Apa saja cara untuk menyimpulkan informasi teks laporan percobaan?

Jawaban:

  1. TENTUKAN TEMA YANG DIUSUNG DALAM LAPORAN.
  2. TENTUKAN SUBYEK LAPORAN PERCOBAAN.
  3. TENTUKA IDE POKOK YANG TERDAPAT DALAM SETIAP PARAGRAF.
  4. TEMUKAN INFORMASI PENTING DARI SETIAP PARAGRAF.
  5. RANGKAI IDE POKOK DAN INFORMASI PENTING TERSEBUT MENJADI SEBUAH TEKS SINGKAT. TEKS INILAH YANG DISEBUT SEBAGAI SIMPULAN.

Bagaimana menyimpulkan informasi laporan percobaan?

Berikut adalah langkah-langkah menyimpulkan informasi yang terdapat laporan hasil percobaan:

  1. Bacalah dengan saksama laporan percobaan yang akan kita simpulkan.
  2. Catat setiap informasi yang terdapat dalam laporan percobaan tersebut.
  3. Berdasarkan informasi tersebut, simpulkan informasi dari laporan percobaan tersebut.

Apa isi kesimpulan dari teks laporan percobaan?

Jawaban: Kesimpulan dalam teks laporan percobaan terdapat pada bagian simpulan. Bagian ini biasanya diletakkan pada akhir teks laporan percobaan. Bagian ini berisi penalaran terhadap seluruh informasi yang diperoleh dari kegiatan percobaan maupun kegiatan percobaan itu sendiri.

Apa tujuan menyimpulkan informasi dalam teks laporan percobaan?

Tujuan dari menyimpulkan informasi dalam teks laporan percobaan ialah agar orang yang membaca laporan tersebut dengan mudah memahami informasi dari laporan yang kita buat.

Mengapa kita perlu menyimpulkan informasi dalam teks laporan percobaan?

Jawaban: Untuk mengetahui gagasan yg apa yg dpt diambil dari percobaan tersebut.

Apa kegunaan kesimpulan dalam teks laporan percobaan?

Manfaat kesimpulan pada teks laporan percobaan adalah untuk mengetahui gagasan apa yang dapat diambil dari percobaan yang telah dilakukan. Penjelasan: Teks laporan percobaan adalah teks yang melaporkan hasil dari percobaan yang dilakukan oleh seorang peneliti.

Apa yang dimaksud dengan pengertian menyimpulkan teks laporan percobaan?

Teks laporan percobaan adalah teks yang menyajikan informasi mengenai hasil percobaan yang diperoleh melalui percobaan dan analisis yang sistematis dengan apa adanya. Penyimpulan berarti pemaknaan atas maksud, kejelasan, atau kelengkapan setiap bagian dari isi laporan itu.

Informasi apa yang disampaikan dalam teks laporan percobaan?

Teks laporan percobaan adalah teks yang menceritakan tentang percobaan yang dilakukan oleh peneliti. Biasanya, teks seperti ini digunakan untuk melaporkan hasil percobaan, karya ilmiah, atau laporan praktikum.

Apa tujuan menyimpulkan isi paragraf?

Jawaban: Tujuan menyimpulkan isi paragraf adalah Untuk Mencari Ide Pokok Paragraf Tersebut…,,!! Sementara ide pokok sendiri merupakan sebuah topik yang akan di bahas pada sebuah paragraf tersebut.

Apa isi dari simpulan teks diskusi?

Simpulan dalam teks diskusi adalah rekapitulasi hasil, rekomendasi, atau solusi dari permasalahan yang sudah dibahas. Sebaiknya, hasil diskusi haruslah berisi rekomendasi atau jalan tengah untuk mencari solusi dari permasalahan yang sedang terjadi.

Apa yang dimaksud dengan menyimpulkan laporan?

Penyimpulan berarti pemaknaan atas maksud, kejelasan, atau kelengkapan setiap bagian dari isi laporan itu. Simpulan selalu disertakan pada setiap bagian akhir. Simpulan itu dirumuskan berdasarkan hasil pemaknaan kembali terhadap hasil-hasil percobaan.

Langkah menyimpulkan laporan percobaan?

 Langkah-langkah menyimpulkan informasi laporan percobaan.

  1. Bacalah dengan saksama laporan percobaan tersebut.
  2. Catat setiap informasi yang terdapat dalam laporan percobaan tersebut.
  3. Berdasarkan informasi tersebut, simpulkan informasi dari laporan percobaan tersebut.

Apa isi simpulan dalam laporan percobaan?

Langkah menyimpulkan teks laporan hasil observasi?

Jawaban

  1. Membaca bacaan secara keseluruhan.
  2. Menentukan butir2 pokok setiap paragraf.
  3. Merangkai butir2 pokok tsb menjadi satu.
  4. Memperbaiki kalimat2.

Apa yang dimaksud kegiatan menyimpulkan?

1. menyimpulkan adalah kegiatan untuk mengambil kesimpulan dari teks tersebut. 2.•Baca dan pahami betul ini dari teks Laporan percobaan. •Rangkai kata sehingga membentuk kata yang sesuai dengan Inti dari Teks Tersebut.

Apa isi bagian simpulan dalam teks laporan?

Simpulan berisi pendapat penulis terhadap hasil percobaan yang sudah dilakukan. Pendapat yang dimaksud bukanlah soal penilaian atau keberhasilan, melainkan mencocokkan hasil dengan tujuan dan hipotesis awal.

Bagaimana cara menyimpulkan gagasan pokok pada teks laporan hasil observasi?

  1. Mendaftarkan / mencari kata-kata yang penting.
  2. Memetakan bagian pada teks.
  3. memetakan paragraf ( Memilah kalimat yang utama )
  4. menentukan kalimat utama.
  5. merumuskan inti kalimat utama.

Langkah-langkah menyimpulkan informasi dari teks?

Jawaban:

  1. mendengarkan atau membaca informasi dengan teliti dan konsentrasi.
  2. mencari gagasan pokok setiap paragraf.
  3. menulis kembali pokok pikiran dengan kalimat yang lebih ringkas.
  4. mengevaliuasi apakah ada yang kurang tepat.

Apa yang dimaksud ringkasan dan kesimpulan?

Rangkuman disebut juga sebuah ringkasan. Rangkuman artinya kegiatan menyusun gagasan pokok/intisari suatu karangan atau buku menjadi bentuk yang ringkas atau pendek. Kesimpulan merupakan sebuah gagasan yang tercapai pada akhir pembicaraan. Dengan kata lain, kesimpulan adalah hasil dari suatu pembicaraan.

https://www.youtube.com/watch?v=A3xhFK1A-Pw

Menyimpulkan Informasi Teks Laporan Percobaan dan Contohnya

paket-wisatabromo.com – Menyimpulkan informasi teks laporan percobaan menjadi materi yang harus dipelajari peserta didik kelas 9.

Peserta didik harus bisa menyimpulkan informasi yang terdapat dalam teks laporan percobaan.

Menyimpulkan adalah proses menentukan simpulan. Simpulan adalah sesuatu yang disimpulkan, atau hasil menyimpulkan.

Simpulan juga berarti kesudahan pendapat, pendapat akhir yang berdasarkan urian sebelumnya, atau keputusan yang diperoleh berdasarkan metode berfikir induktif dan deduktif.

Dapat pula dikatakan bahwa menyimpulkan merupakan pendapat akhir dari suatu urian berubah informasi.

Dalam simpulan berisi fakta, pendapat alasan pendukung mengenai tanggapan terhadap objek.

Jadi, menyimpulkan informasi teks laporan percobaan adalah menentukan pendapat akhir berkaitan dengan informasi yang terdapat dalam teks laporan percobaan.

Laporan percobaan memuat informasi penting bagi banyak orang. Informasi tersebut dapat menambah wawasan dan pengetahuan banyak orang.

Sebagai pembaca laporan kita harus mampu menyimpulkan informasi dari laporan percobaan tersebut.

Informasi penting dalam teks laporan percobaan dapat ditentukan dengan mudah.

Cukup dengan cara memahami isi teks sesuai struktur teks laporan percobaan.

Nah, berdasarkan informasi-informasi penting itulah, kita dapat menentukan simpulan dengan tepat.

Untuk dapat menyimpulkan informasi dalam teks laporan percobaan, sebaiknya dipahami lebih dahulu struktur, langkah, hal yang harus diperhatikan, dan contoh simpulan teks laporan percobaan.

Struktur Laporan percobaan

Adapun struktur teks jenis ini terdiri atas: judul, tujuan percobaan, alat dan bahan, langka-langkah kegiatan, hasil, dan simpulan.

Untuk selengkapnya mengenai struktur teks laporan percobaan bisa dipahami pada link berikut ini.

Baca: Struktur Teks Laporan Hasil Percobaan dan Contoh Analisisnya yang Tepat

Langkah-Langkah 

Langkah-langkah menyimpulkan informasi yang terdapat pada laporan hasil percobaan:

1. Bacalah dengan seksama laporan hasil percobaan yang akan kita simpulkan.

2. Catat setiap informasi yang terdapat pada laporan percobaan tersebut.

3. Berdasarkan informasi tersebut, simpulkan informasi dari laporan percobaan tersebut.

4. Pilihlah kosa kata baku dan susun dengan gaya kalimat kalian sendiri dengan tetap memperhatikan penggunaan kalimat efektif dan kosa kata baku.

Bahasa yang digunakan dalam simpulan mewakili pokok-pokok persoalan dan penyelesaian yang diungkapkan dalam tulisan tersebut.

Hal yang harus diperhatikan

Hal-hal yang harus diperhatikan dalam membuat simpulan sebagai berikut.

1. Tulisan simpulan merupakan inti dari suatu uraian atau pembicaraan yang mengarah pada penyelesaian suatu persoalan yang di ungkapkan dalam suatu bahasan atau karangan.

2. Tulisan simpulan harus menjiwai bagian urian yang panjang secara keseluruhan, sehingga pembaca tidak perlu membaca atau mengingat kembali inti persoalan.

3. Tulisan simpulan harus mengingat kembali inti persoalan nya dalam memahami kembali ide Sentral dari suatu bahasan atau karangan yang kemudian dihubungkan dengan penyelesaian sebagai suatu solusi.

B. Contoh Simpulan

Baca teks laporan percobaan Cara Membuat Slime berikut lalu tentukan simpulannya!

Tujuan

Agar kita menjadi lebh kreatif dan bisa berinovasi dalam hal kreativitas, mari kita mencoba membuat slime tanpa boraks.

Cara membuat Slime ini sangat mudah dan murah sehingga bisa menghemat uang.

Alat dan Bahan

1. Lem povinal

2. Detergen bubuk secukupnya

3. Pembersih lantai secukupnya

4. Alat pengaduk (bisa dengan mixer, sendok, atau tangan)

5. Air secukupnya

6. Detergen cair secukupnya

7. Wadah tempat slime(berupa baskom atau lainnya)

Langkah-Langkah

1. Campurkan terlebih dahulu lem povinal, pembersih lantai, detergen cair, detergen bubuk dan air secukupnya saja ke dalam wadah slime. Campuran ini biasa disebut dengan activator.

2. Berikutnya aduklah campuran tersebut sampai tercampur rata.

3. Tambahkan lem provinal di tempat campuran aktivator,

4. Kemudian aduk lagi sehingga struktur dan bentuknya akan menggumpal.

5. Masukkan ke dalam preezer sekitar 5-10 menit.

6. Kemudian keluarkan setelah 5-10 menit.

7. Aduklah lagi sampai kira-kira bisa untuk dimainkan.

8. Slime siap digunakan.

Hasil

Kini kamu memiliki slime yang aman untuk dimainkan tanpa menggunakan boraks. Slime ini sangat populer di kalangan anak-anak pada saat ini.

Kesimpulan

Dengan membuat slime sendiri, pengetahuan dan kreativitas kamu akan bertambah.

Di sisi lain juga dapat meghemat uang dan mendapatkan slime yang lebih aman jika terkena kulit karena tidak mengandung boraks.

Baca:

Simpulan Akhir

Membuat slime dapat dilakukan dengan mudah, hemat, dan aman untuk bermain.

Demikian pembahasan mengenai kompetensi dasar yang berkaitan dengan menyimpulkan informasi teks laporan percobaan dan contohnya.

Laporan Percobaan | Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan materi seputar langkah-langkah dalam menyimpulkan informasi dalam teks laporan percobaan bahasa Indonesia kelas sembilan. Semoga apa yang admin bagikan kali ini dapat membantu anak didik dalam mencari referensi tentang langkah-langkah dalam menyimpulkan informasi dalam teks laporan percobaan bahasa Indonesia.

Apa saja cara untuk menyimpulkan informasi teks laporan percobaan?

Gambar: freepik.com

Laporan percobaan memuat informasi penting bagi khalayak umum. Informasi tersebut dapat menambah wawasan dan pengetahuan banyak orang. Sebagai pembaca laporan, kalian dapat menyimpulkan informasi dari laporan percobaan tersebut.

Suatu percobaan dapat dilakukan untuk menghasilkan suatu hal yang bermanfaat, baik berupa pengetahuan maupun penemuan. Hasil yang diperoleh dari percobaan tersebut dibahas berdasarkan teori dan ilmu pengetahuan yang mendukung. Dari hasil tersebut, peneliti atau orang yang melakukan penelitian percobaan dapat menyimpulkan isi percobaan tersebut karena simpulan merupakan salah satu bagian penting dalam teks laporan percobaan.

A. Langkah Menyimpulkan Laporan Percobaan

Berikut ini adalah langkah-langkah menyimpulkan informasi laporan percobaan adalah sebagai berikut.

  1. Bacalah dengan saksama laporan percobaan tersebut.
  2. Catat setiap informasi yang terdapat dalam laporan percobaan tersebut.
  3. Berdasarkan informasi tersebut, simpulkan informasi dari laporan percobaan tersebut.
  4. Pilihlah kosakata baku dan susun dengan gaya kalimat kalian sendiri.

Perhatikan contoh simpulan yang tertulis dalam teks laporan percobaan berikut ini.

...

Simpulan

Berdasarkan hasil percobaan, dapat dirumuskan simpulan sebagai berikut.

  1. Nasi, roti, dan kentang mengandung karbohidrat karena hasil uji laboratorium menunjukkan bahwa ekstrak bahan tersebut berubah warna menjadi biru tua saat ditetesi lugol.
  2. Mentega, avokad, dan minyak mengandung lemak karena kertas buram yang diolesi dengan bahan tersebut berubah menjadi transparan.
  3. Permen dan gula mengandung glukosa karena pada saat pembakaran, ekstrak bahan yang telah ditambah benedict atau fehling A dan B berubah warna menjadi merah bata.
  4. Putih telur dan tahu terbukti mengandung protein karena hasil uji laboratorium menunjukkan perubahan warna ungu pada ekstrak bahan yang ditetesi biuret.

B. Contoh Simpulan Laporan Percobaan

  1. Pembuatan telur asin di atas menghasilkan kandungan gizi yang cukup lengkap dan cocok dikonsumsi oleh segala usia. Namun, bagi penderita darah tinggi tidak disarankan mengonsumsi telur asin karena kandungan garamnya yang sangat tinggi. Meskipun kandungan gizinya lengkap, tetapi telur asin tidak dianjurkan dikonsumsi dalam jumlah banyak.
  2. Pada pelangi sungguhan, sinar matahari memantul pada tetesan air, lalu terjadi pembengkokan sedemikian rupa dan terjadilah pemisahan warna pada cahaya. Awalnya warna cahaya ini hanya berwarna putih, tetapi pada prosesnya tercipta banyak warna, yakni menjadi merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila, dan ungu.
  3. Ternyata membuat es krim tidak rumit dan mahal. Kamu dapat menggunakan alat dan bahan yang dapat ditemukan sehari-hari. Jika dapat membuat es krim, kamu tentu dapat memakannya dengan puas.
  4. Membuat taplak meja tersebut tidaklah sulit, namun kamu juga harus sabar dan telaten serta ulet dalam proses pengerjaannya. Sehingga, hal ini akan mengasah dan mengembangkan sebuah keterampilan yang kalian miliki, sekaligus kamu juga dapat menghemat biaya serta bisa menambah keuntungan bila kamu memanfaatkannya menjadi peluang usaha.
  5. Slime ini sangat mudah dikerjakan, selain dapat menunjang kreatifitas, teknik pembuatan slime dapat dijadikan waktu kebersamaan yang produktif. Selain itu lebih hemat uang karena menggunakan bahan-bahan yang ada di dalam rumah.
  6. Warna warni kertas origami membuat bintang-bintang kecil yang telah selesai dibentuk. Dapat direntengi menggunakan benang atau diletakkan dalam wadah kaca atau tembus pandang sebagai hiasan ruangan menjadi penuh warna. Sangat mudah, murah dan kreatifitas ini dapat dibuat dengan menggunakan bahan lain selain origami. Kreatifitas origami tidak saja dapat dibentuk menjadi bintang-bintang kecil tetapi dapat dijadikan kupu-kupu maupun belalang. Untuk meningkatkan kreatifitas anak membuat karya ini bersamaa anak dan anggota keluarga sangat menyenangkan.
  7. Telur asing yang memiliki kandungan gizi yang lengkap ini sangat cocok dikonsumsi oleh masyarakat segala usia. Tapi perlu diingat untuk menghindari konsumsi telur asin bagi yang menderita darah tinggi karena kandungan garam telur asin yang tinggi dapat memicu tekanan darah naik. Tidak dianjurkan juga mengkonsumsi dalam jumlah banyak.
  8. Antara percobaan I dan II semua tanaman hidroponik tumbuh dengan baik sebagaimana yang diharapkan namun percobaan I lebih murah dibanding cara II yang harus menggunakan pipa dan pompa. Dua-dua memiliki hasil yang sama dan dapat digunakan dengan tempat yang sama.
  9. Membuat kecambah kedelai dapat dilakukan dengan sangat mudah dan cepat sehingga siapa saja dapat mempraktikannya. Perlu diingat bahwa setiap jenis kedelai memiliki kemampuan yang berbeda dalam menyerap air sehingga ada beberapa kecambah kedelai yang dapat dipanen sekitar 3 sampai 4 hari dan adapula yang lebih dari itu.
  10. Dapat disimpulkan bahwa tumpahan minyak terhadap air merugikan hewan liar di alam. Kesimpulan tersebut diambil dari bagaimana minyak membuat bulu unggas tidak dapat menyerap air. Padahal air adalah salah satu sumber kehidupan hewan. Di alam liar makhluk-makhluk tersebut tentunya tidak memiliki sabun untuk membersihkan minyak tersebut. Bahkan jika kita sebagai manusia membantu membersihkannya, hasilnya tidak sama dengan aslinya. Oleh karena itu lebih baik mencegah tumpahan minyak daripada membersihkannya.
  11. Proses yang dibutuhkan untuk membuat masakan ini mungkin cenderung agak sedikit lebih rumit. Namun nyatanya setelah dicoba tidak serumit itu dan masih memungkinkan bahkan untuk diterapkan dalam memasak harian. Hasilnya pun sangat layak untuk diperjuangkan karena membuat kentang goreng menjadi lebih lezat dengan tambahan sedikit langkah lainnya dari cara yang biasa.