Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown

Fix Windows Has Recovered From An Unexpected Shutdown - Sedang asik menggunakan komputer untuk mengerjakan tugas tiba - tiba saya dibuat pusing oleh kemunculan error pada sistem operasinya. mau tidak mau pekerjan saya harus berhenti sejenak dan mencari solusi untuk menangani error tersebut yang memberi keterangan windows has recovered from an unexpected shutdown umtik lebih jelasnya sobat dapat melihat gambar diatas hasil screnshoot pada saat itu. tanpa berfikir panjang sayapun langsung mencari solusinya dengan menanyakan kepada rekan saya dan ternyata hasilnya sangat memuaskan, error tersebut tidk muncul  lagi dan komputerpun dapat digunakan tanpa khawatir error tersebut muncul lagi.

Nah untuk sobat yang mungkin sekarang mengalanmi masalah yang sama seperti apa yang saya alami tidk perlu pusing ataupun cemas, karna sobat dapat mencobat menanganinya dengan mengikuti tutorial yang akan saya bagikan pada artikel kali ini. Bagaimana caranya? Disini saya akan mencoba memberikan 3 solusi dari masalah tersebut, jadi sobat tinggal memilih saja cara yng menurut sobat paling mudah untuk dilakukan. Yuk langsung saja disimak

  • Silahkan Restart komputer sobat, kemudian disaat booting tekan tombol F8 secara berulang-ulang sampai muncul Safe Mode. (Jika tidak berhasil, silahkan Restart kembali dan ulangi).
  • Pada Save Mode pilih "Safe Mode With Networking".
  • Klik Start > Ketik pada kolom pencarian "msconfig" > klik msconfig
  • Pada tab General, silahkan pilih Selective Startup dan berikan centang pada Load system services lihat gambar di bawah

  • Pada Tab Services > Beri tanda Centang pada Hide All Microsoft Services > Klik Aplly > Ok
  • Pada tab Startup, silahkan klik Disable All dan klik OK sehingga muncul pesan yang menyampaikan bahwa sobat harus melakukan restart komputer agar efek perubahan yang dilakukan dapat berjalan, pada saat ini sobat tidak perlu klik Restart akan tetapi klik pada Exit Without Restart

  • Klik Start - ketik CMD - maka akan muncul program CMD di atasnya - klik kanan pada CMD dan pilih Run As Administrator

  • Ketik sfc /scannow dan tunggu hingga proses selesai
  • Ketik exit dan ENTER
  • Lakukan restart komputer sobat

Itulah solusi pertama untuk mengatasi komputer sering restart tiba-tiba. Apabila pada solusi pertama di atas sobat belum juga memperbaiki komputer sobat yang sering restart tersebut maka sebaiknya sobat coba solusi kedua untuk membuat komputer sobat menjadi tidak restart lagi.

BIOS memuat system dasar komputer dan disetting pada awal pabrikan termasuk didalamnya adalah pengaturan tanggal dan jam. Agar pengaturan BIOS kembali pada pengaturan/settingan pabrik maka kita perlu mereset BIOS. Berikut adalah langkah mereset BIOS agar memperbaiki komputer sobat yang sering restart.

Mereset BIOS

  • Gunakan obeng untuk membuka casing CPU
  • Perhatikan pada bagian batery BIOS, disitu terdapat jumper yang bisa digunakan untuk mereset BIOS, namun bila sobat mengalami kesulitan menemukan jumper untuk reset BIOS sebaiknya sobat lanjut ke langkah berikut
  • Lepaskan batery dari tempatnya untuk beberapa menit
  • pasang kembali batery BIOSnya dan hidupkan komputer
  • Masuk ke bios dan sesuaikan tanggal dan jam pada saat ini
  • Simpan perubahan settingan BIOS dan keluar dari Menu bios dan restart komputer sobat.

Apabila masalah masih muncul lakukan langkah yang ke 3

#Solusi 3. Dengan cara mengecek Software & Hardware pada perangkat 

Sobat dapat melakukan beberapa pengecekan seperti:

  • Mengecek Driver VGA 
  • Membersihkan RAM nya kotor
  • Mengecek aplikasi  apakah ada yang tidak cocok dengan komputer sobat

Bagaimana sobat? semoga dengan malakukan ke 3 cara di atas dapat membantu menangani masalah yang sedang sobat alami. dan apabila masalah sobat masih terus muncul jalan satu - satunya yang mungkin dapat berhasih adalah dengan cara menginstal ulang kembali komputer atau laptop tersebut hehee. oke sekian dulu dari saya semoga artikel ini dapat bermanfaat terutama bagi penulis dan dapat membantu sobat yang membutuhkan. terimakasih

Cara Memperbaiki Windows Has Recovered From An Unexpected Shutdown

Komputer sering restart sendiri dengan tiba-tiba? dan ketika setelah restart, pada desktop muncul pesan Windows Has Recovered From An Unexpected Shutdown? seperti pada gambar di bawah ini, bila demikian maka anda sudah tepat membaca artikel ini untuk mendapatkan solusi agar komputer anda tidak restart lagi.

Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown


Teknisi Komputer Denpasar (TKD), memiliki dua cara untuk mengatasi masalah komputer restart ini, anda bisa mencoba keduanya atau anda bisa saja langsung ke solusi kedua, namun untuk melakukan solusi/metode yang kedua anda harus berdiri dari tempat duduk anda yang empuk :)

CARA MENGATASI WINDOWS RESTART TIBA-TIBA

Solusi 1. Mengubah MsConfig dan Melakukan RFC SCAN

a. Klik Start - ketik MSCONFIG - tekan ENTER

b. Pada tab General, silahkan pilih Selective Startup dan berikan centang pada Load system services lihat gambar di bawah


Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown



c. Pada tab Startup, silahkan klik Disable All dan klik OK sehingga muncul pesan yang menyampaikan bahwa anda harus melakukan restart komputer agar efek perubahan yang dilakukan dapat berjalan, pada saat ini anda tidak perlu klik Restart akan tetapi klik pada Exit Without Restart, dan lanjutkan ke langkah ke d.


Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown

Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown


 

Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown

d. Klik Start - ketik CMD - maka akan muncul program CMD di atasnya - klik kanan pada CMD dan pilih Run As Administrator


Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown
 

e. Ketik sfc /scannow dan tunggu hingga proses selesai f. Ketik exit dan ENTER g. Lakukan restart komputer anda

Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown


Itulah solusi pertama untuk mengatasi komputer sering restart tiba-tiba. Apabila pada solusi pertama di atas anda belum juga memperbaiki komputer anda yang sering restart tersebut maka sebaiknya anda coba solusi kedua untuk membuat komputer anda menjadi tidak restart lagi.


Solusi 2. Mengembalikan BIOS Pada Settingan Pabrik

BIOS memuat system dasar komputer dan disetting pada awal pabrikan termasuk didalamnya adalah pengaturan tanggal dan jam. Agar pengaturan BIOS kembali pada pengaturan/settingan pabrik maka kita perlu mereset BIOS. Berikut adalah langkah mereset BIOS agar memperbaiki komputer anda yang sering restart.

a. Gunakan obeng untuk membuka casing CPU

b. Perhatikan pada bagian batery BIOS, disitu terdapat jumper yang bisa digunakan untuk mereset BIOS, namun bila anda mengalami kesulitan menemukan jumper untuk reset BIOS sebaiknya anda lanjut ke langkah berikut

c. Lepaskan batery dari tempatnya untuk beberapa menit

d. pasang kembali batery BIOSnya dan hidupkan komputer

e. Masuk ke bios dan sesuaikan tanggal dan jam pada saat ini

f. Simpan perubahan settingan BIOS dan keluar dari Menu bios dan restart komputer anda.

Itulah kedua solusi mengatasi komputer yang sering restart tiba-tiba, namun apabila ketika masuk pada Windows dan masih juga muncul Windows Has Recovered From An Unexpected Shutdown, maka lakukan sekali lagi restart komputer anda. Komputer anda akan terbebas dari restart secara tiba-tiba. Semoga artikel ini bermanfaat bagi pembaca. Bagi yang berada di sekitaran kota Denpasar, Tabanan, Gianyar, Kuta, Nusa Dua bisa menghubungi Teknisi Komputer Denpasar.

Windows Has Recovered From an Unexpected Shutdown - Bagi sebagian dari kamu pasti pernah mendapatkan error message seperti "Windows Has Recovered From an Unexpected Shutdown". Apasih maksud pesan tersebut? Pesan ini muncul ketika komputer secara tiba-tiba mati kemudian menyala kembali.


Padahal kamu tidak pernah melakukan proses shutdown ataupun restart pada komputer/laptop. Lalu, apakah hal ini akan menjadi masalah? Hmm, sebenarnya error seperti ini masih tergolong biasa aja. Bagi yang tidak pernah mengalaminya sebelumnya pasti bingung dan panik dengan masalah ini.

Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown

Ketika sudah bingung seperti itu kebanyakan jalan yang diambil dengan install ulang sistem. Tapi, sebelum itu kamu perlu tau sebenarnya apasih penyebab munculnya pesan "Windows has recovered from an unexpected shutdown".


Berikut ini beberapa penyebab yang memicu munculnya pesan error tersebut:

  • Komputer atau laptop yang tiba-tiba hang dengan tanda layar berwarna hitam dan sistem restart sendiri ketika sedang digunakan.
  • Terjadi masalah pada arus listrik, contohnya ketika kamu sedang menggunakan laptop sambil di cas dan laptop tersebut tiba-tiba mati.
  • Munculnya bluescreen sebelum melakukan restart atau shutdown.

Dari beberapa penyebab diatas, pastikan kamu mengalaminya dari sisi yang mana. Mungkin saja ada penyebab lainnya yang kamu alami. Selanjutnya, saya akan memberikan solusinya bagaimana cara mengatasi windows has recovered from an unexpected shutdown tanpa harus install ulang.

Cara ini sudah coba saya lakukan karna sebelumnya juga saya pernah mengalami hal serupa pada laptop. Hasilnya 100% work dan laptop saya sudah kembali normal tidak ada lagi pesan error yang muncul. Berikut ini langkah-langkah yang perlu kamu lakukan.

1. Langkah pertama yang perlu kamu lakukan yaitu masuk ke dalama safe mode. Caranya yaitu silahkan restart komputer atau laptop kamu, dan pada saat booting tekan shortcut F8 sampail muncul safe mode.

2. Jika sudah berada di mode safe mode pilih "Safe mode with networking".



3. Selanjutnya buka msConfig dengan menekan tombol Win dan cari msConfig pada kolom search.

4. Setelah jendela msConfig terbuka, pada tab General hilangkan tanda ceklis pada tulisan Load Startup Items.

Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown

5. Beralih ke tab Services dan beri centang pada tulisan Hide All Micrsofot Services, pilih Apply dan klik OK. Jika sudah silahkan restart kembali komputer dan sekarang pesan tersebut sudah tidak lagi muncul.

Apa maksud windows has recovered from an unexpected shutdown

Cara diatas terbukti berhasil dan sangat singkat bukan? Kamu tidak perlu melakuka install ulang yang membutuhkan waktu lama karna harus melakukan backup data terlebih dahulu.

Nah, itulah tutorial bagaimana cara mengatasi windows has recovered from an unexpected shutdown yang bisa kamu ikuti. Semoga informasi ini bermanfaat ya, jangan lupa bagikan artikel ini ke temanmu.