Harga yamaha r15 terbaru berapa cc

Harga Yamaha R15 – Berdasarkan kualifikasinya Motor sport Yamaha YZF-R15 pertamakali diperkenalkan di India tahun 2008 selanjutnya pada tahun 2011 berganti nama menjadi Motor Yamaha R15 v2 produk motor sport 155cc ini diperkenalkan di Indonesia pada april 2014 produk motor sport ini sering di sebut juga dengan Motor Yamaha R15. Motor All New yamaha R15 ini sudah mengabdopsi teknologi VVA yang terkenal bertenaga selain itu desain tampil modern dan lebih stylish mengikuti perkembangan jaman lebih kekinian.

Pada bentuk body bagian depan Motor All New Yamaha R15 tampak lebih sporty dibanding dengan model terdahulunya yaitu Yamaha R15 v2 perbedaan nampak jelas pada tampilan headlamp dimana bentuk lampu Yamaha R15 baru lebih ramping ketimbang headlamp Yamaha R15 lama yang terlihat lebih besar. Dari segi tampilan spedometer Yamaha R15 baru tampak full digital lebih kekinian dan modern sementara pada Yamaha R15 lama masih menggunakan jarum digital wajar jika harganya pun berselisih 3 sampai 4 juta dari Yamaha R15 lama.

Yamaha R15 hadir dengan desain yang semakin sporty di tambah lagi dari beberapa bagian motor ini memang terlihat lebih mirip dengan sang kakak yakni Yamaha R25. Bagian depan yang sudah menggunakan lampu LED dengan desain yang tajam seolah semakin garang dengan hadirnya shockbeker dengan desain warna yang mencolok.

Harga Yamaha R15 yang tidak murah memang membuat motor ini memiliki perfoma yang apik di berbagai lini. Desain yang memang tidak ada lawan di tambah lagi dengan perfoma mesin khas Yamaha memang menjadi sebuah nilai lebih Yamaha R15. Nah, penasaran dengan apa saja fitur dan kelebihan yang terkandung dalam Motor Yamaha R15 mari kita simak ulasanya berikut ini.

Spesifikasi Dan Harga Yamaha R15

Harga yamaha r15 terbaru berapa cc

Desain

Mengusung desain sporty dan stylish sangat nampak pada Motor All New Yamaha R15 ini seperti pada bahasan di atas bahwa bentuk lampu di desain lebih futuristik sehingga memunculkan karakter lebih kuat dan lebih sporty. Jika dilihat dari samping body motor All New Yamaha R15 tersusun dari fairing aerodinamis yang bersinergi memunculkan pesan kekar dan tangguh . Body motor yang lebih bongsor membuat motor All New Yamaha R15 sangat gagah.

Namun tinggi jok pada Motor All New Yamaha R15 ini memiliki ukuran 815 sehingga anda akan lebih menjinjit di banding fersi lama Motor Yamaha R15 v2 tetapi dari segi estetika desain Motor All New Yamaha R15 terlihat lebih proporsional apalagi bentuk ban yang lebih lebar membuat kestabilan Motor All New Yamaha R15 kian tangguh, desain undertail yang mangadopsi desain R series secara langsung membuatnya terlihat lebih moge look. Bentuk desain banana Arm yang merupakan ciri khas dan identitas R15 tidak dimiliki motor 150cc yang lain dikelasnya, swing arm banana R15 bentuknya sangat futuristik dan terlihat lebih kokoh.

Dimensi

Harga yamaha r15 terbaru berapa cc
Motor All New Yamaha R15 Memiliki pembaruan yang paling fress dan elegand dari edisi sebelumnya yakni Yamaha R15 v2 bahkan jika di sandingkan dengan Yamaha R 25 Yang di rilis 2014 tampilan motor All New Yamaha R15 tampak lebih beraura sporty karena memang produk Yamaha R 25 belum mendapat sentuhan pembaruan. Nah, struktur dimensi motor All New Yamaha R15 memiliki panjang 1990mm, lebar 725mm dan tinggi 1135mm berat isi 137 kg dengan berat yang cukup baik ini akan memudahkan pengemudi dalam memacu motornya berakselerasi di jalanan tanpa batas.

Jarak sumbu roda 1325mm dan kapasitas tangki bahan bakar 11 liter di tunjang posisi tinggi tempat duduk yang mencapai 815 mm ini akan membuat anda lebih menjijit layaknya raider moto gp sungguhan. Yamaha R15 juga akan hadir dengan desain yang apik hampir mirip dengan desain Yamaha R25 yang notabene memiliki bandrol harga beberapa kali lipat lebih mahal dibandingkan dengan generasi sebelumnya dari Yamaha R15.

Suspensi

Harga yamaha r15 terbaru berapa cc
Tipe kerangka yang dipakai Yamaha Indonesia motor All New Yamaha R15 adalah tipe rangka Delta Box seperti hanya motor yamaha v-xion juga menggunakannya. Di bagian depan memakai jenis suspensi Teleskopik Fork (Inverted) sementara di bagian belakang memakai suspensi Monoshock. Lalu beranjak ke sistem pengereman motor All New Yamaha R15 memakai sistem rem Disc Brake ganda yaitu dibagian depan dan belakang

Sementara ukuran ban pada motor All New Yamaha R15 memiliki ukuran ban depan 100/80-17M/C 52P ban belakangnya berukuran 140/70-17M/C 66 S . Dengan spesifikasi suspensi tersebut membuat motor All New Yamaha R15 sangat efektif dalam meredam setiap getaran dan memberikan kestabilan yang optimal sehingga mendukung pengendara dalam ber akselerasi dan bermanufer di setiap medan jalanan.

Mesin

Harga yamaha r15 terbaru berapa cc
Memiliki body yang gahar motor All New Yamaha R15 di sokong mesin tipe 4 stroke 155cc SOHC 4 valve Liquid Cooled VVA dengan single cylinder. Berkat kemampuan mesin 155cc LC4V memberikan performa agresif dan bertenaga apalagi di dukung dengan teknologi VVA (Variable Valve Actuation) serta disematkan teknologi Assist & slipper clutch yang teruji memberikan tenaga extra yang mampu menghasilkan daya tenaga sebesar 14,2 kW /10000 rpm pada capaian Torsi maksimal 14,7 Nm/8500rpm.

Sistem bahan bakar menggunakan teknologi Fuel Injection sehingga daya tenaga motor akan lebih maksimal dan memberikan keefisien konsumsi bahan bakar lebih optimal.Berdasarkan nilai spesifikasi yang terdapat pada motor All New Yamaha R15 ini anda akan merasakan sensasi berkendara secara cepat aman gagah dan stylish tentunya.

Fitur

Harga yamaha r15 terbaru berapa cc
Untuk menunjang motor All New Yamaha R15 menjadi motor sport paling gagah pabrikan berlambang garpu tala Yamaha menyematkan berbagi fitur informatif dan fungsional mulai dari headlamp memakai lampu LED yang memberikan pencahayaan maksimal serta lampu Tail light LED yang sangat informatif berkombinasi dengan lampu Hazard yang berfungsi sebagai lampu darurat. Pada bagian lain terdapat fitur spedometer full digital yang sangat informatif dan fungsional.

Alluminium rear arm yang kokoh mendukung laju motor All New Yamaha R15 kian optimal. Lalu pada bagian ban memakai ban tubeless yang memberikan daya stabil tinggi sehingga pengemudi dapat berakselerasi bermanufer di jalan menjadi lebih aman. Fitur pengereman mengunakan Disc Brake ganda yaitu dibagian depan dan belakang semakin membuat sistem pengereman lebih maksimal. Apalagi di support kemampuan mesin 155cc LC4V yang mampu memberikan performa agresif dan bertenaga menjadikan motor All New Yamaha R15 menjadi motor sport 155 cc yang terbaik di kelasnya.

Spesifikasi Yamaha R15

Harga yamaha r15 terbaru berapa cc

Dimensi
Panjang 1990 mm
Lebar 725 mm
Tinggi 1135 mm
Berat 137 kg
Kapasitas Bahan Bakar 11 Liter
Mesin
Tipe Mesin Liquid Cooled 4-Stroke, SOHC, 4 Valve, VVA
Kapasitas 150 cc
Diameter X Langkah 58,0 x 58,7 mm
Rasio Kompresi 11.6 ± 0.4 : 1
Daya Maksimum 14,2 kW / 10000rpm
Torsi Maksimum 14,7 Nm / 8500rpm
Transmisi Manual
Sistem Pembakaran Fuel Injection
Tipe Starter Elektrik starter
Tipe Pendingin Liquid Cooled
Suspensi
Tipe Rangka Deltabox
Shock Depan Teleskopic Fork (Inverted)
Shock Belakang Link Monoshock
Pengereman
Rem Depan Disc brake
Rem Belakang Disc brake
Sistem Pengereman
Ban
Ban Depan 100/80-17M/C 52P
Ban Belakang 140/70-17M/C 66S
Jenis Ban Tubeless
Sumber

Secara sepesifikasi jelas Yamaha New R15 merupakan motor yang memiliki perfoma ciamik di kelas Sport 150 cc. Di tambah lagi dengan desainnya yang semakin apik bakalan membuat Yamaha R15 hadir dengan desain fairing yang memang mempesona.

Harga Yamaha R15

Harga yamaha r15 terbaru berapa cc

TIPE HARGA
Harga Yamaha R15 Rp. 36.080.000
Harga Yamaha R15 MotoGP Edition Rp. 37.650.000
Harga Yamaha R15 Bekas
Harga Motor Yamaha Terbaru Cek Disini

Mengenai berapa Harga motor All New Yamaha R15 yang di banderol pabrikan berlogo garpu tala Yamaha sebelumnya perlu kita ketahui bersama bahwa motor All New Yamaha R15 di bekali mesin berkapasitas 155 cc yang mampu memberikan performa impresive di jalanan lalu berkat desain body yang berbentuk bongsor menambah kesan gagah dan sporty. Tak hanya itu motor All New Yamaha R15 di bekali berbagai fitur pendukung yang sangat informatif dan fungsional sehingga pengendara akan dapat dengan mudah mengetahui situasi kondisi tentang kendaraanya tersebut. Nah , kira-kira berapa mahar yang ditetapkan pabrikan asal negeri Jepang tersebut untuk dapat memboyong motor All New Yamaha R15 ke rumah anda.

Berdasarkan informasi yang dapat kami peroleh Yamaha membanderol motor sport  All New Yamaha R15 dengan harga Rp 36.080.000 dengan 3 pilihan warna yang menarik yaitu Racing Blue, Racing Yellow, Racing Black. Rasakan sensasi berkendara dengan motor sport yang penuh dengan determinasi akselerasi tinggi penuh gaya bersama si gagah All New Yamaha R15 .

Kesimpulan

Dari bahasan ini dapat kita ambil kesimpulan bahwa motor All New Yamaha R15 merupakan motor sport 155 cc generasi ketiga dimana seri pertamanya Motor sport Yamaha YZF-R15 diproduksi atau di garap di India dan Yamaha Indonesia mengarap tipe yang lebih besar yaitu Yamaha R25. Pada tahun 2014 Yamaha Indonesia mengenalkan produk All New Yamaha R15 untuk melawan kompetitornya yaitu Honda CBR 150 cc. Demikian teman-teman apa yang dapat kami sampaikan melalui bahasan Harga Motor Yamaha YZF-R15 dan Spesifikasinya semoga bahasan ini dapat menambah referensi anda dalam memilih motor sport kelas 150 cc mana yang paling baik dan cocok buat anda.

Berapa cc motor R15?

Rasakan sensasi berkendara yang aggressive serta bertenanga layaknya MotoGP,Dengan mesin 155cc LC4V yang dilengkapi teknologi VVa (Variable Valve Actuation) serta didukung oleh teknologi Assist & Slipper Clutch yang membuat performa berkendara semakin maksimal.

Berapa silinder R15 2022?

YZF R15 ditenagai oleh Pendingin Cairan Fuel Injection 155.1 cc 1 Cylinder engine yang menghasilkan Tenaga 19.04 hp pada 10000 rpm and Torsi 14.7 Nm pada 8500 rpm.

Berapa cc R15 V4?

Yamaha R15 terbaru sama-sama dilengkapi mesin 155 cc LC4V yang sanggup memuntahkan tenaga sebesar 14,2 kW di 10.000 rpm dan torsi maksimal 14,7 Nm di 8.500 rpm.

Berapa harga motor R15 tahun 2022?

Satu unit motor Yamaha R15 dibanderol seharga Rp 37.550.000. Harga ini merupakan harga rekomendasi OTR Jakarta.