Youtube video klip lagu indonesia

Parapuan.co - Menyambut Hari Musik Nasional yang dirayakan pada 9 Maret, seru sepertinya jika kita membahas karya para musisi.

Tak kalah dari lagu luar, karya anak bangsa bahkan berhasil mendapat hingga ratusan juta penonton.

Lagu-lagu ini viral di YouTube hingga membuat pendengar mengulangnya berkali-kali.

Genre yang tersaji pun beragam. Ada yang dangdut, pop, hingga religi lho.

Nah penasaran lagu siapa saja yang bisa meraih lebih dari 100 juta penonton?

Yuk simak ulasan yang telah PARAPUAN rangkum dari YouTube.

1. Virgoun - Surat Cinta untuk Starla

Surat Cinta untuk Starla menjadi salah satu lagu Indonesia dengan pentonton terbanyak.

Sampai hari ini, lagu Virgoun di YouTube sudah ditonton lebih dari 359 juta kali lho!

Baca Juga: Keren! V BTS Akan Mengisi OST Drama Korea Our Beloved Summer

2. Nella Kharisma - Jaran Goyang

Menyusul Virgoun, ada juga lagu Jaran Goyang dari Nella Kharisma.

Lagu dangdut koplo ini berhasil memikat telinga masyarakat Indonesia hingga ditonton lebih dari 272 juta kali.

3. Armada - Asal Kau Bahagia

Lagu Armada yang berjudul Asal Kau Bahagia juga banyak didengar masyarakat Indonesia.

Terbukti, lagu yang dirilis 5 tahun lalu ini berhasil ditonton lebih dari 378 juta kali.

4. Via Vallen - Sayang

Lagu dangdut masuk lagi dalam daftar lagu Indonesia dengan penonton terbanyak nih.

Lagu Sayang dari Via Vallen ini berhasil mendapat lebih dari 201 juta penonton sejak dirilis 5 tahun lalu.

Baca Juga: Tak Cuma Main, Maudy Ayunda Juga Isi Soundtrack Film Losmen Bu Broto

5. Anji - Dia

Berikutnya adalah lagu Dia dari musisi Anji yang berhasil mendapat lebih dari 135 juta penonton.

Lagu ini begitu populer hingga banyak dicover ulang para musisi lain.

6. Siti Badriah - Lagi Syantik

Lagu dengan views tertinggi datang dari penyanyi dangdut Siti Badriah dengan Lagi Syantik.

Lagu ini mendapat lebih dari 665 juta penonton lho, Kawan Puan!

7. Virgoun - Bukti

Lagu Virgoun lag-lagi banyak didengar masyarakat Indonesia lewat lagu berjudul Bukti.

Video lirik Bukti di YouTube berhasil mendapatkan lebih dari 311 juta penonton.

Baca Juga: Menang FFI 2021, Lagu Mian Tiara Dibuat untuk Penyintas Kekerasan Seksual

8. Sabyan Gambus - Lagu Cover Ya Habibal Qolbi

Terakhir ada musisi religi Sabyan Gambus yang tenar karena lagu covernya.

Lagu cover Ya Habibal Qolbi dari Sabyan Gambus berhasil mendapatkan lebih dari 359 juta penonton.

Nah itu tadi deretan musisi dengan lagu-lagunya yang viral. Mana favoritmu?

(*)

Apa saja judul lagu terbaru 2022?

Daftar Lagu Pop Indonesia Terbaru 2022 Hits Pilihan Terbaik dan Enak Didengar Waktu Kerja.
TAK INGIN USA..
RUMAH SINGGAH - FABIO ASHER..
HINGGA TUA BERSAMA-RIZKY FEBIAN..
SISA RASA-MAHALINI. Baca Juga: Hukum Puasa Senin Kamis yang Digabung dengan Puasa Sunah Bulan Zulhijah..
BERTAHAN TERLUKA-FABIO ASHER..
MELAWAN RESTU - MAHALINI..
A. Lagu Pop Populer 2021.
Terlukis Indah-Rizky Febian feat Ziva Magnolya. ... .
2. Tentang Dirimu-Raisa. ... .
3. Bagaimana Kalau Aku Tidak Baik-Baik Saja-Judika. ... .
4. Ingkar-Tulus. ... .
Pesan Terakhir-Lyodra. ... .
6. Hadapi Berdua-Tiara Andini. ... .
7. Hari Bahagia-Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah..

Apa saja judul lagu terbaru 2021?

10 Lagu Indonesia Terbaik Rilis Januari 2021, Wajib Masuk....
All The Way, Mocca. ... .
2. Waktuku Hampa, Ardhito Pramono dan Detik Waktu Quartet. ... .
3. SATRU, Denny Caknan x Happy Asmara. ... .
4. Sekali Lagi, Betrand Peto. ... .
Cintanya Aku, Tiara Andini feat Arsy Widianto. ... .
6. Hilang Tapi Ada, Judika. ... .
7. Mesin Waktu, Mawar de Jongh..

Siapa penyanyi mengapa masih ada sisa rasa di dada?

MahaliniSisa Rasa / Artisnull