Apakah yang sebaiknya kita lakukan untuk melaksanakan kewajiban terhadap tanaman

Apakah yang sebaiknya kita lakukan untuk melaksanakan kewajiban terhadap tanaman

Hai adik-adik kelas 4 SD, berikut ini Osnipa akan membahas materi Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman. Semoga bermanfaat.

Hak dan Kewajiban Terhadap Tanaman

Hak kita terhadap tanaman:

  1. Menikmati udara segar
  2. Memanfaatkan hasil tumbuhan
  3. Memperoleh air bersih dan sehat yang telah disediakan oleh alam
  4. Menikmati keindahan tanaman
  5. Bebas dari pencemaran lingkungan

Kewajiban terhadap tanaman:

  1. Melindungi tumbuhan dari kepunahan
  2. Menjaga dan melestarikan tumbuhan agar tidak rusak
  3. Menyiram tumbuhan agar tumbuh besar dan subur
  4. Memberikan pupuk supaya tumbuh dengan baik
  5. Melakukan reboisasi atau penanaman hutan kembali

Dampak positif melaksanakan kewajiban terhadap tanaman:

  1. Mendapatkan lingkungan yang sejuk
  2. Mendapatkan udara bersih dan sehat
  3. Menciptakan pemandangan dan suasan yang indah

Dampak negatif tidak melaksanakan kewajiban terhadap tanaman:

  1. Polusi udara akibat udara kotor tidak terserap dengan baik oleh tanaman
  2. Lingkungan rentan terhadap bencana banjir, kekeringan, dan tanah longsor
  3. Cuaca akan menjadi panas karena tidak ada pohon untuk berteduh

Selanjutnya, coba kalian perhatikan gambar berikut ini!

Apakah yang sebaiknya kita lakukan untuk melaksanakan kewajiban terhadap tanaman

Berdasarkan gambar di atas, jawablah pertanyaan-pertanyaan pada tabel berikut ini!

PertanyaanGambar AGambar BGambar C
Apa tindakan yang mereka lakukan?
Apakah tindakan tersebut baik? Mengapa?
Apa dampak bagi lingkungan?
Apa dampak bagi orang lain?
Apakah perbuatan dalam gambar tersebut melanggar hak orang lain? Mengapa
Apakah orang tersebut sudah melaksanakan kewajibannya? Mengapa?
Apakah yang sebaiknya dilakukan?

Pembahasan:

PertanyaanGambar AGambar BGambar C
Apa tindakan yang mereka lakukan?Menyiram tanamanMembakar hutanMenanam pohon
Apakah tindakan tersebut baik? Mengapa?Tindakan tersebut baik, karena dengan merawat tanaman akan tumbuh suburTindakan tersebut tidak baik, karena membakar hutan akan menyebabkan terjadi polusi dan kerusakan lingkunganTindakan tersebut baik, karena menanam pohon di pinggir jalan bisa mengurangi polusi
Apa dampak bagi lingkungan?Tanaman akan tumbuh dengan subur dan lingkungan menjadai sehat dan segarHutan menjadi rusak dan dapat menyebabkan bencana banjir dan tanah longsor.Lingkungan menjadi sehat dan segar
Apa dampak bagi orang lain?Orang lain akan dapat menikmati udara yang segarAkan ada polusi dan kerusakan alam yang akan merugikan orang lainPolusi udara menjadi berkuran dan orang akan menjadi lebih sehat
Apakah perbuatan dalam gambar tersebut melanggar hak orang lain? MengapaMenyiram tanaman tidak akan melanggar hak orang lain, karena tidak ada orang yang akan dirugikan.Membakar hutan akan melanggar hak orang lain yaitu hak menghirup udara yang bersih.Menanam pohon di pinggir jalan tidak melanggark hak orang lain karena tidak akan ada orang yang dirugikan.
Apakah orang tersebut sudah melaksanakan kewajibannya? Mengapa?Iya, orang tersebut sudah melakukan kewajiban dalam merawat tanaman.Belum, orang tersebut belum melaksanakan kewajiban untuk menjaga lingkungan. Karena justru dia merusak lingkungan.Orang tersebut sudah melakukan kewajiban untuk menjada lingkungan tetap sehat. Dengan menanam pohon, akan mengurangi kerusakan lingkungan.
Apakah yang sebaiknya dilakukan?Kita harus menjaga dan merawat tanaman dengan teratur.Kita tidak boleh membakar hutan.Kita harus menanam pohon di pinggir jalan untuk mengurangi polusi udara.

Demikian pembahasan mengenai Hak dan Kewajiban Terhadap Tanaman Kelas 4 SD. Semoga bermanfaat.

Pembahasan soal-soal yang terdapat dalam Buku Matematika Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka

Pembahasan soal yang terdapat dalam Buku Bahasa Indonesia Kelas 4 Kurikulum Merdeka

Apakah yang sebaiknya kita lakukan untuk melaksanakan kewajiban terhadap tanaman

Apa Tindakan yang Mereka Lakukan? Gambar A, Gambar B, Gambar C pada Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman /Pixabay.com/annawaldl

PORTAL PURWOKERTO - Apa tindakan yang mereka lakukan?

Berdasarkan gambar di atas, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini!

Adik-adik kelas 4, kali ini kalian akan belajar mengenai hak dan kewajiban terhadap tanaman.

Cobalah isi tabel di bawah ini mengenai hak dan kewajiban terhadap tanaman.

Baca Juga: Apakah Tindakan Tersebut Baik? Mengapa? Gambar A, B, dan C pada Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman

Ingat ya, contoh kunci jawaban tema 3 kelas 4 ini adalah panduan untuk orang tua.

Jika mengalami kesulitan dalam menjawab, Adik-adik bisa bertanya kepada ayah dan ibu di rumah.

Mari kita mulai pembahasan dari Nur Kafidhatun, S.Pd. Jangan lupa simak dulu materinya ya!

Baca Juga: Apa Tindakan yang Mereka Lakukan? Gambar A, Gambar B, Gambar C pada Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman

Apakah yang sebaiknya kita lakukan untuk melaksanakan kewajiban terhadap tanaman

Apakah yang Sebaiknya Dilakukan? Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman, Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 4 /Nandang Permana/Humas Pemkot Bandung

PORTAL PURWOKERTO - Apakah yang sebaiknya dilakukan?

Berdasarkan gambar di atas, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini!

Halo Adik-adik kelas 4, materi pembahasan kali ini adalah mengenai hak dan kewajiban terhadap tanaman.

Coba isilah tabel di bawah ini mengenai hak dan kewajiban terhadap tanaman.

Baca Juga: Apa Tindakan yang Mereka Lakukan? Gambar A, Gambar B, Gambar C pada Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman

Sebelumnya perlu diingat, contoh kunci jawaban tema 3 kelas 4 ini adalah panduan untuk orang tua.

Jika mengalami kesulitan dalam menjawab, Adik-adik bisa bertanya kepada ayah dan ibu di rumah.

Mari kita mulai pembahasan dari Nur Kafidhatun, S.Pd. Jangan lupa simak dulu materinya ya!

Baca Juga: Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman Gambar C, Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 4

Grace Eirin Selasa, 21 September 2021 | 11:30 WIB

Apakah yang sebaiknya kita lakukan untuk melaksanakan kewajiban terhadap tanaman

Kita harus menjaga lingkungan dengan melakukan kewajiban kita terhadap tumbuhan. (Pexels/Karolina Grabowska)

Bobo.id - Manusia memiliki hak untuk memanfaatkan tumbuhan yang tersedia di alam. Namun, manusia juga memiliki kewajiban untuk menjaga kelestariannya. 

Contoh hak terhadap tumbuhan misalnya digunakan sebagai makanan, bahan membuat pakaian, dan membangun tempat tinggal.

Kita dapat memakan nasi dan sayur dari tumbuhan yang ada di alam. Kita juga bisa membuat rumah dan perabotan dari kayu tumbuhan. 

Selain itu, kita mendapatkan oksigen dari pepohonan yang melakukan fotosintesis. 

Tanpa tumbuhan, kita akan mendapatkan kesulitan dalam memenuhi berbagai macam kebutuhan. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 3, Apa yang Dimaksud dengan Kolase?

Kewajiban kita terhadap tumbuhan dilakukan salah satunya untuk menjaga kelestarian lingkungan. 

Selain itu, dengan melakukan kewajiban terhadap tumbuhan, kita juga sudah menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan. 

Pada buku tematik kelas 4 SD tema 3, teman-teman akan mempelajari tema Peduli Terhadap Makhluk Hidup. 

Terdapat pertanyaan yang berbunyi "Apa kewajibanmu terhadap tumbuhan yang ada di sekitar?" pada buku tematik halaman 21. 

Yuk, temukan kunci jawaban pertanyaan tersebut dengan menyimak penjelasan berikut ini!


Page 2


Page 3

Apakah yang sebaiknya kita lakukan untuk melaksanakan kewajiban terhadap tanaman

Pexels/Karolina Grabowska

Kita harus menjaga lingkungan dengan melakukan kewajiban kita terhadap tumbuhan.

Bobo.id - Manusia memiliki hak untuk memanfaatkan tumbuhan yang tersedia di alam. Namun, manusia juga memiliki kewajiban untuk menjaga kelestariannya. 

Contoh hak terhadap tumbuhan misalnya digunakan sebagai makanan, bahan membuat pakaian, dan membangun tempat tinggal.

Kita dapat memakan nasi dan sayur dari tumbuhan yang ada di alam. Kita juga bisa membuat rumah dan perabotan dari kayu tumbuhan. 

Selain itu, kita mendapatkan oksigen dari pepohonan yang melakukan fotosintesis. 

Tanpa tumbuhan, kita akan mendapatkan kesulitan dalam memenuhi berbagai macam kebutuhan. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 3, Apa yang Dimaksud dengan Kolase?

Kewajiban kita terhadap tumbuhan dilakukan salah satunya untuk menjaga kelestarian lingkungan. 

Selain itu, dengan melakukan kewajiban terhadap tumbuhan, kita juga sudah menunjukkan sikap peduli terhadap lingkungan. 

Pada buku tematik kelas 4 SD tema 3, teman-teman akan mempelajari tema Peduli Terhadap Makhluk Hidup. 

Terdapat pertanyaan yang berbunyi "Apa kewajibanmu terhadap tumbuhan yang ada di sekitar?" pada buku tematik halaman 21. 

Yuk, temukan kunci jawaban pertanyaan tersebut dengan menyimak penjelasan berikut ini!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News