Arah kutub magnet tidak tepat pada kutub bumi karena

Ilustrasi kompas dan peta yang digunakan untuk penunjuk arah dalam perjalanan atau penjelajahan.

GridKids. id - Kids, pernahkah kamu melihat atau menggunakan kompas?

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kompas adalah alat yang digunakan untuk mengetahui arah mata angin (biasanya berbentuk seperti jam berjarum besi berani yang menunjuk arah utara dan selatan).

Kompas selalu menunjuk ke arah utara atau selatan dikarenakan adanya gaya tarik menarik antara jarum kompas dan magnet bumi, kutub utara magnet bumi berada di bagian selatan bumi, sedangkan kutub selatan magnet bumi ada di bagian utara bumi.

Kutub utara dan kutub selatan bumi titiknya enggak sepenuhnya tepat dan dikenal dengan istilah deklinasi.

Sudut deklinasi akan bernilai positif jika kutub utara kompas menyimpang ke Timur, dan akan bernilai negatif jika menyimpangnya ke Barat.

Selain itu kedudukan jarum kompas juga bisa membentuk posisi yang enggak sejajar dengan permukaan bumi (horizontal) atau dikenal dengan istilah sudut inklinasi.

Sudut inklinasi akan bernilai positif jika kutub utara jarum kompas ada di bagian atas garis mendatar dan akan bernilai negatif jika kutub utara jarum kompas ada di bawah garis mendatar.

Keberadaan medan magnet ternyata berperan melindungi penduduk bumi dari terjadinya radiasi kosmik yang bisa mengancam kesehatan umat manusia, lo.

Radiasi kosmik terjadi ketika matahari dan benda-benda langit lainnya menghasilkan partikel listrik.

Baca Juga: Unik, 5 Hewan Ini Memanfaatkan Medan Magnet Bumi untuk Bertahan Hidup

Klik Untuk Melihat Jawaban


#Jawaban di bawah ini, bisa saja salah karena si penjawab bisa saja bukan ahli dalam pertanyaan tersebut. Pastikan mencari jawaban dari berbagai sumber terpercaya, sebelum mengklaim jawaban tersebut adalah benar. Selamat Belajar..#


Answered by ### on Thu, 23 Jun 2022 03:55:12 +0700 with category Fisika and was viewed by 345 other users

Jawaban:

C. Kutub selatan magnet bumi berada didekat kutub utara bumi

Penjelasan:

karena di dalam bumi terdapat KUTUB MAGNET BUMI yang letaknya berimpit dengan kutub bumi.

Kutub utara magnet bumi berimpit dengan kutub selatan bumi, sedangkan kutub selatan magnet bumi berimpit dengan kutub utara bumi.

★««« [ Semoga Membantu >`•< ] »»»♪

Baca Juga: Coba Buat gambar ilustrasi berdasarkan cerita yang anda buat!​


en.dhafi.link Merupakan Website Kesimpulan dari forum tanya jawab online dengan pembahasan seputar pendidikan di indonesia secara umum. website ini gratis 100% tidak dipungut biaya sepeserpun untuk para pelajar di seluruh indonesia. saya harap pembelajaran ini dapat bermanfaat bagi para pelajar yang sedang mencari jawaban dari segala soal di sekolah. Terima Kasih Telah Berkunjung, Semoga sehat selalu.

Arah kutub magnet tidak tepat pada kutub bumi karena

Arah kutub magnet tidak tepat pada kutub bumi karena
Lihat Foto

Ilustrasi magnet

KOMPAS.com - Magnet adalah benda yang memiliki suatu medan yang dapat menarik dan menjauhkan benda lain.

Magnet memiliki dua kutub, yaitu kutub selatan dan kutub utara. Kutub utara magnet akan selalu menghadap ke arah utara Bumi, dan kutub selatan magnet akan selalu menghadap ke arah selatan bumi.

Yang menjadi pertanyaan, mengapa kutub magnet selalu mengarah ke utara dan selatan? Jawabannya adalah karena pengaruh medan magnet Bumi.

Medan magnet Bumi ditemukan pada tahun 1600 oleh seorang ilmuan sain paling terkemuka di Inggris bernama William Gilbert. Gilbert beranggapan bahwa Bumi berfungsi sebagai batang magnet raksasa yang memengaruhi semua benda magnet di Bumi.

Dilansir dari NASA inti Bumi adalah electromagnet padat yang dikelilingi inti cair (besi dan nikel cair) yang di dalamnya mengalir arus listrik.

Arus listrik pada inti cair ini menyebabkan medan magnet Bumi yang sangat kuat mencakup seluruh Bumi juga luar angkasa di sekitarnya.

Baca juga: Medan Magnet: Menentukan Besar Gaya Lorentz Pada Elektron

Magnet memiliki sifat tarik-menarik saat berhadapan dengan kutub yang berbeda, dan memiliki sifat tolak-menolak saat berhadapan dengan kutub yang sama.

Kalau seperti itu bukankah seharusnya kutub utara magnet mengarah ke selatan Bumi dan bukannya ke Utara? Tentu saja tidak, kutub utara sebenarnya adalah kutub magnet selatan.

Kompas.com/SILMI NURUL UTAMI Kutub magnet Bumi


Dilansir dari NASA Image Science Center, arah utara Bumi merupakan kutub selatan magnet Bumi, sedangkan arah selatan Bumi adalah kutub magnet utara Bumi.

Sehingga kutub utara magnet akan selalu menghadap ke arah utara Bumi karena tertarik oleh kutub magnet selatan Bumi. Sebaliknya kutub selatan Bumi sebenarnya adalah kutub magnet utara Bumi, sehingga kutub selatan benda magnet selalu tertarik ke arah selatan.

Dilansir dari European Space Agency, medan magnet Bumi melindungi kehidupan Bumi dari angin Matahari yang menghantam dengan cara membelokkannya.

Tanpa medan magnet Bumi, tekanan tinggi angin Matahari dapat menyebabkan kerusakan atmosfer seperti yang terjadi pada planet tetangga kita yaitu Mars. Mars kehilangan 10 kali lipat oksigen di atmosfernya karena hantaman angin Matahari yang sama dengan Bumi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Arah kutub magnet tidak tepat pada kutub – kutub bumi karena, ….

A.Kutub utara dan selatan magnet bumi terletak di katulistiwa

B.Kutub utara magnet bumi berada didekat kutub utara bumi

C.Kutub selatan magnet bumi berada didekat kutub utara bumi

D.Kutub selatan magnet bumi berada didekat kutub selatan bumi​

yang singkat.........tolong bantu ya, terima kasih............​

Balok bermassa 4 kg digantungkan melalui tali pada balok lain yang bermassa 6 kg seperti gambar di samping. Jika gaya ke atas sebesar 200 N dikenakan … pada balok 6 kg, a. gambarkan diagram gaya bebas untuk masing-masing balok. b. hitung percepatan sistem, dan C. hitung besar tegangan tali T.​

Sebuah kereta bergerak mendekati dengan percepatan tetap 2 m/s² di jalur lurus miring dengan sudut elevasi 30°. Sebuah kotak kayu bermassa 800g berada … di lantai kereta yg licin. Jika percepatan gravitasi 10 m/s², gaya yg diperlukaan untuk menahan kotak tetap diposisinya adalah....NA. 2,40B. 5,33C. 5,60D. 8, 53jawab dengan menggunakan cara​

jelaskan tentang zat yg terdapat pada gunung tangkuban perahu​

F = 6x10^4, panjang setengah lingkaran 8, tinggi 4

Pada tumbukan tidak lenting antara dua benda, kondisi yang harus dipenuhi agar energi kinetik benda nol adalah . . .

Jumlah partiker dari 30 gram pupuk urea dengan rumus kikia CO(NH2)2 adalah jika diketahui Ar C=12, O=16, H=1, N=14

Jelaskan perbedaan tentang tekanan sistole dan diastole ..

Apabila dalam skala fahrenheit menunjukkan angka 2120 .maka angka yang di tunjukkan dalam skala kelvin adalah…

Sebutkan Contoh aliran panas radial dengan cara konduksi melalui silinder berpenampang lingkaran yang berlubang merupakan satu konduksi satu-dimensi