Tuliskan 6 hal yang harus diperhatikan dalam menggambar ragam hias

Tuliskan 6 hal yang harus diperhatikan dalam menggambar ragam hias

Ragam hias atau biasa disebut dengan 'ornamen', merupakan bentuk karya seni rupa yang sudah berkembang sejak zaman prasejarah dengan menampilkan sebuah riasan atau motif sebagai identitas suatu karya seni itu sendiri. 

Karya ragam hias mengambil dari bentuk-bentuk flora, fauna, figural, dan bentuk geometris. Tergantung keinginan si pembuat dan kebutuhannya. Ragam hias tersebut dapat diterapkan pada media dua dan tiga dimensi. Berikut ini beberapa contoh pengaplikasian ragam hias yang ada.

Ragam Hias biasa dapat diterapkan pada media dua dan tiga dimensi .

  • Ragam hias flora 
  • Ragam Hias Fauna
  • Ragam Hias Geometris 
  • Ragam Hias Figuratif 

Bentuk ragam hias umumnya memiliki susunan yang diulang-ulang. Pada bentuk ragam hias yang lain, pola yang ditampilkan dapat berupa pola ragam hias yang teratur, terukur, dan memiliki keseimbangan. Pola ragam hias geometris dapat ditandai dari bentuknya seperti persegi empat, zig zag, garis silang, segitiga, dan lingkaran. Semua pola ragam hias baik itu ragam hias flora, fauna, figuratif maupun geometris akan selalu memperhatikan segi keindahannya

Teknik Menggambar Ragam Hias 

Gambar ragam hias sangat bervariatif, ada yang diambil dari flora, fauna, manusia, dan bentuk-bentuk geometris. Bentuk gambar ragam hias, dapat berupa pengulangan maupun sulur-suluran. Pada saat kita ingin menggambar ragam hias berikut aturan yang harus diperhatikan. 

1. Perhatikan pola bentuk ragam hias yang akan digambar. 

2. Persiapkan alat dan media gambar. 

3. Tentukan ukuran pola gambar yang akan dibuat. 

4. Buat sketsa di salah satu kotak/bidang yang telah dibuat sebelumnya. 

5. Buat bentuk yang sama (bisa dijiplak) pada bidang yang lain. 

6. Warnai gambar

Menggambar ragam hias memiliki pola bentuk gambar teratur dan pola bentuk gambar yang tidak teratur.Pola gambar teratur memiliki ukuran pola yang sama .Beberapa daerah diindonesia seperti jawa , sumatera , kalimantan , Sulawesi , Bali ,Madura dan Papua memiliki pola ragam hias menggunakan pola teratur .Pola ragam hias tidak teratur , ragam hias dibuat lebih ekspresif dan dinamis.

Menggambar ragam hias bagi sebagian masyarakat Indonesia bertujuan sebagai penghormatan kepada roh nenek moyang atau mencari keselamatan hidup misalnya pada gambar ragam hias bentuk manusia. Menggambar ragam hias bentuk manusia dapat diberi warna hijau , biru dan dibuat secara utuh atau diambil bagian tubuh tertentu seperti bagian muka .

Gambar ragam hias dapat dibuat dengan cara disederhanakan atau dilebihkan .Gambar ragam hias dapat dijumpai pada pinggiran rumah adat daerah , kain batik atau benda - benda kerajinan lainnya . Warna yang digunakaan biasanya memiliki ciri khas dan memiliki makna simbolik.

Prosedur yang harus dilakukan dalam menggambar ragam hias adalah gambar harus mengikuti bentuk pola gambar ragam hias yang ada seperti pola gambar ragam hias yang beraturan atau tidak beraturan .Menggambar ragam hias juga harus memperhatikan komposisi proporsi , keseimbangan dan harmonisasi .


Page 2

 cara menggambar ragam hias - Gambar ragam hias sangat bervariatif, ada yangdiambil  dari flora, fauna, manusia,  dan bentuk-bentuk

geometris. Bentuk gambar ragam hi

as, dapat berupapengulangan maupun sulur-suluran. Pada saat kamuingin menggambar ragam hias ada beberapa aturanyang harus diperhatikan, sebagai berikut.1) Perhatikan pola bentuk ragam hias yang akandigambar.2) Persiapkan alat dan media gambar.3) Tentukan ukuran pola gambar yang akan dibuat.4) Buat sketsa di salah satu kotak/bidang yang telah dibuatsebelumnya.5) Buat bentuk yang sama (bisa dijiplak) pada bidang yang lain.6) Mewarnai gambar1. Menggambar Ragam Hias Flora (vegetal)    Ragam  hias  flora  dapat  kamu  lihat  di  berbagai  macambenda atau barang. Gambar ragam hias flora memiliki bentukdan pola yang beraneka ragam. Setiap daerah di Indonesiamemiliki ragam hias flora dengan ciri khasnya masing-masing.Kamu sekarang bisa menggambar ragam hias dengan mudah.Kamu bisa menggunakan pola pengulangan maupun sulur-suluran.Ragam hias dapat diambil dari objek daun tunggal yangkemudian bisa stilasi sesuai dengan imajinasi dan kreativitasmu.Menggambar objek daun tunggal dapat dilakukan dengan

beberapa tahapan sebagai stilasi dari


Tuliskan 6 hal yang harus diperhatikan dalam menggambar ragam hias
Teknik Menggambar Ragam Hias2. Menggambar Ragam Hias FaunaBentuk ragam hias fauna memiliki keindahan dankeunikan  yang  sama  dengan  ragam  hias  flora.  Jenis  faunayang biasa diambil sebagai objek gambar ragam hias, yaituburung, gajah, cicak, ikan, dan ayam. Ragam hias fauna bisadigabung dengan ragam hias flora atau hanya sejenis saja.

Beberapa tahapan dalam menggambar ragam hias fauna

sebagai berikut.

1) Tentukan jenis fauna yang akan dibuat gambar ragamhiasnya.2) Buatlah pola gambar ragam hiasnya.

3) Berilah warna pada hasil gambar ragam hiasnya.

Tuliskan 6 hal yang harus diperhatikan dalam menggambar ragam hias
3. Menggambar Ragam Hias GeometrisHias geometris merupakan motif hias yang dikembangkandari bentuk-bentuk dalam geometri, misalnya segitiga, segiempat dan lingkaran. Penggunaan motif geometris dapatdijumpai di berbagai daerah di Indonesia seperti Jawa,Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua. Ragam hiasgeometris dapat dibuat dengan menggabungkan bentuk-bentuk geometris


Tuliskan 6 hal yang harus diperhatikan dalam menggambar ragam hias
4. Menggambar ragam hias manusia  (figuratif)Motif  hias  figuratif  menggunakan  motifmanusia yang digambar dengan penggayaantertentu. Motif hias ini misalnya digunakanpada karya tekstil maupun karya kayu,

yang dibuat dengan teknik menggambar

atau mengukir. Motif manusia misalnyaditemukan di Jawa, Bali, dan Papua.

Tuliskan 6 hal yang harus diperhatikan dalam menggambar ragam hias


Tuliskan 6 hal yang harus diperhatikan dalam menggambar ragam hias
Teknik Menggambar Ragam Hias

Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang cara menggambar ragam hias

, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang Jelaskan apa yang dimaksud ragam hias murni dan ragam hias simbolis

. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.

buka mesin jahit : http://bondowoso-jawa.blogspot.co.id/2014/10/teknik-menggambar-ragam-hias.html

No,Tema lukisan,Aliran lukisan,teknik lukisan,bahan dan media lukisan,makna lukisan1.2.3.4.5.6.7.8.​

apabila bidang gambar mu berukuran 20×30 cm berapa luas minimal objek yang digambar​

coba ananda lakukan identifikasi bahan campuran yang ada di gambar.1 bahan dan hasil karya media campuran​

Sebutkan benda yang bisa dijadikan obyek dalam menggambar model yang berbentuk bidang melingkar,tabung dan kerucut bantu kak besok dikumpulin soalnya … mohon serius ya:)

pendapat terhadap telur paskah

bantu jawab soal kelas 8 hal 7 ini,besok kumpul​

kesan dan pendapat terhadap plastisin

1.jelaskan sejarah tari zapin api dan fungsi tari tersebut2.latar belakang tarian tradisi antar daerah di Indonesia PLISS BANTU JAWAB KAK;)​

contoh yel yel pengurus SMP lucu dan keren​

Sebutkan 5 alat dan bahan untuk menggambar model bantu ya kak buat besok:)