Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan


Cara Mengawinkan Ayam Bangkok

Cara mengawinkan ayam bangkok cukup mudah, tentunya kita ingin agar hasil perkawinan tersebut menghasilkan telur yang baik, oleh karenanya diperlukan indukan ayam bangkok yang siap kawin.

Ada beberapa cara yang dapat kita lakukan untuk mengawinkan ayam bangkok :

Cara yang pertama adalah, taruh indukan jantan dan betina di dalam kandang yang sama dengan ukuran perbandingan satu pejantan untuk empat ekor betina.

Cara yang kedua adalah cara dog-dogan yaitu indukan betina dipegang kemudian ekornya diarahkan/disodorkan ke pejantan, sehingga pejantan akan langsung mengawini indukan betina tersebut. Dan setelahnya jangan lupa juga untuk selalu memberikan pakan & vitamin terbaik untuk betina yang nantinya akan bertelur kurang lebih 14 hari setelah kawin dan selama masa bertelur sampai selesai.

O iya indukan betina dapat dikawinkan setiap hari agar telur terbuahi dengan baik.

Umur Berapa Ayam Bangkok Bertelur 

Terus banyak juga yang belum tahu, umur ayam betina bangkok yang siap telur itu sejak umur berapa? Rata-rata umur 7-8 bulan cuman biasa nya ada juga yang umur-umur 6 bulan sudah nelor.

Pakan Ayam Bangkok biar Cepat Bertelur 

Kalau Babon produksi telur sampai umur berapa tahun dan perawatan + pakannya biar cepat bertelur bagaimana? 

Nasi, campur nasi, sama pur pitik, campur pur lele, nyeduhnya pakai air panas. Dan jangan lupa dikasih dedak juga.. Atau ada juga yang pakai resep Jagung + 591 + nasi. Atau kasih pakan pur 594 campur teri. Atau Kasih pakan gabah.

Alternatif lain kalau masih susah bertelur coba kasih makan por jagung, por untuk ayam petelur. Ini sudah lengkap kebutuhan karbohidrat, konsentrat dan protein nya.. selain makanan nasi dedak yang sudah biasa diberikan.

Tapi berdasar pengalaman pribadi, pakannya dikasih dedek + jagung + 594 dicampur air panas pagi sama sore. Punya saya jantan sama betina sama-sama belum pernah produksi dikawinkan sistem umbaran alhamdulillah 5 hari bertelur, sekarang udah ngeram telur nya 13.

Berapa Lama Ayam Bangkok Bertelur 

Berapa lama baru bertelur kalau ayam Bangkok kawin sama ayam petelur? Sekitar 2 minggu dikasih kawin baru bertelur itu ayam.

Tambahan, kadang memang ada ayam yang susah bertelur, dan kata orang-orang biasanya karena terlalu gemuk dan berlemak. Nah untuk mengobati ayam yang susah bertelor coba berikan protein yang banyak dijual di apotik dan ayamnya di umbar selama pemberian suplemen.

Demikian artikel ini, mohon kiranya para suhu memberikan tambahan di kolom komentar.

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

Sumber:  Pertanianku.Com

Ayam kampung memiliki potensi untuk dikembangkan khususnya bagi peternak di pedesaan. Prospek ayam kampung memiliki keuntungan yang sangat baik jika dibandingkan dengan ternak ayam ras. Telur ayam kampung sangat dicari di pasaran karena khasiatnya dipercaya baik untuk kebugaran.

Ayam kampung biasanya dipelihara sebagai usaha sampingan, dibiarkan lepas di halaman rumah, kebun, dan tempat sekitar kampung. Ayam kampung juga sudah menjadi tabungan hidup yang sewaktu-waktu dapat segera dijual. Tetapi dalam pengembangannya, banyak hambatan yang ditemui.

Kendala umum yang dihadapi dalam pengembangan ayam kampung ialah produktivitasnya yang sangat rendah, sistem pemeliharaan yang masih tradisional, serangan penyakit ND (tetelo), dan tata laksana reproduksi sebelum dilaksanakan. Karena itu, terdapat 4 sistem pengaturan reproduksi ayam kampung yang dikenal seperti berikut.

1. Sistem bebas

Sistem bebas maksudnya siklus reproduksi dibiarkan berlangsung secara alami, ini sangat bergantung pada naluri induk ayam untuk melepas atau menyapih anaknya. Sebelum ternak bertelur kembali, siklus reproduksi mencapai 126 hari, yang artinya berjalan lambat.

Masa bertelur 20 hari, masa mengeram 21 hari, masa mengasuh anak 65 hari, dan masa istirahat 20 hari. Maka, dalam setahun ayam mampu bereproduksi 3 kali dengan produksi telur sebanyak 45 butir.

2. Sistem semi-ekstensif

Dalam sistem ini, manusia ikut mengatur reproduksi. Caranya, dengan membatasi atau memperpendek waktu/masa mengasuh anak. Siklus reproduksi pada sistem semi-ekstensif memerlukan waktu 90 hari. Di antaranya masa bertelur 20 hari, masa mengeram 21 hari, masa mengasuh anak 39 hari, dan masa istirahat 10 hari. Maka, dalam setahun ayam kampung mampu bereproduksi 4 kali, dengan jumlah produksi telur sebanyak 60 butir.

3. Sistem semi-intensif

Sistem ini prinsipnya sama dengan sistem semi-ekstensif, hanya saja masa mengasuh anak dan masa istirahat diperpendek. Siklus reproduksi memerlukan waktu 65 hari. Cara ini sangat cocok sekali untuk pemeliharaan ayam kampung di pedesaan karena mudah dilakukan, tidak memerlukan biaya tambahan dan peralatan tambahan seperti induk buatan tidak diperlukan.

Masa bertelur 20 hari, masa mengeram 21 hari, masa mengasuh anak 19 hari, dan masa istirahat 5 hari. Maka, dalam setahun mampu bereproduksi 6 kali dengan jumlah telur 90 butir.

4. Sistem intensif

Dalam sistem ini, pengaturan reproduksi induk ayam sangat ketat. Induk ayam hanya sebagai penghasil telur, siklus reproduksi berlangsung sangat pendek karena masa mengeram dan mengasuh anak dihilangkan dan setiap hari telur diambil. Penetasan telur dilakukan dengan alat.

Pada sistem ini yang perlu diperhitungkan adalah kemampuan bertelur ayam kampung sangat terbatas. Induk dipaksa untuk bertelur secara terus-menerus dan hal itu mudah mengganggu kesehatannya. Urutan siklus reproduksi dengan sistem intensif, yaitu masa bertelur 20 hari, masa istirahat 10 hari. Dalam setahun ayam mampu bereproduksi 10 kali, dengan jumlah produksi 180 butir.

 
 

Home / merawat / setelah kawin berapa lama ayam bertelur

- Berikut ini adalah artikel menjinakan, merawat, memelihara dan budidaya mengenai ‘setelah kawin berapa lama ayam bertelur’. Situs dunia-hewan.net mempunyai 137 total artikel ternak yang terkait dengan ‘setelah kawin berapa lama ayam bertelur’.

Untuk informasi seputar merawat selain kicauan, perawatan, kandang dan makanan, misal ‘setelah kawin berapa lama ayam bertelur’ dengan memasukkan kata kunci pada kolom dibawah untuk mendapatkan informasi yang terbaru dari dunia-hewan.net.

Selalu kunjungi dunia-hewan.net untuk mendapatkan informasi terbaru dan terlengkap seputar cara memelihara hewan.

Menampilkan 137 total artikel yang terkait dengan ‘setelah kawin berapa lama ayam bertelur’

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...dengan di wantek atau di beri pewarna. ini bertujuan agar ayam tidak takut. usahakan memilih indukan yang sudah pernah bertelur atau kualitas ayam di pilih yang pandai kawin, pandai mengeram,...

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...minimal memasuki bulan ke 7, supaya kita ga perlu menunggu lamalama untuk proses lahirnya bebi aya kate. Cari warna bulu ayam kate yang lagi trend. lho .. ko?...

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...lebih keras, sehingga posisi ayam akan terangkat seperti posisi hendak menerjang lawan yaitu kaki diangkat ke atas. Mula-mula si jago akan terhuyung-huyung juga. Tapi lama kelamaan ia bakal jatuh dengan...

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...pejantan dan babon itu tidak dipisahkan lagi. Untuk pasangan tidak tetap, bila babon sudah bertelur, maka pejantan ayam hutan itu dapat dikawinkan dgn babon ke dua. Setelah kawin, 5- 11...

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...pagi hari.setelah siap mandi,lakukan penjemuran hingga bulu ayam kering,dan selanjutnya teduhkan. Penjemuran ayam serama Setelah ayam serama siap di mandikan,jemur ayam tersebut hingga bulu kering,gunakan kurungan untuk menjemur ayam serama,bawah,bisa...

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...dimanfaatkan sebagai ayam petelur dan pedaging yang unggul. Keunggulan ayam pelung sebagai petelur dikarenakan ayam ini mampu bertelur sebanyak 30 butir per periode. Pertumbuhannya juga tergolong pesat, bahkan bobot ayam...

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...aduan kita bisa melebihi ekspektasi tersebut, berarti ayam aduan anda akan memiliki pukulan, naluri serta kekuatan fisik yang jarang dimiliki oleh ayam aduan lain. Coba dijajal setelah diistirahatkan 4 hari....

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...selama 28 hari. Untuk memacu produksi, telur kalkun ini bisa kita ambil dan ditetaskan dalam mesin. Setelah beristirahat selama dua minggu setelah bertelur, kalkun bisa kembali dikawinkan. Sebelum kembali kawin,...

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...merasa segar dan nyaman. setelah di mandikan si ayam di jemur pada jam 10 pagi selama 30 menit. biarkan ayam bertengger pada tempat yang di sediakan / tempat bertengger. pada...

Berapa lama ayam bertelur setelah dikawinkan

...buang air mereka setelah dilatih hanya beberapa hari. Rutinitas adalah tehnik terbaik untuk mengatur jadwal buang air Selama 7 atau 10 minggu pertama, kurunglah anjing anda, tapi jangan meninggalkannya lebih...