Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi

Buah mengkudu dikenal sebagai buah yang kaya manfaat dan sering dijadikan obat tradisional untuk berbagai permasalahan kesehatan tubuh. Meskipun rasanya sangat pahit dan aromanya yang tidak sedap, mengkudu sering diolah menjadi jus dengan tambahan buah-buah lainnya untuk menetralisir rasa pahit dan aroma tidak sedapnya.

Jus mengkudu merupakan salah satu jenis minuman tropis yang biasanya banyak tersedia di kawasan Asia Tenggara. Masyarakat di Polinesia, salah satu tempat penghasil mengkudu terbesar di dunia percaya bahwa mengkudu dapat dimanfaatkan dalam pengobatan tradisional.

Mereka membuktikannya dengan menjadikan mengkudu sebagai salah satu pengobatan tradisional selama lebih dari 2000 tahun. Mengkudu diklaim bisa mengobati berbagai masalah kesehatan seperti sembelit, infeksi, nyeri dan radang sendi.

Nah, kira-kira apa saja sih yang terkandung dalam mengkudu sehingga baik untuk dijadikan obat? Dalam 100 mililiter jus mengkudu, kamu bisa mendapatkan 47 kalori, 11 gram karbohidrat, kurang dari 1 gram protein dan lemak, 8 gram gula, 33 persen Referensi Asupan Harian (RDI) untuk Vitamin C, 17 persen dari RDI untuk Biotin, 6 persen dari RDI untuk Folat, 4 persen dari RDI untuk magnesium, 3 persen dari RDI untuk Kalium, Kalsium dan Vitamin E.

Dengan begitu banyak kandungan dimana sebagian besarnya merupakan nutrisi yang baik bagi tubuh, apa saja manfaat dari jus mengkudu? Yuk simak melalui informasi dibawah ini:

1. Mengatasi hipertensi

Berbagai penelitian telah membuktikan, bahwa jus mengkudu yang rutin dikonsumsi setiap hari selama satu bulan mampu menurunkan tekanan darah tinggi. Manfaat ini diperolah karena kandungan zat scopoletin dan xeronin yang ada dalam buah mengkudu.

2. Menjaga kesehatan jantung

Manfaat lainnya dari jus mengkudu adalah membantu menurunkan risiko terjadinya penyakit jantung. Hal ini dikarenakan kandungan antioksidan dalam mengkudu yang mampu menurunkan kadar kolesterol, mencegah aterosklerosis yang artinya mampu menjaga kesehatan jantung.

3. Mengobati radang sendi

Jus mengkudu yang rutin dikonsumsi setiap hari selama 3 bulan mampu membantu penyembuhan untuk para penderita radang sendi. Hal ini dikarenakan jus mengkudu memiliki zat antiradang dan menjadi pereda nyeri alami yang ampuh.

4. Menstabilkan gula darah

Bagi penderita diabetes, mengkudu bisa jadi alternatif penyembuhan dalam mengstabilkan kadar gula. Buah mengkudu diduga bisa meningkat kinerja insulin dalam mengatur gula darah dan mencegah terjadinya insulin.

Nah, itu dia manfaat-manfaat bagi kamu yang mau dan rutin mengonsumsi jus mengkudu. Mungkin rasanya memang pahit dan aromanya tidak enak, tetapi ternyata mempunyai banyak manfaat loh. Rasa pahitnya tidak akan sebanding dengan manfaat yang diberikan untuk menjaga kesehatan tubuhmu. Jadi, jangan ragu untuk hidup lebih sehat!

Sumber informasi:

halodoc

Reporter

Rabu, 18 Agustus 2021 13:48 WIB

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Mengkudu berpotensi digunakan sebagai obat toksokariasis. dok. KOMUNIKA ONLINE


TEMPO.CO, Jakarta – Mengkudu (morinda citrifolia) atau di beberapa daerah disebut buah pace, merupakan tanaman yang banyak ditemukan di daerah Kepulauan Pasifik, Asia Tenggara, Australia, dan India. Buah berwarna hijau ini banyak dimanfaatkan untuk pengobatan alami. Sebagai obat herbal, mengkudu dikonsumsi dalam bentuk jus ataupun suplemen. Lantas, apa manfaat mengkudu bagi kesehatan?

Kandungan nutrisi dalam jus mengkudu sangat bervariasi. Sebagaimana diulas dari berbagai sumber, ragam kandungan nutrisi pada jus mengkudu disebabkan adanya percampuran dengan jus buah lain dalam pembuatannya. Seperti yang diketahui, mengkudu memiliki rasa pahit dan bau kurang sedap. Oleh karena itu, dalam konsumsi buah mengkudu perlu dicampurkan dengan buah-buahan lainnya.

Namun, pada dasarnya, mengkudu diperkaya vitamin C, biotin, dan folat yang bagus untuk tubuh. Selain itu, buah mengkudu dikenal karena tingginya kandungan antioksidan yang mencegah kerusakan sel. Beberapa jenis kandungan antioksidan, seperti beta karoten, iridoid, vitamin C dan E.

Melansir laman healthiersteps.com, minuman kesehatan jus mengkudu telah populer dipercaya dapat mengobati berbagai macam penyakit. Konsumsi antioksidan dinilai mampu menurunkan resiko kondisi kronis, seperti penyakit jantung dan diabetes. Julukan ‘The Tree for Headaches’ juga melekat pada buah yang satu ini. Hal ini disebabkan karena kemampuannya sebagai analgesik yang dapat menyembuhkan sakit kepala.

Mengkudu juga dapat dijadikan sebagai obat penenang karena kemampuannya dalam merangsang serotonin dan melatonin. Kedua hormon ini berfungsi mengatur suasana hati, emosi dan tidur sehingga apabila jumlahnya tidak seimbang dapat memicu depresi. Manfaat lain yang tak kalah terkenal yakni membantu menyembuhkan darah tinggi atau hipertensi. Kaya akan selenium, fitonutrien, dan vitamin C dapat berfungsi sebagai pelawan radikal bebas. Selain itu terdapat kandungan scopoletin yang berfungsi menurunkan tekanan darah.

Tak hanya itu, mengkudu dapat mengurangi kerusakan sel akibat asap tembakau sebagaimana diungkapkan oleh Jurnal Foods edisi 2018. Paparan asap tembakau yang tinggi dapat memicu kerusakan sel, stres oksidatif hingga kanker. Jus mengkudu dinilai dapat mengurangi kadar bahan kimia penyebab kanker dan cocok dikonsumsi oleh perokok tembakau.

Namun, dalam mengkonsumsi mengkudu sebaiknya perhatikan dosis yang dimakan. Perhatikan kandungan nutrisi secara rinci pada jus mengkudu yang dijual di pasaran, misalnya mengenai kandungan gula yang tinggi. Selain itu, meskipun membantu perokok tetapi konsumsi mengkudu bukan sebagai tindakan pencegahan untuk pengganti konsumsi. Periksakan dan konsultasi diri ke dokter, terlebih ketika akan memakan mengkudu, di samping  sedang mengkonsumsi obat tertentu atau mempunyai masalah ginjal.

NAOMY A. NUGRAHENI 

Baca: Beragam Manfaat Mengkudu bagi Kesehatan Salah Satunya Antitumor






Rekomendasi Berita

Tangani Penyakit Kanker dengan Peningkatan Kualitas di 3 Program Ini

14 jam lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Tangani Penyakit Kanker dengan Peningkatan Kualitas di 3 Program Ini

Menangani kasus kanker di Indonesia perlu kolaborasi multi pihak. 3 program ini diharapkan bisa tingkatkan layanan penanganan kanker di Indonesia.


Mengenal Aneka Khasiat Daun Salam, Tak Cuma buat Memasak

1 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Mengenal Aneka Khasiat Daun Salam, Tak Cuma buat Memasak

Daun salam mengandung berbagai vitamin dan senyawa yang baik buat kesehatan. Berikut khasiat daun salam bagi kesehatan.


IFish - FAO dan KKP Perkenalkan Produk Sampingan Ikan Sidat yang Penuh Gizi

1 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
IFish - FAO dan KKP Perkenalkan Produk Sampingan Ikan Sidat yang Penuh Gizi

KKP dan FAO kenalkan hasil sampingan produksi ikan sidat sebagai alternatif nutrisi seiring perayaan Hari Ikan Nasional dan Hari Pangan Sedunia.


Diet Makanan Mentah Dinilai Berisiko untuk Kesehatan, Ini Alasannya

2 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Diet Makanan Mentah Dinilai Berisiko untuk Kesehatan, Ini Alasannya

Pendukung diet makanan mentah mengklaim bahwa memasak menyebabkan bahan-bahan kehilangan beberapa nutrisi dan enzim penting.


Berikut Beberapa Makanan yang Dapat Menurunkan Kadar Asam Urat

2 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Berikut Beberapa Makanan yang Dapat Menurunkan Kadar Asam Urat

Selain mengkonsumsi obat, asam urat juga dapat diredakan dengan mengkonsumsi beberapa jenis makanan alami.


Sebelum Memutuskan Kemoterapi, Serangkaian Tes yang Harus Dilakukan Pasien Kanker

3 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Sebelum Memutuskan Kemoterapi, Serangkaian Tes yang Harus Dilakukan Pasien Kanker

Kemoterapi termasuk pengobatan yang digunakan untuk menyerang sel kanker, yang biasanya berkembang dalam tubuh. Apa rangkaian tes sebelum kemoterapi?


Marak Kasus Gagal Ginjal Akut Anak, Istilah Nefrologi Jadi Buah Bibir

3 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Marak Kasus Gagal Ginjal Akut Anak, Istilah Nefrologi Jadi Buah Bibir

Maraknya kasus gangguan gagal ginjal akut pada anak belakangan ini membuat istilah nefrologi anak menjadi buah bibir. Apakah nefrologi ini?


Dokumen Intelijen Sebut Putin Sakit Parah: Kanker dan Parkinson

3 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Dokumen Intelijen Sebut Putin Sakit Parah: Kanker dan Parkinson

Lagi-lagi beredar kabar bahwa Presiden Rusia Vladimir Putin sakit parah. Dia tak akan bertahan hingga 2023.


Alasan Vaksin HPV lebih Ideal Diberikan pada Anak

4 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
Alasan Vaksin HPV lebih Ideal Diberikan pada Anak

Pakar mengungkapkan vaksin HPV paling baik diberikan pada anak yang belum aktif secara seksual, sebelum terpapar virus HPV.


5 Mitos Aneh tentang Kanker Payudara yang Banyak Dipercaya

4 hari lalu

Apakah buah mengkudu bisa menurunkan darah tinggi
5 Mitos Aneh tentang Kanker Payudara yang Banyak Dipercaya

Untuk meningkatkan kesadaran seputar kanker payudara, konsultan ahli bedah onkologi membongkar beberapa mitos yang sering bikin bingung.


Mengkudu apa bisa untuk darah tinggi?

Buah mengkudu ini bisa jadi solusi untuk penderita hipertensi yang ingin menurunkan tekanan darah secara alami alias tanpa obat kimia. Namun perlu diingat, penderita tekanan darah tinggi juga tidak boleh asal mengonsumsi buah mengkudu bila ingin menurunkan tekanan darahnya.

Bagaimana cara menurunkan tekanan darah tinggi?

Cara menurunkan tekanan darah tinggi dan kolesterol dengan gaya hidup sehat.
Olahraga secara rutin. ... .
2. Hindari makanan pemicu hipertensi dan kolesterol. ... .
Kurangi asupan garam, lemak jenuh, dan lemak trans. ... .
4. Terapkan diet DASH. ... .
Berhenti merokok. ... .
6. Menjaga berat badan ideal. ... .
7. Tidak mengonsumsi alkohol..

Apa efek samping dari buah mengkudu?

Beberapa bahaya buah mengkudu tersebut antara lain:.
Merusak Hati. Bahaya buah mengkudu yang pertama, jika dikonsumsi secara berlebihan, diyakini bisa membahayakan organ hati. ... .
2. Bisa Sebabkan Naiknya Kadar Kalium (Hiperkalemia) ... .
Memperlambat Pembekuan Darah. ... .
4. Gangguan Kesehatan Lainnya..

Buah mengkudu untuk mengobati penyakit apa?

Buah mengkudu telah digunakan secara tradisional untuk meringankan nyeri dan meredakan peradangan di dalam tubuh. Ekstrak buah ini juga diketahui berkhasiat untuk mengurangi nyeri dan pembengkakan pada sendi, misalnya pada penderita osteoarthritis.