihat tabel diatas
BBN2 2/3 dari pajak tahunan anda
SWDKLLJ Rp. 143.000
Penerbitan STNK Rp. 200.000
Penerbitan SNKB Rp. 100.000
Penerbitan BPKB Rp. 375.000

Syarat dan Cara Bayar Pajak Calya di Kantor Samsat

Apabila anda ingin membayar pajak kendaraan, maka samsat adalah kantor pajak yang harus anda kunjungi. Namun sebelum itu anda harus menyiapkan beberapa syarat perpanjang pajak stnk tahunan, syaratnya antara lain adalah:

Dokumen persyaratan bayar pajak tahunan di Samsat.

  • KTP asli
  • STNK Asli

Untuk membayar pajak mobil anda hanya perlu membawa 2 syarat tersebut. syarat itu berlaku untuk pembayaran pajak kendaraan melalui loket samsat, samsat keliling, samsat drive thru ataupun melalui gerai alfamart ataupun Indomaret

Apabila anda telah menyiapkan semua syarat yang diperlukan, selanjutnya anda tinggal datang ke samsat pada jam kerja.

Berikut langkah – langkah bayar pajak tahunan Calya di Samsat.

  1. Siapkan persyaratan pembayaran pajak berupa STNK dan KTP anda
  2. Datang ke loket pembayaran pajak
  3. Serahkan STNK dan KTP anda untuk di cek oleh petugas
  4. Tunggu, proses pendaftaran anda diproses oleh petugas
  5. Tunggu hingga petugas memanggil nama anda, dan lakukan pembayaran pajak kendaraan
  6. Ambil STNK Calya baru Anda
  7. Selesai

Itulah daftar pajak Calya lengkap terbaru beserta biaya lain lain.

Berikut ini adalah video terkait pajak calya dan cara mengeceknya via pemerintahkota.com

Pajak calya 2019 2017 2016 2018 sigra per tahun berapa dan g matic tahunan mobil toyota baru biaya bayar daihatsu daftar harga kendaraan 2020 th thn 2015 new stnk cek terbaru

Berapa pajak mobil Toyota Avanza?

Contoh, biaya pajak tahunan kendaraan kamu keluaran tahun 2021 yakni AVANZA 1.3 E AT Rp 2.647.500 + biaya tambahan Rp 818.000. Maka total biaya pajak 5 tahunan kamu adalah Rp. 3.465.500.

Pajak mobil setiap berapa?

Nah, berikut ini telah kami sajikan cara menghitung pajak kendaraan mobil baru, bekas, tahunan, hingga 5 tahunan. Pajak mobil adalah hal yang tidak bisa dihindari oleh pemilik mobil karena kendaraan tersebut terhitung sebagai aset pribadi. Biaya pajak mobil biasanya dibayarkan setiap setahun sekali dan 5 tahun sekali.

Berapa pajak toyota fortuner 2022?

Pajak mobil Fortuner 2022.

Berapa pajak mobil toyota fortuner?

Contohnya, kamu memiliki Toyota Fortuner Tipe 2.4 G 4X2 AT 2021. Besaran PKB yang harus kamu bayar adalah Rp6.250.125.