Kenapa tidak bisa extract file RAR?

Mungkin istilah RAR maupun ZIP sering didengar. Kedua file penyimpanan ini sebenarnya memiliki banyak kesamaan. Meski begitu keduanya juga memiliki beberapa perbedaan. Gagal dalam mengekstrak RAR sering menjadi keluhan banyak pengguna. Oleh karena itu, tiada salahnya untuk mengetahui cara mengatasi file RAR yang tidak bisa di ekstrak di android.

Jika ditelaah lebih mendalam, sebenarnya tempat penyimpanan ini memiliki kekurangan. Disamping itu memang banyak keuntungan seperti lebih terjaganya privasi karena menggunakan kata sandi. Salah satu kekurangannya yakni adanya kesalahan yang terjadi kala mengelola berkas yang ada di dalam.

Mengatasi RAR Tidak Terbaca Menggunakan Tools Online

Salah satu tools online yang bisa digunakan yakni Archive Extractor. Melalui metode ini berbagai file ZIP maupun RAR yang kemungkinan corrupt bisa diperbaiki. Adapun untuk cara serta tahapannya adalah sebagai berikut:

  • Langkah pertama kunjungi dan masuk ke tools online Archive Extractor.
  • Pada laman berikutnya, pengguna harus memilih file mana yang ingin di ekstrak dalam ponsel.
  • Pilih file RAR di “File Manager”, kemudian klik “OK”.
  • Tunggu proses ekstrak hingga selesai.
  • Langkah berikutnya setelah berhasil mengekstrak file, yakni pengguna bisa mengunduh file yang telah diperbaiki.
  • Lanjutkan dengan memilih “Save All as ZIP”, untuk mengunduh format yang telah diperbaiki.
  • Apabila selesai mengunduh, buka file pada penyimpanan ponsel pengguna. Kemudian cobalah untuk melakukan ekstrak ulang file disana.
  • Kini file RAR maupun ZIP telah berhasil di ekstrak. Pengguna bisa melihat isi dari file yang telah diperbaiki tersebut.

Mengatasi File RAR Menggunakan Bantuan Aplikasi Pihak Ketiga

Cara mengatasi file RAR yang tidak bisa di ekstrak di android berikutnya yakni dengan menggunakan bantuan aplikasi yang bernama ZArchiver. Sebenarnya ada banyak aplikasi serupa namun direkomendasikan untuk menggunakan aplikasi ini untuk proses ekstrak file. Berikut merupakan langkah-langkah yang harus dilakukan:

1.Unduh Aplikasi

Hal pertama yang harus dilakukan yakni mengunduh aplikasi terkait. Pengguna bisa mengunduhnya secara gratis melalui Play Store. Ketik pada kolom pencarian “ZArchiver”, maka akan secara otomatis muncul hasil yang dituju.

2. Buka Dan Beri Akses Aplikasi

Bagi pengguna baru, nantinya akan muncul sebuah pemberitahuan yang menegaskan untuk mengizinkan akses aplikasi pada perangkat. Caranya sangat gampang, pengguna hanya perlu klik “Izinkan”, kemudian pilih “OK”.

3. Pilih File RAR Ataupun Zip

Langkah berikutnya yakni dengan memilih file di perangkat telepon yang berbentuk RAR. Pilih folder mana yang akan di ekstrak. Caranya yakni dengan klik bagian atas tampilan lalu pilih “Media Penyimpanan”. Pengguna bisa memilih dimana folder RAR tadinya disimpan. Setelah file ditemukan, tinggal klik saja “Ekstrak Disini”. Tunggu prosesnya.

Namun jangan di skip, tunggu saja hingga semua selesai 100%. Apabila dengan cara ini masih belum bisa mengekstrak file. Kemungkinan besar file tersebut memang telah rusak. Cara mengatasinya yakni dengan mengeluarkan sd Card kemudian memasukkannya lagi. Jika beberapa file belum bisa diekstrak ulangi pengekstrakan seperti cara poin nomor 3.

Kini untuk merubah atau melakukan ekstrak file yang umumnya hanya dilakukan di perangkat pc maupun laptop bisa diaplikasikan di smartphone. Sebagian besar ponsel saat ini telah dilengkapi dengan sistem operasi yang mengagumkan. Itulah cara mengatasi file RAR yang tidak bisa di ekstrak di android. Semoga pembahasan ini dapat membantu semua pembaca di rumah.

Pencarian Popular

kenapa file rar tidak bisa di extract di android,buka file rar android gagal,android tidak bisa ekstrak file karena pengecualian,cara agar zarchiver terdetek usb,cara extract rar rusak android,cara memperbaiki rar di handphone,Cara mengatasi error zarchiver saat mengekstrak filr 7z,Cara Mengatasi file RAR yang tidak bisa di ekstrak di Android,cara mengatasi folder rar tidak bisa di ekstrak android,cara mengatasi gak bisa extrack file rar di zharchiper,cara mengekstrak rar yang tidak bisa di android,gagal ekstrak file zip,gimana buka apk gagal mengekstrak file,mengatasi ekstrak kosong di samsung,Solusi tida bisa mengekstrak file besar zarzfet,tidak dapat mengekstrak file rar

  • Mengatasi RAR Tidak Terbaca Menggunakan Tools Online
  • Mengatasi File RAR Menggunakan Bantuan Aplikasi Pihak Ketiga
    • 1.Unduh Aplikasi
    • 2. Buka Dan Beri Akses Aplikasi
    • 3. Pilih File RAR Ataupun Zip

Daftar isi

  • 1 Kenapa gagal ekstrak file rar?
  • 2 Bagaimana cara membuka file rar yang tidak bisa dibuka?
  • 3 Kenapa file zip tidak bisa dibuka di laptop?
  • 4 Extract file untuk apa?
  • 5 Kenapa file rar tidak bisa dibuka di laptop?
  • 6 Apa fungsi dari aplikasi RAR?

Penyebab RAR tidak bisa dibuka atau di-ekstrak, bisa jadi karena disebabkan kurangnya part tertentu, size tidak sempurna, atau faktor-faktor lainnya. Misalnya Anda menyalin file RAR dari komputer lain, lalu ketika prosesnya belum selesai, tiba-tiba sudah berhenti.

Bagaimana cara membuka file rar yang tidak bisa dibuka?

Cara Mengatasi File RAR/ZIP Tidak Bisa Dibuka

  1. Buka aplikasi WinRAR.
  2. Klik File > Open archive.
  3. Silakan pilih file RAR atau ZIP yang tidak bisa dibuka.
  4. Klik Tools > Repair archive.
  5. Pilih folder tujuan (klik Browse untuk mengganti)
  6. Klik OK.
  7. Tunggu sampai proses perbaikan selesai.

Bagaimana cara mengekstrak file rar?

Cara Mengekstrak File Winrar

  1. Pertama, silahkan Download dan Install software Winrar.
  2. Kalau sudah, buka File Explorer.
  3. Lalu, silahkan buka folder tempat file RAR tersimpan.
  4. Kamu bisa klik kanan file RAR tersebut.
  5. Dan pilih Extract Files.

Bagaimana cara membuka file rar di hp android?

Langkah pertama adalah buka browser di HP kamu dan masukkan alamat extract.me/id/. Setelah website Ekstrak.me terbuka, unggah file RAR dengan cara klik tombol ‘Pilih File’, kemudian cari file tersebut di HP Androidmu. Nantinya, file RAR kamu akan otomatis diekstrak.

Kenapa file zip tidak bisa dibuka di laptop?

Sebenarnya ada beberapa hal kenapa file tersebut tidak bisa dibuka diantaranya ialah : Karena kalian tidak menginstal software pembuka file seperti Winrar, Winzip, 7zip, B1 Archiver, dan lain-lain. Karena file yang ingin dibuka corrupt, error, atau rusak.

Extract adalah aksi atau proses untuk mendapatkan data binary dari sumber data untuk keperluan pemrosesan data atau penyimpanan data. Proses ini biasanya diikuti dengan transformasi data. Pada ilmu komputer, proses Extract dilakukan pada data yang telah dikopresi terlebih dahulu.

Apa itu file RAR di Android?

Gadgetren – RAR merupakan salah satu ekstensi file yang telah dikompresi dengan menggunakan software atau aplikasi WinRAR.

Bagaimana cara membuka file zip?

Mengekstrak file Anda

  1. Di perangkat Android Anda, buka Files by Google .
  2. Di bagian bawah, ketuk Cari .
  3. Buka folder yang berisi file . zip yang ingin diekstrak.
  4. Pilih file . zip.
  5. Pop-up akan muncul dan menampilkan konten file tersebut.
  6. Ketuk Ekstrak.
  7. Anda akan melihat pratinjau file yang diekstrak.
  8. Ketuk Selesai.

Kenapa file rar tidak bisa dibuka di laptop?

winRar yang tidak bisa dibuka biasanya juga disebabkan oleh Antivirus. Terkadang di beberapa situasi file akan gagal exstract yang menyebabkan salah deteksi. Lebih parahnya file tersebut bisa hilang atau kosong. Oleh sebab itu, Anda bisa Disable Antivirus terlebih dahulu, jika sudah Anda bisa menyalakannya kembali.

Apa fungsi dari aplikasi RAR?

Dengan aplikasi ini, Anda bisa menemukan kemudahan untuk mengekstrak, mengompres, bahkan menyimpan file dengan format RAR/ZIP. Di aplikasi ini, Anda bisa membuat file berupa ZIP dan ZIPx.

Bagaimana cara ekstrak file di laptop?

Berikut cara extract file secara langsung di Windows:

  1. Buka direktori tempat file zip berada.
  2. Klik kanan file tersebut.
  3. Pilih Extract All.
  4. Tentukan direktori untuk ekstrak file.
  5. Klik Extract, lalu file pun akan di-unzip.

Kenapa file RAR tidak bisa di buka?

Selain karena file RAR rusak atau corrupt, kadang file tersebut tidak bisa dibuka bisa dikarenakan hal sepel, yakni kesalahan password pada proses ekstraksi. Password ini penting loh, karena kalau salah maka ketika prosesnya akan muncul pesan failed extract.

Bagaimana cara mengeluarkan file dari RAR?

Cara Membuka File Zip dan Rar (Unzip/Unrar).
Pilih semua file part yang akan diekstrak..
Masukkan file-file tersebut ke dalam satu folder..
Buka folder tersebut, lalu pilih semua file part..
Klik kanan, lalu pilih Extract Here..
Semua file part akan diekstrak dalam satu folder..

Mengapa file ZIP tidak bisa di extract?

Terkadang file Zip yang gagal di ekstrak bisa terjadi akibat kesalahan dalam memasukkan password. Jika memang file tersebut memiliki password. Maka, lihat dengan baik apakah sandi yang anda masukkan benar atau tidak. Jika anda takut salah maka anda bisa aktifkan untuk melihat karakter sandi yang anda masukkan.

Bagaimana cara membuka file RAR di laptop?

Cara Membuka File Rar di laptop Windows 10.
Pertama, buka Windows eksplorer dan cari file zip atau rar yang akan dibuka..
Setelah ditemukan, klik kanan pada file tersebut dan klik Open jika Anda ingin melihat isinya terlebih dahulu..