Tidak ada tanda Love di Story Instagram

Tidak ada tanda Love di Story Instagram

Tombol like, kini sudah hadir di dalam fitur IG story. Anda sekarang bisa memberikan like atau react love di story Instagram teman-teman Anda.

Fitur like di story Instagram ini merupakan fitur yang termasuk baru. Karena awalnya, like hanya berlaku untuk postingan-postingan Instagram saja.

Anda dapat menyukai story IG milik siapapun yang ada di Instagram. Hanya saja dengan catatan, akun Instagram tidak diprivate sehingga Anda bisa melihat story-nya.

Untuk pemilik konten, mereka juga bisa mengakses dan mengetahui siapa saja yang telah memberikan like pada story Instagram miliknya.

Tidak ada tanda Love di Story Instagram

Memberikan tanda love di story Instagram sebenarnya cukup mudah. Karena letak dari love atau like story Instagram ini sangat mudah ditemukan.

Untuk lebih jelasnya, Anda bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini:

  1. Pertama, Anda harus membuka aplikasi Instagram.
  2. Kemudian, buka story IG yang ingin dilihat.
  3. Perhatikan di bagian bawah pada story yang telah dibuka tersebut.
  4. Anda melihat tanda love disamping kolom pesan.
  5. Tap tanda love tersebut untuk memberikan like di story Instagram.
  6. Selesai.

Setelah itu, tanda love akan berubah menjadi merah. Itu berarti like Anda sudah diterima oleh pemilik story Instagram tersebut.

Dari sisi pemilik story, profil IG Anda akan muncul dibagian laporan pemirsa dengan tanda love.

Kenapa Fitur Love Story Instagram Tidak Ada?

Sebagian pengguna Instagram mengeluhkan bahwa fitur love di story IG tidak tersedia. Hal ini sebenarnya cukup wajar, mengingat fitur ini tergolong baru diluncurkan.

Umumnya, fitur baru dari Instagram memang tidak dipublikasikan secara langsung. Namun, melalui beberapa tahap uji coba dari pengguna tertentu.

Karena hal tersebut, akibatnya adalah beberapa pengguna Instagram ada yang tidak bisa mengakses fitur baru dari Instagram.

Namun, jangan khawatir karena Anda bisa mengatasinya dengan beberapa tips di bawah ini:

  • Update aplikasi Instagram ke versi terbaru.
  • Hapus file cache pada aplikasi Instagram.
  • Login lalu logout akun Instagram Anda.
  • Gunakan aplikasi Instagram asli, bukan versi mod.
  • Restart perangkat Anda.

Di atas merupakan cara mengatasi fitur like atau tanda love yang tidak ada di story Instagram. Anda bisa mencobanya dari yang pertama, namun jika masih gagal Anda bisa melanjutkan ke yang kedua hingga seterusnya.

Demikian bagaimana cara memberikan tanda love atau like di story Instagram. Semoga artikel ini bermanfaat dan bisa membantu Anda!

Ada banyak permasalahan yang bisa sewaktu-waktu terjadi pada akun Instagram kamu. Salah satunya adalah pembatasan atau pemblokiran yang membuat pengguna tidak dapat melakukan like Instagram. Hal ini biasanya terjadi karena pengguna melakukan suatu aktivitas yang membuat akun Instagram dicurigai sebagai bot maupun spammer.

Mulai dari memberikan komentar maupun melakukan like Instagram dalam jumlah banyak dengan jeda waktu singkat atau berhenti melakukan follow ke akun lain. Jika like Instagram tidak dapat dilakukan, jangan khawatir. Di mana, ada sejumlah cara mudah yang bisa mengatasi permasalahan tersebut. Berikut sejumlah cara yang dapat dilakukan saat like Instagram tidak berfungsi.

Menghentikan Segala Aktivitas untuk Sementara Waktu

Tidak ada tanda Love di Story Instagram
Sumber: kapanlagiplus

Langkah pertama yang bisa dilakukan saat terjadinya pembatasan aktivitas like Instagram adalah dengan menghentikan semua aktivitas di Instagram sementara waktu. Biasanya, sistem keamanan Instagram akan melakukan pengawasan ketat terhadap akun kamu selama 7 hari. Di mana, berbagai aktivitas yang dilakukan dalam masa tersebut akan membuat alarm berdering sehingga bisa terjadi pembatasan kembali.

Mengingat, aktivitas like Instagram biasanya diikuti dengan tidak bisa melakukan komentar, follow, maupun unfollow, namun pengguna masih bisa mengirim pesan melalui direct message. Oleh karena itu, sebaiknya untuk berhenti sejenak bermain Instagram di minggu pertama untuk menghindari kemungkinan tersebut.

Mengunggah Foto, Video, atau Story agar Tidak Dianggap Bot

Tidak ada tanda Love di Story Instagram
Sumber: pindahlubang.com

Setelah melalui masa berhenti selama 7 hari, kami bisa melakukan aktivitas yang membuat sistem keamanan Instagram tidak menganggap akun kamu bot atau spammer. Lakukan aktivitas secara hati-hati seperti mengomentari maupun menyukai beberapa unggahan saja. Jangan lupa untuk mengunggah foto, video, maupun story agar kamu dianggap sebagai pengguna aktif.

Baca juga: Sedikit Banyak, Terdapat 5 Dampak Negatif pada Penerapan Teknologi Metaverse

Membuat Laporan ke Instagram Support

Tidak ada tanda Love di Story Instagram
Sumber: memeburn

Jika pembatasan yang membuat like Instagram masih belum juga berakhir, kamu bisa mengajukan laporan ke pihak Instagram. Berikan sebanyak mungkin penjelasan secara detail tentang masalah yang dialami akun melalui laporan tersebut. Tambahkan screenshot yang menggambarkan permasalahan pada akun Instagram kamu.

Untuk melakukan laporan, kamu bisa masuk ke profil dan pilih simbol tiga garis di bagian kanan atas. Setelah itu pilih settings, help, report a problem, dan lakukan pengisian formulir untuk di-submit setelahnya. Jangan lupa untuk melampirkannya dalam bahasa Inggris dan tunggu hingga pihak Instagram me-review laporan tersebut.

Diamkan Beberapa Saat karena Pembatasan Bersifat Sementara

Tidak ada tanda Love di Story Instagram
Sumber: vantageindonesia

Pada dasarnya, pembatasan yang dilakukan oleh Instagram bertujuan untuk mengurangi akun-akun palsu. Walaupun tidak sengaja, aktivitas yang kamu lakukan memenuhi syarat untuk dilakukan pembatasan oleh Instagram. Adapun sejumlah aktivitas menggambarkan bahwa akun kamu melakukan aktivitas yang dicurigai, di antaranya sebagai berikut:

  • Akun baru, namun mengunggah terlalu banyak konten.
  • Aktivitas menyukai yang terlalu banyak dalam waktu singkat.
  • Melakukan komentar ke banyak postingan secara bersamaan.
  • Diikuti oleh sejumlah pengguna yang dicurigai sebagai bot, spammers, hingga fake account.
  • Melakukan follow maupun unfollow banyak akun.

Oleh karena itu, mengapa like Instagram tidak bisa berfungsi karena pihak Instagram sedang melakukan pengawasan pada akun tersebut. Jadi, diamkan saja selama beberapa waktu agar Instagram kembali berfungsi normal.

Lakukan Jeda saat Beraktivitas Setelah Pembatasan Berakhir

Tidak ada tanda Love di Story Instagram
Sumber: jpnn

Cara yang terakhir ini dilakukan setelah like Instagram kembali berfungsi. Di mana, sebaiknya kamu melakukan aktivitas layaknya pengguna normal pada umumnya. Kamu bisa mulai dari minggu pertama setelah akun kembali normal untuk memberikan jeda di setiap aktivitasnya. Mulai dari memberikan komentar, memberikan like, hingga melakukan follow dan unfollow akun.

Disarankan untuk menunggu selama 10 sampai 15 detik setelah memberikan like Instagram ke foto lainnya. Hal ini juga berlaku pada aktivitas komentar, follow, dan unfollow dengan sistem keamanan Instagram yang tidak akan menganggap kamu sebagai bot maupun spammer.

Itu dia sejumlah cara dalam mengatasi permasalahan like Instagram yang tidak dapat berfungsi. Dengan begitu, kamu tidak perlu khawatir jika mengalami permasalahan ini, apalagi akun Instagram kamu cukup aktif dengan beragam konten menarik di dalamnya. Namun, jika kamu tidak cukup aktif mengunggah konten, maka mulai untuk mengunggahnya.

Oleh karena itu, untuk mendukung aktivitas membuat konten foto maupun video, pilihlah smartphone yang dibekali kamera mumpuni di dalamnya. Apalagi kamu bisa mendapatkan smartphone ini secara online melalui Eraspace. Ada banyak pilihan smartphone dari sejumlah merek ternama yang bisa disesuaikan dengan bujet dan kebutuhan.

Cukup dengan mengunjungi website resmi Eraspace atau download aplikasinya di smartphone. Yuk, dapatkan smartphone impianmu secara mudah hanya di Eraspace sekarang.

Baca juga: Mengenal Sejumlah Fakta Sejarah Tentang Emoji yang Berwarna Kuning

Bagaimana cara mengaktifkan like story IG?

Cara Memberikan Like atau Love di IG Story.
Silakan Anda buka akun Instagram dan cari konten IG Story yang ingin dilihat..
Buka Stories dari pengguna IG lainnya, dan klik tanda love yang berada di kanan bawah sampai warnanya berubah menjadi merah..

Kenapa tidak bisa like di Instagram?

Pembatasan ini sifatnya tidak permanen Sengaja atau tidak, mungkin kamu telah melakukan beberapa hal ini: Akun kita sangat baru, tetapi memposting terlalu banyak konten. Kita menyukai terlalu banyak foto dalam waktu singkat. Kita telah mengomentari banyak postingan secara bersamaan.

Kenapa tag Instagram story tidak muncul?

Kenapa fitur repost story Instagram tidak muncul pertama disebabkan karena akun privasi. Yaitu postingan yang ingin diunggah ulang oleh pengguna ini merupakan berasal dari sebuah akun yang di private. Sehingga tidak bisa dibagikan secara sembarangan.

Bagaimana cara menghilangkan like di Story Instagram?

Cari seseorang yang ingin Anda hapus likenya dari postingan Anda, kemudian kunjungi profile orang tersebut. Jika Anda sudah masuk ke profil akun tersebut, selanjutnya Anda pilih ikon tiga garis yang berada di pojok kanan bagian atas. Kemudian Anda bisa memilih opsi 'block'