Skripsi hubungan tingkat KECEMASAN dengan kualitas tidur

Alwisol. 2011 Psikologi Kepribadian. Jakarta, Kanisius.

Lukaningsih, Zuyina Luk dan Bandiyah, Siti. Psikologi Kesehatan. Yogyakarta : Nuha Medika, 2011

Rohmana Desi, Jayatmi Irma, Darmaja Sobar, 2020. Determinan Kecemasan yang Terjadi Pada Ibu Post Partum. Naskah Publikasi diakses agustus 2020

Hastuti, R.Y, Sukandar, Nurhayati. 2016 Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas Tidur Pada Mahasiswa Yang Menyusun Skripsi Di Stikes Muhammadiyah Klaten. Jawa Tengah. volume .11 no. 22 diakses 25 Agustus 2020

Prameswari, Ayu. 2014. Gambaran Tingkat Kecemasan Mahasiswa Progam Studi Diploma IV Bidan Pendidik Reguler dalam Menyusun CSR di STIKES Aisyiyah Yogyakarta Tahun 2014. Skripsi. Yogyakarta:

Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas, 2018). Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian RI tahun 2018. Diakses Agustus 2020

Kementrian Kesehatan. (2020). Situasi Terkini Perkembangan Coronavirus Disease (COVID-19) Diambil kembali dari covid19.kemkes.go.id:

Ratnaningtyas T. O, Fitriani D. 2020 Hubungan Kecemasan Dengan Kualitas Tidur pada Mahasiswa Tingkat Akhir. Tangerang, Naskah publikasi diakses 25 agustus 2020

Wati Z. M, Oktarina Y, Rudini D. 2020 Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas Tidur Pada Pasien Yang Menjalani Hemodialisis. Jurnal ilmiah ners Indonesia diakses 2 januari 2021

Hidayati, N.E, Priyono, Anggraini. 2019 Hubungan tingkat kecemasan dengan kualitas tidur pada mahasiswa keperawatan yang sedang mengerjakan skripsi di Pontianak. Universitas kedokteran Tanjungpura, diakses 19 Agustus 2020

Hotijah Siti, 2019 Hubungan tingkat kecemasan dengan kualitas tidurpada mahasiswa baru luar pulau jawa. Naskah publikasih, diakses 2 januari 2021

Aryadi I.P.H, Yusari I.G.A, Dhyani I.A.D, Kusmadana I.P.E, Sudira P.G. 2018 Korelasi Kualitas Tidur Terhadap Tingkat Depresi, Cemas, Dan Stres Mahasiswa Kedokteran Universitas Udayana. Jurnal Berkala Neurologi Bali, volume 1 : 10.15. 2018 diakses 2 januari 2021

Nurlela S, Suryono, Yuniar I, 2019 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Tidur Pasien Post Operasi Laparatomi Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit Pku Muhammadiyah Gombong. Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan, volume 5, No. 1, februari 2019 diakses 2 januari 2021

Fahmi A. K, Agista D, Soekardjo. 2020 Kualitas Tidur Terhadap Kecemasan pada Warga Binaan Wanita. Jurnal Kesehatan Perintis, volume 7 no. 1 2020 diakses 2 januari 2021

Demur D. R. 2018 Hubungan Kualitas Tidur Dengan Tingkat Kecemasan Pada Pasien Terpasang Infus Di Ruang Rawat Inap Interne Rsud Dr. Achmad Mochtar Bukitinggi. Jurnal Kesehatan Perintis, volume 5 no. 2 2018 diakese 2 januari 2021

Ningrum Cahya AW, Imardiani, Rahma 2017 faktor yang berhubungan dengan kualitas tidur pasien gagal ginjal kronik dengan terapi hemodialisa. jurnal seminar nasional Keperawatan. vol 3 no 1 2017

Melanie R, Jamaludin W. 2018 Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas Tidur Pada Pasien Pre Operasi Sectio Caesarea. Pinlitamas, volume 1 no. 1 2018 diakses 2 januari 2021

Budayani S. Satiti. 2015 Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas Tidur Penderita Asma Di Rsud Kabupaten Karanganyar. Naskah publikasih, diakses 2 januari 2021

Wahyuni Sri. 2017 Dukungan Suami, Kecemasan Dan Kualitas Tidur Ibu Hamil Trimester III. Naskah publikasi, diakses 2 januari 2021

Danamik A. Veronica. 2020 Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas Tidur Pada Pasien Yang Menjalani Hemodialisis. Jurnal keperawatan priorily, volume 3 no. 1 2020 diakses 2 januari 2021.

Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Kualitas Tidur Pada Mahasiswa Keperawatan Yang Sedang Mengerjakan Skripsi


Abstract


Skripsi sebagai stressor yang tidak dapat dihindarkan oleh mahasiswa tingkat akhir yang dapat menimbulkan kecemasan. Kecemasan yang berkelanjutan  akan mempengaruhi kualitas tidur mahasiswa sehingga mengakibatkan gangguan keseimbangan fisiologis dan psikologis. Keadaan ini akan berpengaruh pada penurunan akademik yaitu hasil penyusunan skripsi menjadi kurang maksimal.

Tujuan: untuk menganalisis hubungan antara tingkat kecemasan dengan kualitas tidur pada mahasiswa keperawatan yang megerjakan skripsi di pontianak.
Metode: Penelitian kuantitatif menggunakan desain observasional analitik denganndengan metode purposive sampling. Responden pada penelitian ini sebanyak 98 orang. Pengukuran dilakukan dengan kuesioner Hamilton Anxiety Rating Scale (HARS) dan kuesioner Pittsburgh Sleep Quality Index (PSQI). Analisis statistik menggunakan uji fisher.

Hasil: Jumlah usia terbanyak yaitu 21 tahun sebesar 57,1% dengan jenis kelamin perempuan sebesar 74,5%. Hasil analisis uji fisher menunjukan  nilai p = 0,036 yang berati p < 0,05.

Kesimpulan: Ada hubungan antara tingkat kecemasan dengan kualitas tidur pada mahasiswa keperawatan yang sedang mengerjakan skripsi di pontianak.


DOI: http://dx.doi.org/10.26418/tjnpe.v2i1.40297

Refbacks

  • There are currently no refbacks.

Indexed by :

Skripsi hubungan tingkat KECEMASAN dengan kualitas tidur
  
Skripsi hubungan tingkat KECEMASAN dengan kualitas tidur
    
Skripsi hubungan tingkat KECEMASAN dengan kualitas tidur

Editorial Office/Publisher Address:
Editor Tanjungpura Journal of Nursing Practice and Education, School of Nursing, Faculty of Medicine, Universitas Tanjungpura,
Jl. Prof. Dr. Hadari Nawawi, Pontianak 78124, Indonesia