Cara buka blokir mery facebook

Ilustrasi cara buka blokir Facebook di HP. Foto: Oleg Magni/pexels

Cara buka blokir Facebook di HP dilakukan ketika kamu secara tidak sengaja memblokir teman atau seseorang. Namun, hal ini juga bisa dilakukan jika ada pengikut Facebook yang terkesan mengganggu.

Hal tersebut memang cukup menyebalkan ketika kita tidak sengaja memblokir teman di media sosial. Jika begitu, maka kamu harus segera membuka blokir tersebut.

Selain itu, jika kamu ingin berteman kembali dengan seseorang yang diblokir,bisa membuka blokir tersebut dan mengirim undangan pertemanan kembali. Berikut ini adalah cara membuka blokiran di FB Lite.

Cara Buka Blokir Facebook di HP

Cara buka blokir Facebook adalah membuka aplikasi atau mengakses situs resminya. Lalu, kamu tinggal buka pilihan 'Settings & Privacy' pada bagian bawah menu layar halaman Facebook.

Berikut ini adalah cara membuka blokiran yang diblokir teman di Facebook:

  1. Pertama buka aplikasi Facebook atau akses halaman website resmi mereka di browser laptop, komputer, atau smartphone. Buka pilihan 'Settings & Privacy' di bawah menu layar halaman Facebook.

Ilustrasi cara buka blokir Facebook di HP. Foto: Facebook

  1. Setelah berhasil masuk ke 'Settings & Privacy', kemudian kamu bisa pilih 'Settings'. Pada bagian "Blokir pengguna", kamu dapat melihat daftar semua orang yang telah diblokir. Di bagian sebelah nama setiap pengguna yang diblokir, terdapat tombol bertuliskan "Buka Blokir".

Ilustrasi cara buka blokir Facebook di HP. Foto: Facebook

  1. Lalu, pada sub-bagian "Blokir pengguna", kamu dapat melihat daftar semua orang yang telah diblokir. Di sebelah nama setiap pengguna yang diblokir terdapat tombol yang bertuliskan "Buka Blokir".

Ilustrasi cara buka blokir Facebook di HP. Foto: Facebook

  1. Langkah terakhir klik itu untuk membuka blokir seseorang, kemudian klik "Konfirmasi" di jendela yang muncul untuk menyelesaikan langkah membuka blokir.

Setelah kamu mengetahui cara buka blokir Facebook di HP, saatnya untuk mempelajari akun Facebook kamu yang lupa kata sandi dan ingin mendapatkan kata sandi yang baru.

Cara Membuka Facebook yang Lupa Kata Sandi

Ilustrasi membuka Facebook lupa kata sandi. Foto: Solen Feyissa/Unsplash

Selain bisa membuka blokir terhadap seseorang, bagi kamu yang lupa dengan kata sandi Facebook ada cara untuk melakukan hal tersebut.

Kejadian lupa kata sandi memang cukup mengkhawatirkan, tetapi masalah ini tetap ada solusinya. Sehingga, akun media sosial Facebook kamu tetap bisa digunakan lagi.

Facebook menawarkan beberapa cara untuk membuka Facebook yang lupa kata sandi. Caranya pun sangat mudah dan praktis.

Jika ingin membuka akun Facebook, maka bisa membuka browser pada laptop atau ponsel. Sebab, cara ini tidak bisa dilakukan melalui aplikasi Facebook.

  1. Masuk ke halaman Facebook melalui alamat https://www.facebook.com/login/identify.

  2. Masukkan kontak yang kamu gunakan untuk membuat akun berupa email atau nomor ponsel. Setelah itu, klik ‘Cari’.

  3. Tunggu sejenak hingga proses pencarian akun Facebook yang terhubung dengan kontak selesai.

  4. Setelah itu, akun Facebook kamu akan ditemukan. Jika akun Facebook tersebut bukan akun yang kamu miliki, maka bisa klik ‘Bukan Anda?’. Kemudian, lakukan pencarian kembali.

  5. Jika akun Facebook yang ditemukan adalah akun yang kamu gunakan, maka nantinya akan diminta untuk mengatur ulang kata sandi. Pengaturan ini akan membuat Facebook mengirim kode tertentu pada email atau nomor ponsel. Klik ‘Lanjutkan’ untuk mendapatkan kode.

  6. Buka email atau nomor ponsel yang kamu gunakan sebagai penerima kode.

  7. Masukkan kode yang kamu terima ke dalam kotak yang disediakan. Kemudian, klik ‘Lanjutkan’.

  8. Teruskan cara membuka Facebook lupa kata sandi ini dengan mengatur ulang. Buat kata sandi baru yang akan kamu gunakan. Jika sudah, kamu bisa masuk kembali ke akun Facebook yang dimiliki.

Cara buka blokir Facebook di HP bisa dilakukan melalui situs resminya. Jadi, ikuti langkah di atas untuk membuka blokir Facebook.

Bagaimana cara membuka blokir di Messenger?

Membuka blokir seseorang di Messenger.
Dari Obrolan, ketuk foto profil Anda di kiri atas..
Di menu, ketuk Privasi..
Ketuk Akun yang Diblokir..
Ketuk nama orang yang ingin Anda buka blokirnya..
Ketuk Buka Blokir Pesan dan Telepon, lalu ketuk Buka Blokir..

Bagaimana cara membuka blokir di Facebook?

Ketuk di kanan atas Facebook. Gulir turun dan ketuk Pengaturan. Gulir turun ke Pemirsa dan Visibilitas, lalu ketuk Pemblokiran. Ketuk Buka blokir di samping profil yang ingin dibuka blokirnya.

Apakah blokir fb bisa dibuka lagi?

Pilih Menu Blocking – Unblock. Pada menu Pengaturan, pilih pada opsi Blocking. Apabila sudah, nanti muncul menu-menu dimana salah satunya menu Block users. Di dalam daftar tersebut terlihat akun-akun yang pernah kamu blokir sebelumnya. Sekarang klik Unblock untuk membuka blokir di akun Facebook tersebut.

Berapa lama akun Facebook di blokir sementara?

Umumnya cara memblokir akun Facebook secara permanen ini akan memakan waktu selama 14 hari hingga 90 hari, tergantung banyaknya pos yang kamu kirim di Facebook selama kamu jadi pengguna.