Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree memiliki produk sheet mask yang banyak diminati. Hal ini karena Innisfree sangat terkenal akan bahan alaminya yang aman untuk semua jenis kulit. Beberapa kandungan di dalamnya adalah tea tree, rice, green tea, dan pomegranate yang memiliki manfaat mencerahkan dan menenangkan kulit. Selain itu, harga sheet mask merek Innisfree pun cukup terjangkau.

Jika Anda bingung saat memilih sheet mask Innisfree, simak baik-baik artikel kami kali ini. Kami akan menjelaskan cara memilih sheet mask Innisfree terbaik sekaligus memberikan beberapa rekomendasi produknya yang bagus. Selamat membaca!

  • Pembaharuan terakhir: 26 Agustus 2022

Mengapa pilih sheet mask Innisfree?

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree adalah merek asal Korea Selatan yang mengedepankan konsep naturalisme. Semua produknya dibuat menggunakan bahan alami dari Pulau Jeju yang memiliki khasiat terbaik. Dengan mengutamakan bahan alami, produk Innisfree dipercaya aman untuk kulit sehingga Anda tidak perlu khawatir saat memakainya.

Lebih dari itu, Innisfree juga turut menjaga kelestarian alam dengan mengutamakan praktik ramah lingkungan. Caranya adalah dengan tetap menjaga keseimbangan ekosistem alam di Pulau Jeju dan tidak melakukan eksploitasi. Hal ini kemudian menjadi alasan Innisfree sangat diterima dan populer di dunia.

Cara memilih Innisfree sheet mask

Ada banyak jenis sheet mask dari merek Innisfree. Agar Anda tidak kebingungan saat membeli, kenali dahulu jenis kulit Anda beserta permasalahannya. Simak tips di bawah ini untuk memilih sheet mask Innisfree yang sesuai kebutuhan Anda.

Pilih seri sesuai dengan kebutuhan kulit

Innisfree memiliki beberapa seri sheet mask. Masing-masing memiliki khasiat tersendiri yang harus Anda sesuaikan dengan kebutuhan kulit. Agar tidak salah pilih, simak dan kenali beberapa seri sheet mask produksi Innisfree berikut ini.

My Real Squeeze Mask EX, untuk pemeliharaan kulit

My Real Squeeze Mask EX merupakan produk sheet mask yang paling populer dari Innisfree. Lembar masker ini terbuat dari serat eucalyptus yang 100% biodegradable. Karakteristiknya lentur dan menempel sempurna pada kulit wajah sehingga dapat mengantarkan manfaat ekstrak masker secara efektif.

Proses ekstraksi bahan utama dilakukan melalui proses cold brew squeeze, yaitu penyerapan nutrisi yang dilakukan pada suhu rendah. Dengan cara ini, manfaat dari bahan utama masker akan terserap lebih maksimal.

Seri ini terdiri dari tiga belas varian yang berbeda-beda bahan utama dan manfaatnya. Beberapa di antaranya adalah varian Green Tea, Tea Tree, Cucumber, Aloe, Pomegranate, dan Ginseng.

Skin Clinic Mask, untuk perawatan masalah kulit tertentu

Tiap orang merasakan tanda-tanda penuaan dini yang berbeda-beda. Untuk itu, Innisfree menyediakan seri Skin Clinic Mask yang tinggi kandungan kolagen. Dalam seri ini terdapat enam varian yang masing-masing bermanfaat untuk melembapkan, menyegarkan, mengencangkan, dan mencerahkan kulit. Karena itu, Anda bisa memilih sheet mask sesuai dengan masalah yang dihadapi.

Jika pada seri sebelumnya sheet mask berasal dari bahan serat eucalyptus, seri ini menggunakan bahan 100% katun. Masker ini sangat tipis dan hampir transparan. Teksturnya lembut dan sangat ringan sehingga lebih mudah mengikuti kontur wajah. Kulit pun dapat menyerap larutan pada masker dengan sempurna. Jika menggunakan sheet mask ini secara rutin, kulit akan lebih kencang dan elastis.

Black Tea Youth Enhancing Ampoule Mask, untuk perawatan darurat dan intensif

Sheet mask dengan bahan utama teh hitam ini dikemas khusus oleh Innisfree untuk melakukan perawatan intensif pada kulit. Kandungan ekstrak teh hitamnya dapat memenuhi kebutuhan antioksidan kulit. Selain itu, bahan-bahan pilihan pada masker ini juga mampu melembapkan, mencerahkan dan mengencangkan kulit setelah sekali pakai.

Hal menarik lainnya adalah lembarannya yang terbuat dari bantalan cellulose hydra dan ekstrak rumput laut. Keduanya membentuk gel tebal yang menyerap esens lebih banyak. Hasilnya, lembaran masker vegan ini mampu menghidrasi kulit lebih lama.

Jeju Orchid Enriched Cream Mask, penuhi kebutuhan antioksidan kulit

Sesuai namanya, sheet mask ini diperkaya esens bunga anggrek. Kombinasi antioksidan dalam bunga anggrek dengan bahan aktif lainnya membuat masker ini dapat menutrisi kulit yang kusam. Jika dibandingkan dengan seri lainnya, masker ini lebih ditujukan untuk perawatan, bukan pencegahan. Jadi, masker ini lebih cocok bagi kulit yang sudah telanjur mengalami tanda-tanda penuaan.

Masker ini dibuat dengan formula esens bertekstur krim. Esens yang kental tersebut menunjukkan padatnya manfaat dari masker ini. Bagi sebagian orang, masker jenis ini mungkin akan terasa terlalu berat untuk kulit. Jika Anda salah satunya, hentikan perawatan dengan masker ini dan gantilah dengan sheet mask yang lebih ringan.

Second Skin Mask, masker premium untuk khasiat yang maksimal

Seri premium ini memiliki kandungan hyaluronic acid yang tinggi untuk menjaga kelembapan dan elastisitas kulit. Hasilnya, masker ini mampu memperkuat skin barrier, menghaluskan, serta mencerahkan kulit. Keempat variannya mempunyai manfaat khusus tersendiri, di antaranya untuk melembapkan, mencerahkan, mengencangkan, dan menyegarkan.

Lembaran masker dalam seri ini terbuat dari bio cellulose dan kacang kedelai yang difermentasi. Tak heran jika tiap maskernya memiliki ketebalan, warna, dan aroma yang sedikit berbeda satu sama lain. Meski begitu, masker ini tetap aman dipakai dan bebas pengawet. Berkat teksturnya yang lembut untuk kulit, masker ini mampu memberikan kelembapan ekstra. Wajah Anda pun akan terasa segar dan bersinar.

Moment for Skin Mask, cocok untuk kulit sensitif

Sheet mask yang lembarannya bersertifikat vegan ini terbuat dari micro-feel ubi yang sangat halus dan lembut. Saat dipakai, lembarannya akan melekat erat pada kulit. Karena itu, masker seri ini sangat ringan dan pas untuk digunakan sehari-hari.

Selain itu, sheet mask ini juga diperkaya herbal kompleks spesial dari Jeju, seperti mugwort, eoseongcho, dan tea tree. Ketiganya memiliki khasiat yang memberikan rasa nyaman di kulit sensitif Anda. Masker ini bahkan lolos uji iritasi kulit, lho!

Pilih formula esens masker yang nyaman

Semua varian sheet mask Innisfree memiliki formula esens yang berbeda-beda. Efeknya pun berbeda-beda untuk kulit. Ayo, pahami lebih dalam sebelum membeli!

Water: Ringan dan menyegarkan

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Esens dalam formula air memiliki tekstur yang paling encer dan ringan. Dengan formula ini, kulit Anda terasa lebih segar saat memakai masker. Esens dengan formula air didapatkan melalui proses infusi atau lebih populer dengan istilah infused water.

Anda dapat menemukan esens dengan formula air pada sheet mask seri My Real Squeeze Mask EX. Varian yang menggunakan esens ini adalah Bamboo, Green Tea, Tea Tree, Lime, dan Rose. Sheet mask dengan esens air sangat cocok untuk merawat kulit yang cenderung berminyak.

Essence: Meremajakan kulit

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Jika esens dengan formula air menggunakan metode infused water, lain halnya dengan formula essence. Dalam kategori essence, formula yang akan Anda dapati memiliki konsentrasi yang lebih kental. Esens pada sheet mask ini didapatkan dari proses pengambilan sari-sari bahan alami.

Sheet mask Innisfree yang menggunakan formula essence dapat Anda temukan dalam beberapa seri. Seri tersebut adalah My Real Squeeze EX, Jeju Root Energy, Second Skin, dan Skin Clinic Mask. Kebanyakan, sheet mask dengan formula essence lebih bermanfaat untuk peremajaan kulit.

Cream: Beri sensasi kemewahan pada kulit

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Jeju Orchid Enriched Cream Mask dan Bija Cica Mask adalah sheet mask Innisfree dengan esens berformula cream. Konsentrasi esensnya sangat kental dan lebih padat manfaat, terutama dalam hal kelembapan.

Akan tetapi, untuk beberapa orang, formula cream terasa terlalu berat dan membuat kulit berminyak. Jadi, sheet mask dengan esens cream lebih direkomendasikan untuk Anda yang memiliki kulit sangat kering.

Sesuaikan manfaat yang ditawarkan dengan permasalahan kulit

Sebelum menentukan pilihan, pastikan Anda telah menyesuaikan manfaat tiap variannya dengan permasalahan kulit Anda. Yuk, baca macam-macam manfaat sheet mask Innisfree berikut ini.

Memberikan efek melembabkan

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Di antara banyak sheet mask Innisfree, beberapa variannya menawarkan manfaat melembapkan dari dalam. Efek melembapkan ini sangat dibutuhkan oleh kulit wajah yang cenderung kering. Anda pun tak perlu lagi khawatir kulit mengalami dehidrasi saat menggunakan masker dengan manfaat pilihan dari Innisfree ini.

Varian dengan efek melembapkan kulit ini dapat ditemukan di beberapa varian My Real Squeeze Mask EX. Beberapa di antaranya adalah varian Green Tea, Cucumber, Manuka Honey, dan Shea Butter. Ada pula masker Jeju Root Energy Mask varian Carrot, Potato, dan Yam dengan manfaat sama. Pilihan lainnya adalah Hyaluronic Acid dari seri Skin Clinic Mask dan Moisturizing dari seri Second Skin Mask.

Mengencangkan kulit agar tampak lebih muda

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree juga memperhatikan permasalahan kulit yang mulai mengendur. Karena itu, Innisfree juga mengeluarkan varian sheet mask yang berfokus untuk mengencangkan kulit. Hasilnya, Anda akan mendapatkan kulit wajah yang tampak lebih muda dengan pemakaian masker yang teratur.

Salah satu produk dengan manfaat ini adalah Second Skin Mask varian Firming. Ada juga My Real Squeeze Mask EX varian Pomegranate yang membantu menyamarkan kerutan di wajah. Manfaat serupa dapat Anda temukan pada seri Jeju Root Energy Mask varian Kohlrabi dan Lotus Root. Khusus untuk mengencangkan dan menjaga kekenyalan kulit, Skin Clinic Mask varian Collagen patut menjadi pilihan Anda.

Memperkuat skin barrier

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Manfaat penting lain yang ditawarkan sheet mask Innisfree adalah memperkuat skin barrier. Jika kulit Anda kering mengelupas, gatal kemerahan, atau kasar berminyak, tandanya skin barrier telah rusak. Untuk menghindarinya, gunakan produk masker Innisfree yang menghidrasi dan menghaluskan kulit.

Demi memudahkan Anda menemukan produk Innisfree dengan manfaat ini, Anda dapat memilih masker yang mengandung antioksidan. Selain itu, pilih juga yang mengandung bahan hyaluronic acid atau ceramide yang dapat membantu memperkuat skin barrier. Kriteria tersebut ada pada produk Second Skin Mask varian Nourishing atau Skin Clinic Mask varian Ceramide.

Mencerahkan kulit

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Bagi yang sering beraktivitas di luar, Anda tentu sering khawatir dengan kulit wajah yang cenderung kusam. Untuk mengatasinya, sebaiknya Anda memilih sheet mask dengan manfaat mencerahkan wajah. Masker dengan manfaat ini akan menjadikan wajah Anda bersih, bening, dan glowing.

Anda dapat memilih varian Lime atau Rice dari seri My Real Squeeze Mask EX. Jika Anda lebih suka produk seri umbi-umbian, varian Carrot, Kohlrabi, dan Yam dari Jeju Root Energy Mask juga dapat mencerahkan kulit kusam. Ada juga Skin Clinic Mask varian Vita C dan Second Skin Mask varian Brightening yang dapat menjadikan kulit Anda bersih bercahaya.

Mengatasi jerawat

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Siapa yang tidak resah jika muncul jerawat di wajah? Untungnya, Innisfree punya beberapa produk sheet mask dengan manfaat menghilangkan jerawat dan bekasnya. Varian yang bisa dipakai adalah produk dengan kandungan green tea dan tea tree yang mampu mengecilkan jerawat memerah. Selain itu, Anda juga bisa memilih varian Lime dari My Real Squeeze Mask EX. Varian ini ampuh membersihkan bekas kotoran dan noda di wajah.

Manfaat lainnya

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Selain manfaat-manfaat yang disebutkan di atas, masih banyak kegunaan lain dari sheet mask Innisfree. Salah satunya adalah Anda dapat menggunakan masker Innisfree untuk dijadikan pengganti essence pada tahapan skincare. Namun, pastikan Anda memilih masker sesuai jenis kulit, ya.

Innisfree sheet mask juga bagus digunakan sebagai primer. Jika Anda memakai masker Innisfree sebelum berdandan, makeup dijamin lebih tahan lama. Anda dapat menggunakan masker Innisfree dengan efek melembapkan untuk menghidrasi kulit. Dengan demikian, tidak akan ada lagi tragedi makeup yang cepat luntur.

10 Rekomendasi Innisfree sheet mask terbaik

Selanjutnya, kami akan merekomendasikan sepuluh produk Innisfree sheet mask terbaik yang kami tentukan berdasarkan cara memilih di atas. Produk-produk ini dipilih secara teliti dengan mempertimbangkan kualitas produk, review pembeli, dan tingkat kepercayaan terhadap seller. Produk kami urutkan berdasarkan popularitasnya di marketplace Shopee.

Gambar produk

1

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

2

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

3

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

4

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

5

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

6

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

7

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

8

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

9

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

10

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Innisfree

Nama produk

My Real Squeeze Mask EX – Green Tea

My Real Squeeze Mask EX – Pomegranate

My Real Squeeze Mask EX – Rice

Skin Clinic Mask – Vita C

Skin Clinic Mask – Beta Glucan

Second Skin Mask [Firming]

Peeling Moment for Skin Mask – PHA

Soothing Moment for Skin Mask – Madecassoside

Black Tea Youth Enhancing Ampoule Mask

Jeju Orchid Enriched Cream Mask

Keunggulan

Hadirkan kesegaran teh hijau asli dari pulau Jeju

Relaksasi kulit wajah dengan aroma buah delima yang menenangkan

Lindungi wajah dengan manfaat tabir surya alami dari beras

Kaya akan vitamin C yang mencerahkan kulit

Beri kelembapan ekstra untuk kulit kering Anda

Masker alami dengan kebaikan collagen

Kandungan PHA-nya berkhasiat untuk mengeksfoliasi kulit kasar

Bantu merawat kulit yang meradang akibat iritasi

Perawatan kilat untuk acara spesial

Mengandung ekstrak anggrek yang sempurna untuk memperbaiki tanda-tanda penuaan

Harga mulai dariRp 19.000,00 Rp 19.000,00 Rp 19.000,00 Rp 33.000,00 Rp 33.000,00 Rp 70.000,00 Rp 45.000,00 Rp 45.000,00 Rp 58.000,00 Rp 75.000,00
Seri My Real Squeeze Mask EX My Real Squeeze Mask EX My Real Squeeze Mask EX Skin Clinic Mask Skin Clinic Mask Second Skin Mask Moment for Skin Mask Moment for Skin Mask Black Tea Youth Enhancing Ampoule Mask Jeju Orchid Enriched Cream Mask
Formula esensWater Essence Cream Tidak disebutkan Tidak disebutkan Tidak disebutkan Serum Water Ampoule Cream
Efek melembapkanx
Mengencangkan kulitx x x x x
Mencerahkan kulitx x x x x
Mengatasi jerawatx x x x x x x x
Manfaat lainnyaMelindungi kulit dari risiko kanker kulit, pengganti essence Membuat kulit lebih elastis dan halus Meningkatkan produksi kolagen Menghaluskan kulit yang kasar Membuat kulit tampak dewy Memperkuat skin barrier, mencegah kerutan, antioksidan Menghaluskan kembali kulit yang kasar dan bersisik, eksfoliasi kulit, menenangkan kulit Menenangkan kulit, mengatasi iritasi kulit, melindungi skin barrier Antioksidan, memperbaiki kondisi kulit, menjadi makeup primer Meningkatkan elastisitas kulit
Tautan produk
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Bukalapak
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Tokopedia
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Blibli
  • Lihat di Bukalapak
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Bukalapak
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Bukalapak
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Tokopedia
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Tokopedia
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Tokopedia
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Tokopedia
  • Lihat di Shopee
  • Lihat di Lazada
  • Lihat di Tokopedia

10

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri Jeju Orchid Enriched Cream Mask
Formula esensCream
Efek melembapkan
Mengencangkan kulit
Mencerahkan kulit
Mengatasi jerawatx
Manfaat lainnyaMeningkatkan elastisitas kulit

9

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri Black Tea Youth Enhancing Ampoule Mask
Formula esensAmpoule
Efek melembapkan
Mengencangkan kulit
Mencerahkan kulit
Mengatasi jerawatx
Manfaat lainnyaAntioksidan, memperbaiki kondisi kulit, menjadi makeup primer

8

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri Moment for Skin Mask
Formula esensWater
Efek melembapkan
Mengencangkan kulitx
Mencerahkan kulitx
Mengatasi jerawatx
Manfaat lainnyaMenenangkan kulit, mengatasi iritasi kulit, melindungi skin barrier

7

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri Moment for Skin Mask
Formula esensSerum
Efek melembapkan
Mengencangkan kulitx
Mencerahkan kulitx
Mengatasi jerawatx
Manfaat lainnyaMenghaluskan kembali kulit yang kasar dan bersisik, eksfoliasi kulit, menenangkan kulit

6

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri Second Skin Mask
Formula esensTidak disebutkan
Efek melembapkan
Mengencangkan kulit
Mencerahkan kulit
Mengatasi jerawatx
Manfaat lainnyaMemperkuat skin barrier, mencegah kerutan, antioksidan

5

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri Skin Clinic Mask
Formula esensTidak disebutkan
Efek melembapkan
Mengencangkan kulitx
Mencerahkan kulitx
Mengatasi jerawatx
Manfaat lainnyaMembuat kulit tampak dewy

4

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri Skin Clinic Mask
Formula esensTidak disebutkan
Efek melembapkanx
Mengencangkan kulitx
Mencerahkan kulit
Mengatasi jerawatx
Manfaat lainnyaMenghaluskan kulit yang kasar

3

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri My Real Squeeze Mask EX
Formula esensCream
Efek melembapkan
Mengencangkan kulit
Mencerahkan kulit
Mengatasi jerawatx
Manfaat lainnyaMeningkatkan produksi kolagen

2

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri My Real Squeeze Mask EX
Formula esensEssence
Efek melembapkan
Mengencangkan kulit
Mencerahkan kulitx
Mengatasi jerawat
Manfaat lainnyaMembuat kulit lebih elastis dan halus

1

Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

Seri My Real Squeeze Mask EX
Formula esensWater
Efek melembapkan
Mengencangkan kulitx
Mencerahkan kulitx
Mengatasi jerawat
Manfaat lainnyaMelindungi kulit dari risiko kanker kulit, pengganti essence

Baca juga rekomendasi masker lainnya di sini

Tidak hanya sheet mask Innisfree, merek masker lainnya pun bisa Anda coba. Masker dari Garnier, LANEIGE, dan Nature Republic juga menawarkan berbagai manfaat. Jika Anda membutuhkan informasi dan referensi terkait masker lainnya, klik tautan di bawah ini, ya!

Kesimpulan

Menggunakan sheet mask adalah salah satu perawatan kulit wajah yang wajib Anda jalani mulai dari usia 20 tahun. Innisfree bisa menjadi salah satu pilihan merek yang patut Anda coba. Hal ini tak lain karena bahan-bahannya yang berkualitas dan aman. 

Dengan membaca artikel ini, kami harap Anda menemukan sheet mask yang paling cocok untuk Anda. Yuk, gunakan sheet mask Innisfree sesuai kebutuhan kulit biar wajah glowing ala wanita Korea! Selamat mencoba!

Artikel terkait

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Serum Wajah Terbaik untuk Kulit Kering - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Sebagian orang memiliki wajah dengan kulit kering. Kulit kering membutuhkan waktu dan perawatan yang lebih intens supaya kondisinya tetap sehat. Untuk menjaga kelembapan alami kulit, Anda bisa menggunakan serum untuk kulit kering atau yang biasa disebut hydrating serum.Kali ini, kami akan memberikan tips memilih serum yang bagus untuk kulit kering. Tak lupa, kami juga akan merekomendasikan merek serum terbaik, seperti Azarine, La Roche Posay, L’Oréal Paris. Artikel ini sudah ditinjau oleh dokter spesialis kulit dan kelamin, dr. Putu Ayu Elvina. Jadi, simak sampai habis, ya!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    9 Face Emulsion Terbaik untuk Usia 40-an - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Seiring dengan pertambahan usia, produksi kolagen dan fungsi perlindungan kulit akan menurun. Tanda-tanda penuaan, seperti kerutan, kulit kering, kendur, serta flek hitam menjadi lebih mencolok. Selain pelembap dan serum wajah, face emulsion merupakan produk perawatan wajah yang patut dipertimbangkan dalam skincare routine Anda.Kami akan menjelaskan tips memilih face emulsion yang bagus untuk kondisi kulit Anda. Review produk face emulsion dari merek terbaik dengan formula antianging, seperti SK-II, Sulwhasoo, dan Shiseido juga ada di sini. Artikel ini sudah ditinjau oleh dermatovenereologist kami, dr. Annisa Anjani Ramadhan, SpDV. Selamat membaca!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Face Scrub Terbaik untuk Wanita - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Tumpukan sel kulit mati dapat menyebabkan berbagai masalah bagi kulit wajah. Untuk mengatasinya, Anda butuh eksfoliator yang mampu mengangkat sel kulit mati secara mendalam. Kini, sudah ada exfoliating scrub sehingga Anda dapat melakukan eksfoliasi di rumah. Namun, apa manfaat face scrub dan bagaimana cara menggunakannya? Kami akan menjawabnya sekaligus mengulas tips memilih face scrub terbaik sesuai dengan jenis kulit, termasuk untuk kulit berminyak. Yuk, temukan rekomendasi scrub wajah yang bagus dari berbagai merek, seperti Wardah, Emina, dan lainnya. Baca juga tips dari dokter spesialis kulit dan kelamin, dr. Indah Maharani.

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Rekomendasi Sunscreen Lokal Terbaik (Terbaru Tahun 2022)

    Tinggal di negara tropis dengan paparan sinar matahari berintensitas tinggi membuat kulit Anda membutuhkan perlindungan ekstra. Salah satu caranya dengan menggunakan sunscreen secara teratur. Merek sunscreen lokal ternama seperti ERHA, Azarine, dan Emina tersedia di pasaran. Selain harganya lebih terjangkau, komposisinya telah disesuaikan dengan kebutuhan kulit orang Indonesia.Kali ini, kami akan mengajak Anda mengetahui pentingnya menggunakan sunscreen, serta memberi tips memilih sunscreen lokal yang bagus. Simak juga rekomendasi produk sunscreen lokal terbaik pilihan kami. Ada komentar dari dokter spesialis kulit, dr. Fitria Agustina, lho!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Rekomendasi Produk Skincare Bioderma Terbaik untuk Kulit Berminyak (Terbaru Tahun 2022)

    Seperti kita ketahui, pemilihan produk skincare harus disesuaikan dengan jenis dan permasalahan kulit. Bioderma termasuk merek yang sangat memperhatikan kesesuaian tersebut. Tidak heran, semua produknya dibagi berdasarkan masalah dan jenis kulit, salah satunya adalah untuk kulit berminyak. Dalam rangkaian produk perawatan kulit tersebut, Bioderma menyediakan semua jenis skincare, dari facial wash sampai sunscreen. Meski tersedia beragam pilihan, Anda tidak perlu bingung memilihnya. Berikut ini, kami akan memberikan tips memilih produk Bioderma beserta rekomendasi produknya. Simak sampai tuntas, ya!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Rekomendasi Produk The Ordinary Terbaik (Terbaru Tahun 2022)

    Produk skincare dari The Ordinary sudah dikenal secara global dan banyak yang sudah merasakan kualitas produknya. Jika Anda tertarik mencoba, ada baiknya Anda membaca artikel ini. Kami akan membagikan tips memilih beserta rekomendasi sepuluh produk terbaiknya.Beberapa produk yang populer, seperti Niacinamide 10% + Zinc 1%, Hyaluronic Acid 2% + B5, dan Salicylic Acid 2% Solution dapat Anda temukan di sini. Karena itu, Anda yang sedang bingung dengan masalah bekas jerawat, flek hitam, dan kulit kering jangan sampai melewatkannya. Selamat membaca!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Rekomendasi Facial Wash Terbaik untuk Kulit Sensitif (Terbaru Tahun 2022)

    Kulit sensitif lebih mudah iritasi dibandingkan dengan jenis kulit lainnya. Karena itu, Anda yang memiliki kulit sensitif harus teliti dalam memilih skincare agar kondisi kulit tidak makin memburuk. Untuk membantu Anda, kali ini kami akan membahas produk facial wash yang baik untuk kulit sensitif.Tips memilih dan ulasan rekomendasi produk terbaik akan kami bahas secara mendetail. Facial wash dari Senka, Safi, dan Cetaphil adalah sebagian produk yang akan Anda temukan dalam poin rekomendasi produk. Namun, sebelum itu, mari kita bahas dahulu tips memilih facial wash untuk kulit sensitif!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Rekomendasi Skincare Sariayu Terbaik (Terbaru Tahun 2022)

    Mencari merk skincare yang bagus dengan harga murah? Sariayu adalah jawabannya. Semua produknya memiliki kualitas yang sangat baik. Beberapa serinya, seperti Sariayu Acne Care dan Sariayu Putih Langsat juga dikenal mampu melawan berbagai masalah kulit.Kali ini kami akan membahas cara memilih skincare Sariayu terbaik yang layak Anda coba. Selain itu, kami juga akan memberikan rekomendasi produknya yang laris di pasaran. Beberapa di antaranya adalah Face Serum Econature Nutreage, Intensive Acne Care, dan Facial Scrub Putih langsat. Jangan lewatkan artikel ini, ya!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Rekomendasi Masker Strawberry Terbaik (Terbaru Tahun 2022)

    Strawberry kaya akan vitamin dan zat-zat yang baik untuk kulit sehingga cocok dijadikan masker wajah. Masker strawberry memiliki beragam manfaat, misalnya mengempiskan jerawat, mengecilkan pori, dan memutihkan wajah. Jenisnya pun beragam, mulai dari yang berbentuk bubuk, clay, peel-off, hingga lembaran atau sheet mask.Agar Anda tak kebingungan, simaklah tips memilih masker strawberry yang akan kami berikan pada artikel ini. Rekomendasi merek masker strawberry yang bagus, seperti Lea Gloria, Everwhite, dan NASA juga bisa Anda dapatkan. Baca terus artikel ini sampai akhir dan temukan ulasan lengkapnya!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Skincare Terbaik yang Mengandung Niacinamide - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Dewasa ini, skincare yang mengandung niacinamide diketahui memiliki banyak manfaat baik bagi kulit. Niacinamide sering dipadukan dengan bahan lain untuk menghasilkan efek lebih sinergis di kulit. Ceramide, salicylic acid, retinol, dan alpha arbutin merupakan beberapa contohnya.Banyak merek skincare, memproduksi skincare ber-niacinamide. Sebut saja Avoskin, The Ordinary, Wardah, hingga Garnier. Harganya bervariasi, mulai dari yang murah sampai yang mahal. Kali ini, kami akan membahas tips memilih skincare yang mengandung niacinamide. Artikel ini sudah ditinjau oleh dokter spesialis kulit dan kelamin, dr. Putu Ayu Elvina. Jadi, jangan lewatkan artikel ini, ya!

  • Artikel populer

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Sunscreen/Sunblock Terbaik untuk Kulit Berjerawat - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Sunscreen sering dituduh menjadikan kulit berminyak dan berjerawat, padahal kenyataannya tidak begitu. Sunscreen yang tepat akan aman dipakai meski kulit Anda berjerawat, beruntusan, dan sensitif sekalipun. Justru saat Anda berjerawat dan tidak menggunakan sunscreen, bekas jerawat bisa menghitam.Kali ini kami telah menyiapkan cara memilih sunscreen untuk kulit berjerawat, lengkap dengan rekomendasi sunscreen yang bagus untuk Anda. Simak juga komentar menarik dari dokter spesialis kulit dan kelamin, dr. Rahma Evasari, SpDV. Mari temukan beragam merek sunscreen terbaik, seperti Wardah, Skin Aqua, Biore, dan Azarine di artikel ini!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Physical Sunscreen Terbaik - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Sunscreen merupakan skincare yang wajib digunakan setiap hari. Ada beberapa jenis sunscreen yang dapat melindungi Anda dari paparan sinar matahari, salah satunya physical sunscreen. Physical sunscreen adalah tabir surya yang bekerja dengan memantulkan sinar matahari dari kulit. Sunscreen ini tidak menyumbat pori-pori sehingga cocok untuk kulit sensitif atau berjerawat.Merek skincare lokal, seperti SOMETHINC dan JOYLAB, maupun brand luar, seperti Innisfree, menawarkan physical sunscreen yang bagus. Review produk physical sunscreen terbaik lainnya akan kami sajikan berikut ini. Artikel ini telah ditinjau oleh dokter spesialis kulit dan kelamin, dr. Prawindra Irawan.

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Sabun Muka Terbaik untuk Kulit Berjerawat - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Jerawat adalah permasalahan kulit yang umum terjadi pada remaja atau dewasa, baik itu wanita maupun pria. Untuk mencegahnya timbul, bersihkanlah wajah Anda dengan sabun cuci muka untuk kulit berjerawat. Pilihlah sabun muka untuk wajah berjerawat berdasarkan jenis kulit, seperti kulit berminyak, kering, dan sensitif.Kali ini, kami menyiapkan tips memilih facial wash untuk kulit berjerawat. Rekomendasi merek sabun muka untuk kulit berjerawat yang bagus, seperti Cethapil, Safi, dan SENKA bisa Anda temukan. Dokter spesialis kulit, dr. Dia Febrina, juga akan ikut memberikan komentarnya di artikel ini.

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Produk Eksfoliasi Terbaik - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Kulit Anda selalu mengalami regenerasi sehingga sel-sel kulit mati perlu diangkat agar tidak menghambat pertumbuhan kulit baru. Eksfoliasi merupakan istilah untuk menghilangkan sel-sel kulit mati. Sebenarnya, eksfoliasi sangat penting untuk semua jenis kulit. Siapa bilang kulit berjerawat, sensitif, dan kering tidak boleh dieksfoliasi?Kali ini, kami akan memberikan tips memilih produk eksfoliasi yang bagus. Kami juga menyiapkan rekomendasi produk dari berbagai merek, seperti Avoskin, Wardah, COSRX, dan lainnya. Simak juga informasi menarik dari dokter spesialis kulit dan kelamin, dr. Putu Ayu Elvina, M.Biomed, Sp.KK.

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Peeling Gel Terbaik - Ditinjau oleh Dermatovenereologist (Terbaru Tahun 2022)

    Peeling gel adalah produk yang digunakan untuk mengeksfoliasi kulit. Peeling gel biasanya memiliki kandungan AHA, BHA, atau PHA yang berfungsi membersihkan pori-pori serta mengangkat sel kulit mati. Saat ini sudah banyak peeling gel yang bagus, seperti merek Hanasui, Girlpal, dan The Body Shop.Kami akan memberi rekomendasi peeling gel terbaik. Anda bisa mendapatkan peeling gel untuk kulit berminyak dan berjerawat, kulit kering, dan sensitif. Selain itu, tips memilih produk eksfoliasi gel juga akan dibahas. Artikel ini sudah ditinjau oleh dermatovenereologist kami, dr. Annisa Anjani Ramadhan, SpDV. Yuk, baca lebih lanjut!

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Sabun Cuci Muka Terbaik untuk Mencerahkan Kulit - Ditinjau oleh Cosmetologist (Terbaru Tahun 2022)

    Kulit yang cerah dan sehat berawal dari sabun cuci muka yang bagus. Untuk mendapatkan kulit glowing, Anda bisa memilih sabun cuci muka untuk mencerahkan wajah. Namun, dari banyaknya sabun pencerah wajah, manakah yang tepat untuk Anda?Tak perlu cemas, kami punya tips memilih sabun muka untuk mencerahkan wajah sekaligus rekomendasi sabun cuci muka untuk Anda. Beragam merek sabun wajah terbaik, seperti Wardah, Avoskin, dan SENKA hadir dalam ulasan kami. Ada juga tips dari cosmetologist, dr. Dessy Esa S. Yuk, simak ulasan kami sampai habis.

  • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

    10 Rekomendasi Serum Lokal Terbaik (Terbaru Tahun 2022)

    Serum kini menjadi salah satu produk skincare yang banyak digunakan. Tak heran bila banyak brand lokal yang menjadikan serum sebagai produk andalannya. Sebut saja Somethinc, Avoskin, dan ElsheSkin. Banyaknya merek serum yang bagus mungkin membuat Anda bingung dalam memilihnya.Karena itu, kali ini kami akan memberi tips menemukan serum lokal yang sesuai dengan masalah kulit Anda. Bukan itu saja, kami juga telah menyiapkan rekomendasi serum lokal terbaik bagi Anda. Serum lokal untuk kulit kering, kusam, sensitif, berminyak, dan berjerawat, bahkan mencerahkan wajah, ada di daftar rekomendasi kami. Yuk, disimak!

  • Item lists populer

    Pencarian berdasarkan kategori

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Kebutuhan rumah tangga

      Peralatan mandi, Peralatan kebersihan, Kebun & luar ruangan

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Elektronik rumah tangga

      Home entertainment, Peralatan kebersihan, Penyejuk & pembersih udara

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Komputer & laptop

      Aksesori komputer & laptop, Komputer, Laptop

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Kamera

      Lensa & aksesori, Aksesori kamera, Baterai & charger kamera

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Perawatan tubuh & kecantikan

      Perawatan gigi & mulut, Perawatan wajah, Perawatan badan

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Kesehatan

      Alat medis, Produk dewasa & kewanitaan, Vitamin & suplemen

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Makanan & minuman

      Roti & kue, Makanan instan, Minuman instan

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Peralatan dapur

      Peralatan masak, Peralatan makan & minum, Aksesori dapur

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Fashion wanita

      Pakaian wanita, Pakaian dalam wanita, Aksesori wanita

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Fashion pria

      Pakaian pria, Pakaian dalam pria, Aksesori pria

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Fashion anak

      Pakaian anak, Pakaian dalam anak, Aksesori anak

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Ibu & anak

      Pakaian ibu hamil, Makanan & susu bayi, Mainan & aktivitas bayi

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Interior & furnitur

      Dekorasi ruangan, Tempat penyimpanan, Kamar mandi

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Hobi

      Permainan, Film, Musik

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Outdoor & sports

      Perlengkapan outdoor, Camping & hiking, Gym & fitness

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      DIY & tools

      Cat & perlengkapan, Hand tools, Power tools

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Perawatan hewan

      Grooming hewan, Makanan hewan, Perawatan anjing

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Buku

      Buku impor, Buku akademik, Buku hobi

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Peralatan kantor & alat tulis

      Alat tulis, Kalkulator & kamus elektronik, Document organizer

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Otomotif

      Aksesori mobil, Aksesori motor, Komponen mobil & motor

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Perlengkapan pesta & hadiah

      Pesta & event, Persiapan pernikahan, Bungkus & kemasan

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Handphone & tablet

      Handphone, Tablet, Aksesori handphone & tablet

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Gaming

      Game console, CD game, Aksesori mobile gaming

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Program & aplikasi

      Program komputer, Aplikasi

    • Apakah Sheet Mask Innisfree sudah BPOM

      Travelling

      Tiket & voucer, Perlengkapan travelling, Hotel & penginapan

    Masker Innisfree apakah aman?

    Dengan mengutamakan bahan alami, produk Innisfree dipercaya aman untuk kulit sehingga Anda tidak perlu khawatir saat memakainya.

    Apakah Masker Innisfree mengandung alkohol?

    Terlebih lagi, masker ini tidak mengandung alkohol, paraben, dan sudah cruelty-free. Dari sekian banyak jenis masker Innisfree tersebut, kamu bisa menyesuaikan dengan kebutuhan kulitmu ya, Pins! Untuk menjaga kredibilitasnya, sebaiknya beli masker tersebut di toko asli, sehingga terjaga keasliannya.

    Sheet mask yang bagus merk apa?

    10 Rekomendasi Sheet Mask Terbaik.
    Innisfree Skin Clinic Mask (BHA).
    Garnier Black Serum Mask Pure CharcoalBlack & Rice..
    SK-II Facial Treatment Mask..
    Emina Masquerade Face Mask Rice..
    Nature Republic Real Nature Mask Sheet Rose..
    Bioaqua Natural Nourishing Moisturizing Facial Mask Honey..
    Ponds Instabright Tone Up Milk Mask..

    Berapa kali pakai sheet mask Innisfree?

    Ya, menggunakan sheet mask Innisfree 2-3 kali seminggu bisa menggantikan kebutuhan kulitmu akan essence harian. Tentu saja, kamu perlu menyesuaikannya dengan jenis kulitmu. Untuk kulit yang cenderung berminyak, kamu bisa pakai 1-2 kali seminggu. Lalu jangan lupa pilih bahan untuk menghidrasi yang tidak terlalu berat.