Makalah membangun Argumen tentang Dinamika dan Tantangan Identitas nasional Indonesia

Membangun ArgumententangDinamikadan Tantangan IdentitasNasional Indonesia

Apa contoh dinamikakehidupan yangsekaligus menjaditantangan terkaitmasalah identitasnasional Indonesia?

Lunturnya nilai-nilai luhur dalam praktik kehidupanberbangsa dan bernegara (contoh: rendahnya semangatgotong royong, kepatuhan hukum, kepatuhan membayarpajak, kesantunan, kepedulian, dan lainlain)Nilai –nilai Pancasila belum menjadi acuan sikap dan perilakusehari-hari (perilaku jalan pintas, tindakan serba instan,menyontek, plagiat, tidak disiplin, tidak jujur, malas,kebiasaan merokok di tempat umum, buang sampahsembarangan, dan lain-lain)Rasa nasionalisme dan patriotisme yang luntur dan memudar(lebih menghargai dan mencintai bangsa asing, lebihmengagungkan prestasi bangsa lain dan tidak banggadengan prestasi bangsa sendiri, lebih bangga menggunakanproduk asing daripada produk bangsa sendiri, dan lain-lain)Lebih bangga menggunakan bendera asing dari padabendera merah putih, lebih bangga menggunakan bahasaasing daripada menggunakan bahasa Indonesia.Menyukai simbol-simbol asing daripada lambang/simbolbangsa sendiri, dan lebih mengapresiasi dan senangmenyanyikan lagu-lagu asing daripada mengapresiasi lagunasional dan lagu daerah sendiri.

Bagaimana upayamenyadarkan kembalibangsa Indonesiaterhadap pentingnyaidentitas nasional danmemfasilitasi sertamendorong warganegara agarmemperkuat identitasnasional?

Disadari bahwa rendahnya pemahaman danmenurunnya kesadaran warga negara dalambersikap dan berperilaku menggunakan nilai-nilaiPancasila dalam kehidupan berbangsa danbernegara khususnya pada era reformasi bangsaIndonesia bagaikan berada dalam tahapdisintegrasi karena tidak ada nilai-nilai yangmenjadi pegangan bersama. Padahal bangsaIndonesia telah memiliki nilainilai luhur yangdapat dijadikan pegangan dalam kehidupanbermasyarakat, berbangsa, dan bernegara, yakniPancasila. Warisan agung yang tak ternilaiharganya dari para the founding fathers adalahPancasila.

Bagaimana strategi yangdapat tawarkan/usulkanuntuk memahami,menghayati, danmengamalkan Pancasila?

1. Mengenal PancasilaTujuan pada tahapan dan tingkatanterendah adalah dimulai dari mengenal apaitu Pancasila. Pada tingkatan ini setidak-tidaknya setiap anak bangsa sudah mulaimengetahui bahwa Pancasila itu ada, danPancasila itu bukan nama bagi makananatau nama orang atau nama binatangpurba atau nama lainnya, melainkanPancasila adalah nama bagi falsafah ataupandangan hidup bangsa dan dasar negarakita, Indonesia.

2. Memahami PancasilaPadamemahaminya secara benar dan sedalam-dalamnya.Dengan begitu akan melahirkan satu kesimpulanyaitu bahwa Pancasila itu baik, cocok dan karena itudiperlukan. Kesimpulan ini membawa kepada prosespenerimaan yang positif pula, yaitu menerima Pancasilasecara ikhlas, tegas, dan penuh kesadaran.

3. MengamalkanSila ke 1 = Menjalankan ibadah menurutajarannya

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

End of preview. Want to read all 33 pages?

Upload your study docs or become a

Course Hero member to access this document

You're Reading a Free Preview
Pages 6 to 14 are not shown in this preview.

Full PDF PackageDownload Full PDF Package

This Paper

A short summary of this paper

35 Full PDFs related to this paper

Download

PDF Pack