Berapa post iklan di facebook

Biaya Facebook Ads – Bagi seorang pebisnis, pasti akan mempertimbangkan dan memperhitungkan biaya pengeluaran untuk menjalankan sebuah bisnis, termasuk biaya yang harus dibayarkan untuk beriklan di Facebook Ads. Facebook menyediakan berbagai fitur layanan yang dapat mempermudah pebisnis untuk mempromosikan produk, oleh karena itu Facebook Ads menjadi platform periklanan yang paling banyak digunakan pebisnis online saat ini.

Table of Contents Show

  • Kenapa Biaya Facebook Ads bisa mahal dan murah?
  • Biaya iklan di Facebook Ads bukan tentang Murah atau Mahal
  • Cara Menentukan Biaya Facebook Ads
  • 1. Bisa Memilih Tujuan
  • 2. Bisa Memilih Target Bisnis yang Dituju
  • 3. Bisa Memilih Biaya yang Sesuai
  • Tips Agar Harga Facebook Ads Bisa Murah
  • 1. Membuat Ad Creative dan Penawaran yang Lebih Menarik
  • 2. Menciptakan Sales Funnel
  • Harga Iklan Facebook Ads (FB Ads)
  • Posting jualan di FB jam berapa?
  • Bagaimana cara supaya iklan di Marketplace Facebook dilihat banyak orang?
  • Bagaimana cara beriklan di Facebook yang efektif?
  • Langkah menentukan waktu yang tepat untuk memposting konten di Facebook?

Jika kamu adalah seorang pemula yang baru belajar beriklan dan merasa ragu saat memulai menjalankan iklan di Facebook Ads. Maka kamu harus mengetahui beberapa hal terkait harga dan biaya yang harus kamu keluarkan dalam beriklan di Facebook.

Pada artikel kali ini, komerce akan menjelaskan mengenai biaya Facebook Ads. Biaya FB Ads yang digunakan dalam beriklan akan memberi dampak terhadap jumlah tayangan iklan yang didapatkan. Namun, berapa sih biaya yang perlu dipersiapkan untuk beriklan di Facebook Ads? Simak penjelasan pada artikel ini.

Baca juga: Istilah-Istilah dalam Facebook Ads beserta Penjelasannya
  • Biaya iklan Facebook Ads
  • Kenapa Biaya Facebook Ads bisa mahal dan murah?
  • Biaya iklan di Facebook Ads bukan tentang Murah atau Mahal
  • Cara Menentukan Biaya Facebook Ads
    • 1. Bisa Memilih Tujuan
    • 2. Bisa Memilih Target Bisnis yang Dituju
    • 3. Bisa Memilih Biaya yang Sesuai
  • Tips Agar Harga Facebook Ads Bisa Murah
    • 1. Membuat Ad Creative dan Penawaran yang Lebih Menarik
    • 2. Menciptakan Sales Funnel
  • Harga Iklan Facebook Ads (FB Ads)
      • Rekomendasi Artikel:

Berapa post iklan di facebook

Sumber gambar: informaticaventura.com

Dalam beriklan biasanya kita akan dikenakan biaya. Biaya merupakan nominal yang harus kamu keluarkan untuk mendapatkan hasil dari tujuan iklan yang kamu targetkan. 

Misalnya, jika tujuan iklan yang kamu targetkan adalah konversi, maka patokan yang dapat diukur adalah jumlah 1000 tayangan. Jadi biaya yang kamu bayarkan untuk mendapatkan 1000 tayangan itu dapat kita sebut biaya per 1000 tayang atau Cost Per Million (CPM).

Facebook akan menampilkan iklan kepada audience sesuai nominal yang kamu keluarkan.

Jika ingin mengetahui harga beriklan di Facebook Ads, silahkan baca sampai akhir !

Kenapa Biaya Facebook Ads bisa mahal dan murah?

Salah satu faktor yang mempengaruhi besar kecilnya biaya Facebook Ads (Cost Per Million, Cost Per Click, dll) adalah jumlah audience yang ditargetkan. 

Jika ingin mengeluarkan biaya yang sedikit, maka kamu dapat menargetkan audience broad yang memiliki jumlah audience banyak. Namun target iklan jadi kurang relevan karena iklan akan tayang ke semua orang

Sebaliknya, jika ingin mendapatkan hasil atau calon pelanggan yang banyak, maka biaya iklan yang kamu keluarkan juga harus banyak, karena iklan akan tampil kepada audience yang lebih spesifik sesuai yang kamu targetkan.

Biaya iklan di Facebook Ads bukan tentang Murah atau Mahal

Pada umumnya beriklan di Facebook Ads bukanlah tentang murah atau mahalnya biaya yang dikeluarkan. Biaya iklan mahal lebih baik jika menghasilkan keuntungan daripada biaya iklan murah namun tidak menghasilkan penjualan.

Jadi fokus utamanya bukan pada biaya FB Ads yang murah melainkan tujuan dari beriklan tersebut, apakah memenuhi target atau tidak. Misalnya, tujuan iklan adalah untuk mendapatkan penjualan, maka yang perlu kamu fokuskan adalah biaya per penjualan (Cost Per Purchase) bukan pada Cost Per Click.

Baca juga: AME Facebook: Definisi, Penyebab Dan Cara Mengatasinya

Cara Menentukan Biaya Facebook Ads

Sumber gambar: dhadigital.com

Pada umumnya yang dapat menentukan biaya Facebook Ads adalah fitur-fitur yang disediakan Facebook. Pada awal berdirinya media sosial ini, tidak ada fitur untuk mempromosikan iklan, namun seiring waktu banyak orang-orang yang menggunakan Facebook sebagai tempat berjualan. Sebab itu Facebook menyediakan fitur untuk mempromosikan produk. Nah, Berikut beberapa fitur iklan Facebook Ads yang bisa kamu lakukan :

1. Bisa Memilih Tujuan

Ketika kamu memasang iklan di Facebook Ads, maka kamu akan diberi 2 pilihan mengenai objective atau tujuan dari iklan yang kamu jalankan, yaitu awareness, consideration, dan conversion. 

  • Objective awareness (kesadaran) dibagi 2 pilihan brand awareness dan reach, keduanya bertujuan untuk menarik perhatian audience agar mengunjungi profil page serta menaikan penjualan pada bisnis kamu.
  • Objective consideration (pertimbangan) kamu dapat memilih 6 tujuan iklan yang disediakan yakni trafik, engagement, app installs, video views, lead generation, messages
  • Objective conversion (konversi) dibagi 3 pilihan yaitu conversions, catalog sales, dan store visit.

2. Bisa Memilih Target Bisnis yang Dituju

Kamu bisa memilih target iklan yang dituju kepada audience yang mungkin cocok atau relevan dengan produk yang kamu jual. Ada beberapa target yang bisa kamu pilih seperti usia, jenis kelamin, lokasi, bahasa, dll. 

Jika ingin menargetkan secara terperinci kamu bisa pilih fitur minat, demografi, perilaku dan koneksi. Dengan fitur tersebut maka iklan yang kamu jalankan akan lebih tepat sasaran.

3. Bisa Memilih Biaya yang Sesuai

Facebook tidak membatasi biaya FB Ads untuk beriklan, yang pasti kamu dapat memulai beriklan di Facebook Ads dengan Rp 10.000/hari.

Mereka membebaskan kamu untuk menentukan biaya yang akan dikeluarkan setiap bulannya. Namun besar kecil biaya yang kamu tetapkan akan mempengaruhi jumlah iklan yang ditampilkan Facebook.

Baca juga: 6 Strategi Mengalahkan Kompetitor Dalam Beriklan Di Facebook Ads

Tips Agar Harga Facebook Ads Bisa Murah

Sumber gambar: medium.com

Jika kamu ingin menjalankan Facebook Ads dengan biaya rendah karena keterbatasan biaya, maka iklan kamu hanya akan ditampilkan Facebook kepada jumlah audience yang lebih sedikit. Sehingga jika kompetitor memasang budget besar maka iklan mereka akan ditampilkan ke audience dengan jumlah yang lebih banyak.

Namun jangan khawatir, walaupun biaya yang kamu keluarkan sedikit tetapi masih ada potensi untuk memenangkan iklan di Facebook Ads. Berikut cara yang bisa kamu lakukan agar harga Facebook Ads bisa lebih murah:

1. Membuat Ad Creative dan Penawaran yang Lebih Menarik

Jika kamu ingin memenangkan iklan dari kompetitor, maka buatlah konten iklan semenarik mungkin. Berikut ada 3 tips yang bisa :

  • Menganalisa konten kompetitor yang banyak interaksinya
  • Buatlah konten yang lebih baik dibandingkan kompetitor
  • Buat konten menggunakan format visual, gambar atau video.

2. Menciptakan Sales Funnel

Sales funnel atau bisa disebut customer journey adalah membuat konten dengan cara memvisualisasikan perjalanan pelanggan. Customer journey terjadi ketika pelanggan sadar bahwa produk tersebut dibutuhkan mereka dan berakhir dengan pembelian. Selain itu membuat pelanggan menjadi loyal terhadap produk yang kamu jual.

Berikut ada 5 langkah yang harus kamu jalankan untuk menciptakan sales funnel:

  • Fase Pre-Tiger
  • Trigger dan consideration
  • Purchasing
  • Experience
  • Royalty

Harga Iklan Facebook Ads (FB Ads)

Setelah pembahasan diatas, kamu pasti sudah paham tentang biaya iklan, selanjutnya kita akan membahas tentang harga iklan FB Ads. Jika biaya adalah nominal yang ada karena iklan sudah berjalan, sedangkan harga Facebook Ads adalah nominal yang ditentukan oleh Facebook untuk bisa menjalankan iklan.

Apakah fb Ads berbayar? Iya. Berdasarkan informasi yang diberikan oleh pihak Facebook, harga iklan Facebook Ads berkisar $50 untuk satu minggu atau $50.000 untuk satu minggu, sehingga harga iklan FB Ads bisa menjadi sangat fleksibel. Namun berdasarkan pengalaman kami menggunakan Facebook Ads, Anda bisa menggunakan iklan Facebook Ads mulai dari Rp 10.000/hari.


Setelah memahami pembahasan diatas, maka kamu bisa mempertimbangkan dan mempersiapkan biaya yang akan dikeluarkan untuk beriklan. 

Sebagai saran, ketika kamu baru pertama memulai menjalankan iklan, alangkah baiknya mengawali dengan biaya kecil terlebih dahulu, jika hasil dari iklan tersebut baik, maka kamu dapat menaikan jumlah biaya yang lebih besar. 

Hal yang paling utama dalam beriklan di Facebook Ads adalah berfokus pada hasil. Lebih baik biaya iklan mahal tetapi menghasilkan keuntungan daripada biaya murah namun tidak menghasilkan penjualan apapun, dan akan lebih baik lagi jika biaya yang kamu keluarkan sedikit tetapi masih mendapat keuntungan.

Demikian pembahasan artikel kali ini tentang harga dan biaya Facebook Ads (FB Ads), semoga dapat memberikan manfaat serta wawasan mengenai biaya iklan dan tips yang bisa kamu lakukan dalam beriklan di Facebook Ads 

Posting jualan di FB jam berapa?

Menurut studi terbaru yang dilakukan oleh comparethemarket.com, waktu terbaik untuk memposting di Facebook antara pukul 16.30-18.30. Waktu tersebut dianggap cocok karena bertepatan dengan pulangnya jam kerja kebanyakan orang.

Bagaimana cara supaya iklan di Marketplace Facebook dilihat banyak orang?

Bagaimana Cara Agar Marketplace Facebook Dilihat Banyak Orang?.

Gunakan Fitur Premium Seller. ... .

2. Gunakan Fitur Facebook Ads. ... .

3. Tetapkan Harga yang Bersaing. ... .

4. Berikan Promo. ... .

Lakukan Riset Pasar. ... .

6. Lengkapi Deskripsi dan Foto Produk. ... .

7. Manfaatkan Platform Lain..

Bagaimana cara beriklan di Facebook yang efektif?

Empat Tips Meningkatkan Efektivitas Iklan di Facebook.

Petakan Target Market Anda. Memilih produk yang hendak dijual barulah satu dari sekian langkah untuk memulai bisnis. ... .

Manfaatkan "Lookalike Audience" ... .

Tingkatkan Relevansi Iklan. ... .

Manfaatkan current customer..

Langkah menentukan waktu yang tepat untuk memposting konten di Facebook?

Waktu terbaik untuk memposting adalah hari Rabu pukul 11.00 dan 13.00. Anda akan mendapatkan interaksi paling konsisten pada hari kerja dari jam 9 pagi – 3 sore. Hari terburuk untuk memposting konten Facebook adalah hari Minggu, yang melihat paling sedikit keterlibatan.

Berapa minimal iklan di Facebook?

Di tahun 2021 harga pasang iklan facebook dimulai dari sebesar Rp 36.000 ini sedikit lebih tinggi ketimbang harga minimal facebook ads di tahun sebelumnya yang dimulai dari Rp 10.000. Sekedar masukan saja, jika kamu memang masih pemula dan memasang iklan di facebook adalah kali pertamanya.

Berapa biaya iklan per klik di Facebook?

Menurut studi AdEspresso, rata-rata biaya per klik (CPC) dari Facebook Ads sekitar $0.28, dan biaya per 1000 impression (CPM) sekitar $7.19.

Berapa harga Facebook Ads 2022?

Berdasarkan informasi yang diberikan oleh pihak Facebook, harga iklan Facebook Ads berkisar $50 untuk satu minggu atau $50.000 untuk satu minggu, sehingga harga iklan FB Ads bisa menjadi sangat fleksibel. Namun berdasarkan pengalaman kami menggunakan Facebook Ads, Anda bisa menggunakan iklan Facebook Ads mulai dari Rp ...

Apakah promosi iklan di Facebook bayar?

Ketika membuat iklan Facebook, seperti mempromosikan postingan dari Halaman, Anda tidak langsung membayarnya. Namun, saat iklan dijalankan, biaya iklan akan ditotal dan ditagihkan kepada Anda nantinya.