Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

/en/tr_id-word-2016/header-dan-footer/content/

Show

Pengantar

Nomor halaman dapat digunakan secara otomatis nomor setiap halaman dalam dokumen Anda. Mereka datang dalam berbagai format penomoran dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan Anda. Nomor halaman biasanya ditempatkan di header, footer, atau marjin samping. Bila Anda memerlukan nomor halaman pada beberapa halaman yang berbeda, Word memungkinkan Anda untuk me-restart penomoran halaman.

Opsional: Unduhlah dokumen praktek kita.

Tonton video di bawah ini untuk mempelajari lebih lanjut tentang nomor halaman di Word.

Word dapat secara otomatis melabelkan setiap halaman dengan nomor halaman dan menempatkannya dalam header, footer, atau marjin samping. Jika Anda memiliki header atau footer, ini akan dihapus dan diganti dengan nomor halaman.

  1. Pada tab Insert, klik perintah Page Number.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  2. Buka Top of Page, Bottom of Page, atau menu Page Margin, tergantung di mana nomor halaman ingin diletakkan. Kemudian pilih gaya header yang diinginkan.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  3. Penomoran halaman akan muncul.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  4. Tekan tombol Esc untuk mengunci header dan footer.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  5. Jika Anda ingin membuat perubahan pada nomor halaman Anda, cukup klik dua kali header atau footer untuk membukanya.

Jika Anda telah membuat nomor halaman di margin sisi, itu akan dianggap sebagai bagian dari header atau footer. Anda tidak dapat mengutakatik nomor halaman kecuali header atau footer diseleksi dahulu.

Menambahkan nomor halaman ke header atau footer yang ada:

Jika Anda sudah memiliki header atau footer dan Anda ingin menambahkan nomor halaman disitu, Word memiliki opsi yang secara otomatis akan memasukkan nomor halaman ke dalam header atau footer yang ada. Dalam contoh kita, kita akan menambahkan penomoran halaman untuk header dokumen kita.

  1. Klik ganda di mana saja pada header atau footer untuk membukanya.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  2. Pada tab Design, klik perintah Page Number. Pada menu yang muncul, arahkan mouse ke Current Position dan pilih gaya penomoran halaman yang diinginkan.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  3. Penomoran halaman akan muncul.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  4. Setelah selesai, tekan tombol Esc.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Menyembunyikan nomor halaman pada halaman pertama:

Dalam beberapa dokumen, Anda mungkin tidak ingin nomor halaman muncul pada halaman pertama. Anda dapat menyembunyikan nomor halaman pertama tanpa mempengaruhi sisa halaman lainnya.

  1. Klik dua kali header atau footer untuk membukanya.
  2. Dari tab Design, centang tanda di sebelah Different First Page. Header dan footer akan hilang dari halaman pertama. Jika Anda ingin, Anda dapat mengetik hal lain di header atau footer, dan itu hanya akan mempengaruhi halaman pertama saja.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Jika Anda tidak dapat memilih Different First Page, mungkin karena obyek di dalam header atau footer terseleksi. Klik di area kosong di dalam header atau footer untuk memastikan tidak ada yang dipilih.

Me-restart penomoran halaman:

Word memungkinkan Anda untuk me-restart penomoran halaman pada setiap halaman dokumen Anda. Anda dapat melakukan ini dengan memasukkan section break dan memilih nomor yang ingin Anda restart penomorannya. Dalam contoh kita, kita akan restart penomoran halaman pada Works Cited dokumen kita.

  1. Tempatkan titik penyisipan di bagian atas halaman yang ingin di-restart penomoran halamannya. Jika ada teks pada halaman, tempatkan titik penyisipan pada awal teks.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  2. Pilih tab Layout, kemudian klik perintah Breaks. Pilih Next Page dari menu drop-down yang muncul.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  3. Section break akan ditambahkan ke dokumen.
  4. Klik dua kali header atau footer yang berisi nomor halaman yang ingin di-restart.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  5. Klik perintah Page Number. Pada menu yang muncul, pilih Format Page Number.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  6. Sebuah kotak dialog akan muncul. Klik tombol Start. Secara default, akan mulai dengan 1. Jika Anda ingin, Anda dapat mengubah nomornya. Setelah selesai, klik Close.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

  7. Penomoran halaman akan dimulai awal.

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Untuk mempelajari lebih lanjut tentang menambahkan page break pada dokumen Anda, kunjungi pelajaran kita pada Breaks .

Tantangan!

  1. Buka dokumen praktek kami.
  2. Pada halaman 1, masukkan Accent Bar nomor 4 halaman di Buttom of page.
  3. Dalam Design Options, pilih Dfferent First Page. Nomor halaman sekarang disembunyikan dari halaman pertama.
  4. Gulir dokumen ke halaman 27.
  5. Tempatkan kursor di awal judul Works Cited dan sisipkan break Continous Section.
  6. Pada footer di halaman 27, restart penomoran halaman dari 1.
  7. Setelah selesai, bagian bawah halaman 27 akan terlihat seperti ini:

    Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

/en/tr_id-word-2016/gambar-dan-pembungkusan-teks/content/

Page Number

Page Number adalah fasilitas dalam Microsoft word yang berfungsi untuk menampilkan halaman dokumen, kita bisa meletakkan number page dibawah, diatas, disamping dan lain sebagainya.

Untuk menambahkan Page Number (nomor halaman), klik menu Insert>Page Number, lalu pilih letak Page Number atas (Top of Page) atau bawah (Bottom of Page), dengan beberapa pilihan gaya yang disediakan, seperti Simple, Page X, Page X of Y, Plain Number, dan With Shapes.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Untuk merubah format penomoran halaman dengan tipe huruf (i, ii, iii, iv, dst.) atau format lainnya, klik menu Insert>Page Number>Format Page Numbers.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Header (catatan kepala) adalah teks yang khusus diletakkan dibagian atas halaman yang akan selalu   tampil   pada   setiap   halaman. Header dapat berupa nomor halaman, tanggal, jam dan sebagainya. Sedangkan   Footer   (catatan   kaki)  mempunyai arti yang sama dengan Header, hanya saja letaknya berada di bawah lembar kerja dokumen.

Informasi yang ditulis pada Header atau Footer adalah judul topic atau tema, dll. Informasi tersebut akan muncul pada setiap halaman dokumen. Pada Header dan Footer, user dapat memberikan nomor halaman secara otomatis. User dapat pula menyisipkan gambar pada Header maupun Footer. Tata letak tulisan dapat diatur yaitu berada di kiri, tengah, atau kanan dokumen.

Cara membuka Header & Footer yaitu:

– Klik Tab Insert.

– Klik perintah Header atau Footer pada Grup Header & Footer lalu pilih  format yang diinginkan sehingga insertion point otomatis berada pada bagian atas (untuk header) atau bawah (untuk footer) dokumen dan muncul tab design pada Ribbon.

– Ketikkan teks yang untuk header/footer sesuai dengan keinginan kita.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

– Selain dengan cara di atas, kita juga bisa membuka Header & Footer dengan cara klik ganda (double Klik) pada area header atau footer. Setelah itu lakukan penambahan teks, tanggal, maupun pengaturan lain sesuai dengan kebutuhan. Selama user masuk pada area header & footer, maka area lembar dokumen tidak aktif.

– Untuk pindah ke footer (ketika membuat header) klik perintah go to footer. Lalu Ketikkan teks untuk footer.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

– Untuk pindah ke header (ketika membuat footer) klik perintah go to header. Lalu Ketikkan teks untuk header

– Setelah selesai klik close header and footer atau klik ganda diluar kotak header dan footer untuk keluar dari format ini.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

– Untuk mengedit header/footer tinggal klik perintah Header atau Footer pada Grup Header & Footer lalu klik edit header/footer.

– Dan untuk menghapusnya,  klik perintah kembali Header atau Footer pada Grup Header & Footer lalu klik Remove header/footer.

Penggunaan heading secara umum adalah untuk membantu membuat daftar isi. Secara default, ada tiga macam heading yang dipakai untuk membuat daftar isi, yaitu Heading 1, Heading 2, dan Heading 3. Format (dan contoh) masing-masing heading dapat dilihat pada Tab Home àGroup Styles.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Daftar isi dibentuk oleh judul-judul yang diambil dari bab maupun sub-bab. Sehingga dapat dikatakan, heading adalah bab dan/atau sub-bab tersebut. Untuk membuat judul bab, umumnya menggunakan Heading 1.

Berikut ini adalah langkah-langkah pembuatannya:

  1. Blok kata/kalimat yang akan dijadikan judul. Cara lainnya adalah dengan

meletakkan cursor pada paragraf yang akan dijadikan judul.

  1. Pilih Heading 1 pada styles.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Tampilan format heading yang telah diaplikasikan pada judul bab atau sub-bab dapat dilihat dengan mengaktifkan (mencentang) Navigation Pane yang berada di Tab View àGroup Show àNavigation Pane. Panel ini akan tampil di sebelah kiri layar.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Jika ingin melakukan editing pada bab atau sub-bab yang diinginkan, dapat langsung memilih bab atau sub-bab dari Navigation Pane, tanpa harus melakukan scrolling (naik atau turun).

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Inti dari pembuatan daftar tabel dan daftar gambar ini sama seperti pembuatan daftar isi. Jika pada pembuatan daftar isi format style yang digunakan adalah Heading, di daftar gambar dan daftar tabel ini yang digunakan adalah Caption.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Sebelum membuat daftar gambar atau daftar tabel, pertama kali yang harus dilakukan adalah menetapkan label yang akan digunakan untuk penamaan gambar atau tabel. Dengan memilih Insert Caption dari Group Captions akan tampil jendela seperti pada gambar berikut.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Pembuatan nama label caption dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut:

  1. Dari jendela Caption, pilih tombol New Label…
  2. Akan tampil jendela baru untuk mengisikan nama label baru. Isikan sesuai

nama yang diinginkan, Gambar atau Tabel.

  1. Tekan OK.
  2. Position dapat disesuaikan. Jika Gambar, maka posisinya berada di bawah gambar. Jika Tabel posisinya berada diatas tabel.
  3. Penomoran label akan otomatis dilakukan oleh Ms. Word. Setelah nama label dituliskan, maka gambar atau tabel yang telah ditambahkan pada dokumen dapat diberi caption.

Cara menambahkan caption pada gambar atau tabel adalah sebagai berikut:

  1. Pilihlah gambar atau tabel yang akan diberi caption.
  2. Tekan Insert Caption.
  3. Nomor gambar akan secara otomatis ditambahkan.
  4. Tuliskan judul gambar.
  5. Tekan OK.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu

Daftar isi atau Table of Contents (TOC) yang akan dibuat dapat dipilih dari daftar format yang telah disediakan oleh Ms. Word atau dengan membuat format sendiri. Daftar format yang disediakan terdapat pada Tab References – Table of Contents.

Fasilitas yang berfungsi untuk memberi nomor halaman terdapat pada menu