Apakah tdp sama dengan nib

Bisnis.com, JAKARTA - Penerbitan Nomor Induk Berusaha (NIB) periode 4 Agustus 2021 hingga 2 Agustus 2022 telah mencapai sebanyak 1.629.778 buah untuk pelaku usaha. 

NIB merupakan nomor induk yang menggantikan ragam izin berusaha tergolong risiko rendah. Penerbitan ini sekalgus mengakhiri era Tanda Daftar Perusahaan (TDP) hingga Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP). 

Capaian jumlah NIB  yang telah diterbitkan ini ipaparkan dalam rapat koordinasi (rakor) antara Kantor Staf Presiden (KSP) bersama kementerian/lembaga dan pemerintah daerah, terkait percepatan penerbitan Nomor Induk Berusaha (NIB) bagi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), pada Kamis (4/8/2022).

Adapun rakor tersebut untuk menindaklanjuti arahan Presiden Joko Widodo mengenai peningkatan jumlah penerbitan NIB dari 7.000 – 8.000 per hari, menjadi 100.000 NIB per hari.

Dari 1,6 juta NIB yang telah terbit, 1.318.312 NIB diterbitkan untuk usaha perseorangan, dan 248.466 untuk badan usaha. Sementara berdasarkan skala usaha, 1.513.038 usaha mikro, 83.632 usaha kecil, 19.348 usaha besar, dan 13.760 usaha menengah.

Dalam rakor tersebut, terungkap permasalahan utama dalam penerbitan 100.000 NIB per hari. Permasalahan utama yang dimaksud, diantaranya  adalah data pelaku usaha yang belum lengkap untuk diberikan NIB. serta tersebarnya data pelaku Usaha Kecil Menengah (UKM) di berbagai instansi pemerintah pusat, dinas-dinas di pemerintah daerah, dan badan usaha seperti perbankan maupun lembaga keuangan non-bank.

“Dari sisi pelaku usaha mereka juga merasa enggan untuk mengurus NIB karena bertanya manfaat NIB dan khawatir masalah pajak. Ini juga menjadi kendala yang harus kita cari solusinya,” kata Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden Albertien E. Pirade melalui keterangan resmi, dikutip Kamis (4/8/2022).

Dia menekankan, NIB merupakan bentuk perizinan tunggal. Artinya, NIB berlaku sebagai legalitas pelaku usaha. Bagi pelaku usaha mikro, NIB ini akan menjadi syarat fasilitasi bantuan pemerintah lain seperti Standar Nasional Indonesia (SNI) dan Sertifikasi Jaminan Produk Halal (SJPH).

Dengan memiliki NIB, pelaku usaha dapat memanfaatkan berbagai program dan fasilitas pemerintah dalam mengembangkan UKM/UMKM.

"Ini yang harus diketahui oleh pelaku UMKM, bahwa memiliki NIB akan banyak mendapatkan manfaat bagi keberlangsungan usaha. NIB ini menjadi perizinan tunggal bagi pelaku UMK risiko rendah. Selanjutnya, NIB juga menjadi syarat apabila UMKM non-risiko rendah perlu mengurus izin lanjutan sesuai bidang usaha," jelasnya.

Pada kesempatan yang sama, dia juga menekankan pentingnya koordinasi antar k/l dan pemerintah daerah. Hal tersebut dilakukan guna mendorong percepatan penerbitan NIB, terutama pada kesiapan regulasi, ketersediaan personel, penyediaan data pelaku usaha, dan anggaran.

Adapun koordinasi dan kolaborasi tersebut melibatkan Kementerian Investasi/BKPM, Kemenko Bidang Kemaritiman dan Investasi, Kementerian Koperasi dan UKM, dan Kementerian Dalam Negeri.

Sebagai informasi, penerbitan NIB melalui Online Single Submission (OSS) Berbasis Risiko merupakan perwujudan dari amanat Undang-Undang 11/2020 tentang Cipta Kerja (UU CK), dan Peraturan Pemerintah (PP) 5/2021 tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Simak Video Pilihan di Bawah Ini :


Editor : Anggara Pernando

Konten Premium Nikmati Konten Premium Untuk Informasi Yang Lebih Dalam

NIB (Nomor Induk Berusaha)  adalah dokumen yang berfungsi sebagai pengganti TDP (Tanda Daftar Perusahaan), API (Angka Pengenal Impor) dan hak Akses Kepabeanan. Nomor Induk Berusaha wajib dimiliki oleh seluruh pelaku usaha (berbentuk badan dan perorangan), baik pelaku usaha baru maupun pelaku usaha yang menjalankan usahanya sebelum NIB diberlakukan.

Apakah tdp sama dengan nib

Siapa Kami.?

Kami adalah Biro Jasa yang spesialis dalam pelayanan pembuatan NIB yang dikeluarkan OSS RBA dan Pembuatan PT. Perorangan. Hadir untuk memenuhi kebutuhan Anda para Pelaku Usaha. Kami melayani pembuatan untuk lokasi usaha seluruh wilayah Indonesia.

Apa Keuntungan Memiliki Nomor Induk Berusaha..?

Berikut ini adalah keuntungan yang anda dapatkan jika anda mempunyai dokumen tersebut :

  1. Tidak perlu repot mengurus izin usaha yang terbilang beragam dan rumit.
  2. NIB juga berlaku sebagai SIUP & TDP (Tanda Daftar Perusahaan)
  3. Dengan mempunyai NIB sudah bisa dipastikan anda akan mendapatkan :
    1. BPJS Kesehatan.
    2. BPJS Ketenagakerjaan.
    3. Izin Usaha – SIUP.
    4. Angka Pengenal Impor – API.
    5. Nomor Induk Kepabeanan – NIK.

NIB wajib dimiliki pelaku usaha yang ingin mengurus perizinan berusaha melalui
OSS RBA (Berbasis Resiko), baik usaha baru maupun usaha yang sudah berdiri sebelum
operasionalisasi OSS Berbasis Resiko.

Apakah tdp sama dengan nib

konsekuensi yang dapat diperoleh apabila pelaku usaha tidak memiliki Nomor Induk Berusaha?

Pada dasarnya, pelaku usaha tidak akan mendapatkan sanksi karena tidak memiliki NIB. Namun, pelaku usaha yang tidak memiliki dokumen tersebut tidak akan mendapatkan kemudahan yang dimiliki pelaku usaha yang memiliki Nomor Induk Berusaha.

Misalnya, sesuai dengan aturan Peraturan Menteri Keuangan No. 71/PMK.04/2018 tentang Pelayanan Perizinan Berusaha Terintegrasi Secara Elektronik di Bidang Kepabeanan, Cukai, dan Perpajakan, pelaku usaha yang melakukan kegiatan ekspor dan/atau impor harus melakukan registrasi kepabeanan ke Direktorat Jenderal Bea dan Cukai untuk mendapatkan akses kepabeanan. Untuk melakukan registrasi kepabeanan tersebut Pelaku Usaha harus memiliki Nomor Induk Berusaha.

Selain itu, di beberapa bank mensyaratkan perusahaan harus memiliki Nomor Induk Berusaha jika ingin  membuka rekening perusahaan.

Oleh karena itu, walaupun bukan merupakan suatu kewajiban, kepemilikan Nomor Induk Berusaha diperlukan bagi perusahaan untuk memperlancar kegiatan usaha.

Syarat Pengurusan NIB dengan OSS untuk Badan Usaha :

  1. Akte pendirian PT/CV.
  2. Sk menkumham.
  3. Npwp badan.
  4. Ktp pendiri.
  5. Npwp pendiri.

Syarat Pengurusan NIB dengan OSS untuk Perorangan :

  1. KTP.
  2. NPWP pribadi yang valid.

Contoh Dokumen NIB

Apakah tdp sama dengan nib

Berapa lama pembuatannya.?
Tim kami akan membantu anda mengurus dengan system OSS dalam waktu maksimal 2 hari kerja. Hal ini dapat dicapai jika semua data anda valid.

Berapa biaya pembuatannya.?
Kami akan menyelesaikan pembuatan dan pengurusan dengan biaya Rp.500.000 untuk PT / CV, & Rp. 400.000 u/ Perseorangan. Anda hanya perlu serahkan syarat dokumennya dan tim kami yang akan mengerjakan hingga selesai Nomor Induk Berusaha anda.

Percayakan pengurusan Nomor Induk Berusaha anda kepada kami, karena kami sudah berpengalaman melakukan pengurusan usaha lokasi di seluruh indonesia.

Permasalahan seputar NIB yang bisa kita tangani adalah 

  • Jasa Rollback
  • Jasa Penggantian Email Login OSS
  • Jasa Mengaktifkan Akses Impor
  • Jasa Mengaktifkan Akses Ekspor
  • Jasa Tambah KBLI
  • Jasa Cabut NIB
  • Jasa melacak Username dan Pasword OSS (Jika Lupa)
  • Jasa NIK sudah terdaftar, padahal belum pernah mendaftar agar dapat terpakai

Klien Kami

Kami mempunyai ratusan klien dengan lokosi usaha tersebar di seluruh wilayah Indonesia, Dokumen dijamin Resmi dan Asli.

Berikut ini adalah sebagian daftar dari klien kami : 

NoNama PerusahaanKota
1 CV SUMMIT ACTINDO Bandung
2 UD. BALI ASLI Tabanan-Bali
3 Q9 Laundry (Kinan Laundry) Kota Medan
4 PT MAXIMA PESONA PRATAMA Jakarta Selatan
5 Toko Hosana Jakarta Pusat
6 PT KARYA RACHMAN MAKMUR Jakarta Timur
7 PT KIANG MULTI CORPORASI Jakarta Barat
8 CV SAHATA PRIMA KARYA Tangerang
9 CV AYO IKLAN INDONESIA Kota Surabaya
10 PT ALX AQUAJOGGING INDONESIA Jakarta Pusat
11 CV DARAYA GRAFIKA Kota
Tangerang
12 PT IBDIMU LIRANAS PRATAMA Kota Bekasi
13 CV MEDIA PERSADA Kota Bekasi
14 RUMAH MAKAN BABEH SEAFOOD
Kota Bekasi
15 PT INDOMO JAYA PRATAMA Palembang
16 PT BEN AYU BERARTO Tangerang
17 CV KARYA TUNGGAL MANDIRI Bandung
18 PT SANGGA BUANA BERKAH Karawang
19 ESTHETIGRAPH STUDIO Kota Bekasi
20 BLESS MOTORCYCLE Tangerang
21 PT SINERGI INTI RAYA Jakarta Timur
22 PT BINTANG SOLUSI UTAMA Jakarta Selatan
23 PT ARBIE PROPERTINDO KONSULTAN Jakarta Selatan
24 CV MAHESA UTAMA TOUR Sukabumi
25 PT INDOMO JAYA PRATAMA Kota Palembang
26 PT DERAS ARTA ARTISTIKA Jakarta Selatan
27 Yayasan GRAHA HUSADA CIREBON Cirebon
28 PT SALWA UTAMA Kota Cimahi
29 PT TELINGA MATA NUSANTARA Jakarta Selatan
30 PT TUMBUH GANDA SEJAHTERA Jakarta Selatan
31 PT WIDIA INDERA MULIA Kota
Surabaya
32 PT HASIL SEPAKAT BERSAMA Jakarta Utara
33 PT DELIMAFOOD BERKAH MAKMUR Kab.
Bogor
34 PT TETIRA INTERNATIONAL CONSULTANTS Jakarta Selatan
35 LPK KAGAYAKI TRAINING CENTRE BANDUNG Kota Bandung
36 TOKO PERAK SEMAR Kab. Bogor
37 CV PANDAWA ELEKTRINDO Jakarta Pusat
38 PT GOLDEN LOTUS YAPINDO Kota Tangerang
39 CV JAYA PERKASA Kab. Tangerang
40 PD. Nusacom Jaya Jakarta Barat
41 PT SARANA ABADI RAYA Kab. Karawang
42 CV SINAR SURYA LESTARI Kota
Bekasi
43 PT SKANON BINTANG SURYA Kota Denpasar
44 CV BERKAT SWARA ABADI Kota
Surabaya
45 CV NAOMI SOLUTION Kota
Bandung
46 PT TIMBANGAN DIGITAL INTERNASIONAL Kota Medan
47 Persekutuan Firma (Fa / Venootschap Onder Firma) YUANITA Kota
Batam
48 CV VIANINDO SUKSES ABADI Kota Tangerang
49 PT RAFFANDA PUTRA UTAMA Jakarta Timur
50 PT TATA DANA PERSADA Kab. Tangerang
51 Toko ANDA Kota Semarang
52 CV MEGAH SAKTI MAKMUR Kota Bandung
53 CV PEMBANGUNAN SULAWESI Kota Makassar
54 CV TRI WANGSA JAYA Kab. Purwakarta
55 PT ARTHANUSA KHATULISTIWA CEMERLANG Kota Surabaya
56 Persekutuan Perdata KJPP PUNG'S ZULKARNAIN & REKAN Jakarta
Pusat
57 PAUD Maro Maju Bengkulu Utara
58 PT SINFO MEDIA UTAMA Kab.
Karawang
59 PT JARING Kota Bandung
60 SALMA TANI Kab. Tangerang
61 SUKSES LANGGENG Kab. Sidoarjo
62 AGUS SODIK Kab.
Banyuwangi
63 CV SINAR SURYA LESTARI Kota
Bekasi
64 PT WIRAJAYA ULTRA REKAYASA Kota Banjarbaru
65 PT ANUGRAH TIANSA UTAMA Kota Bekasi
66 PT BAINRA BUMI SEJAHTERA Jakarta Selatan
67 PT BALIMUN SATYA PERKASA Jakarta Timur
68 PT RUMAH ESTETIKA MAJU BERSAMA Jakarta Pusat
69 PT DINAMIKA GLOBAL NUSANTARA Kota Surabaya
70 UD. LARIS Jakarta Barat
71 PT LUMBAN PINASA SEJAHTERA Tapanuli Utara
72 PT WIN JAYA MULIA Kota Tangerang
73 PT DIRGAJAYA UTAMA AVIASI Kab. Bandung
74 PT DUNIA BARU INTERNASIONAL Kota
Bandung
75 PT MEKANIKA ELEKTIKA SOLUSINDO Kab. Sidoarjo
76 Yayasan AL-BARKATUL HIDAYAH CIGOMBONG Kab. Bogor
77 CV BINTANG KHARISMA Kota Tangerang
78 PT BUANA PRIMA JASA JAKARTA BARAT
79 PT INDOPOLY PAINTCORP Kota Tangerang
80 Garment Sukses Makmur Kab. Pemalang
81 PT SUGIH MARA SENTOSA Kota Bandung
82 PT SOLUTIVA CONSULTING INDONESIA Jakarta Pusat
83 Koperasi MITRA TELADAN Jakarta Pusat
84 PT FOKUS LINGKAR INSPIRASI PERSADA Jakarta Barat
85 PT RESTO SUKI ABADI Kota Surabaya
86 Toko Ferry Collection Jakarta Pusat
87 Koperasi PRIMKOP KARTIKA GUNTUR JAYA Jakarta Selatan
88 TOKO MAM FASHION Jakarta Pusat
89 CV COCO KAIROS Kota Surabaya
90 PT ALHIKMAH MEDIKA CENTER Jakarta Selatan
91 FH162 Kota Depok
92 Mitra Kreasi Jakarta Barat
93 CV SEDAR MULTI BERKAT Kab. Blora
94 PT TREKKA BUMI NUSANTARA Kab. Bogor
95 CV NIFARA AURORA REKATAMA Kota
Bandung
96 PT ENERGI EFESIEN INDONESIA Jakarta Selatan
97 PT SARIWARTI AGUNG Jakarta Selatan
98 CV MAHIRA GRAFIK Kota Bandung
99 Toko ZALFHARD Jakarta Pusat
100 CV PELANGI ADVERTISING Kota Banjarmasin

Tutorial Pengecekan Status NIB

Testimoni Klien Kami

Terima kasih banyak JasaNIB.Co, Pelayanannya luar biasa, canggih banget...NIK saya di hack orang, sehingga saya tidak bisa mendaftarkan NIB untuk usaha saya. Untung JasaNIB.Co bisa membantu menyelesaikan masalah saya…Rekomended banget..                                                                                                                            Klinik  Dr. Ubeta

Saya sempat bingung tidak bisa mengurus NIB perusahaan saya, karena NIK saya sudah terdaftar dan saya tidak tahu login dan paswodnya, Saya bawa ke beberapa komsultan tetapi tidak ada solusi, Untung ketemu dg JasaNIB.co masalah perjinan NIB saya dapat diselesaikan dengan Cepat…..                                           Ibu Evi-PT. Petro Dahana

JasaNIB.co pelayanan ramah, memberikan solusi dengan tutas, prosesnya cepat pula bilangnya 2 hari ternyata 1 hari jadi, saya akan merekomendasikan ke teman2 pengsaha lain…                                                                                                                                               PT. Solusi Keselamatan Bersama

Tarifnya sangat terjangkau..harga segitu sudah dapat Izin Ekspor dan Izin Impor, sangat membantu untuk perusahaan yang baru berdiri, apalagi dalam kondisi pandemi saat ini,,,,Terima kasih JasaNIB.co                                                                                                                                        PT. Suaka Karya Utama

Apakah tdp sama dengan nib
Apakah tdp sama dengan nib

Apakah tdp sama dengan nib
Apakah tdp sama dengan nib

Pembayaran Dilakukan Setelah Dokumen Jadi

Kami Siap Membantu anda, WA kami disini 0881026000531

Apakah tdp sama dengan nib

Apakah tdp sama dengan nib

Apakah NIB bisa menggantikan SIUP dan TDP?

Nomor Induk Berusaha (NIB) menggantikan SIUP dan TDP untuk pelaku UKM mendaftarkan bisnis mereka melalui Online Single Submission (OSS). NIB adalah identitas pelaku usaha yang diterbitkan oleh Kementerian Investasi setelah pelaku usaha mendaftarkan diri mereka melalui Online Single Submission (OSS).

TDP apa masih berlaku?

Ketiga administrasi tersebut sebelumnya harus diurus saat menjalankan usaha. Namun, saat ini pelaku usaha tidak usah repot mengurus SIUP, TDP, dan SKU. Sebab, yang diperlukan sekarang cukup mempunyai Nomor Induk Berusaha (NIB). “Setelah UU Cipta Kerja disahkan sudah tidak diterbitkan lagi SIUP, TDP, dan SKU.

NIB menggantikan apa saja?

NIB merupakan nomor induk yang menggantikan ragam izin berusaha tergolong risiko rendah. Penerbitan ini sekalgus mengakhiri era Tanda Daftar Perusahaan (TDP) hingga Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP).

Nib dan SIUP apakah sama?

Bagi SIUP surat penerbitannya diberikan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan pada masing-masing wilayah ruang usaha dibangun. Sedangkan, NIB dalam penerbitan suratnya sendiri dikeluarkan oleh instansi yang biasa dikenal dengan sebutan Online Single Submission (OSS).