Daerah dataran rendah di Malaysia terdapat di wilayah bagian

06 November 2021 07:00

Pertanyaan

Mau dijawab kurang dari 3 menit? Coba roboguru plus!

Jawaban terverifikasi

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

28 November 2021 11:30

Hallo Ebor, kakak bantu jawab yaa Malaysia bagian barat dan timur memiliki kenampakan alam yang tidak jauh berbeda terdiri dari pegunungan, dataran tinggi, dataran rendah, sungai, pantai, dan laut. Berikut adalah penjelasannya. Kenampakan alam Malaysia bagian barat terdapat beberapa rangkaian pegunungan, dataran rendah, kawasan hutan, dan lahan subur yang luas. Di daerah bagian Semenanjung Malaysia terdapat pegunungan dengan puncak tertingginya yaitu Gunung Tahan yang mencapai 2.190 meter di atas permukaan air laut. Daerah tengah Malaysia bagian barat berupa pegunungan. Di bagian selatan berupa dataran rendah yang kering. Di wilayah Malaysia bagian timur, kenampakan alamnya berupa daerah rawa pesisir pantai, daerah perbukitan dan lembah berhutan, serta pegunungan di pedalaman. Di wilayah ini terdapat pegunungan dengan puncak tertinggi, yaitu Gunung Kinabalu yang memiliki pemandangan indah dengan tinggi 4.101 m. Maka bisa disimpulkan bahwa, Malaysia bagian barat dan timur memiliki kenampakan alam yang tidak jauh berbeda terdiri dari pegunungan, dataran tinggi, dataran rendah, sungai, pantai, dan laut. Semoga membantu ya.

06 November 2021 13:03

Assalamualaikum bantu jawab ya Daerah tengah malaysia bagian barat berupa pegunungan. Di bagian selatan berupa dataran rendah yang kering. sedangkan malaysia Di wilayah bagian timur, kenampakan alamnya berupa daerah rawa pesisir pantai, daerah perbukitan dan lembah berhutan, serta pegunungan di pedalaman. Malaysia bagian barat Di daerah ini terdapat deretan pegunungan tidak vulkanis, membujur di tengah-tengah tanah semenanjung, dengan batuan granit dan batuan gamping. Tanah rendah yang terbentang di sebelah barat deretan pegunungan merupakan daerah pertanian utama, menjadi pusat pertambangan, dan padat penduduknya. Tanah rendah yang terbentang di sebelah timur deretan pegunungan, sebagian besar berpaya-paya dan banyak diliputi oleh hutan lebat. Maka tidak cocok untuk bercocok tanam. Malaysia bagian timur Dataran rendah terbentang di sepanjang pantai, berpaya-paya, dan ditumbuhi hutan bakau. Deretan pegunungan yang paling tinggi di kawasan Malaysia membujur dari wilayah Serawak sampai Sabah.

Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya. Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus.
Cari sumber: "Malaysia Barat" – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR
(Pelajari cara dan kapan saatnya untuk menghapus pesan templat ini)

Malaysia Barat atau Semenanjung Malaysia adalah bagian dari Malaysia yang meliputi separuh bagian selatan Semenanjung Malaka.

Video ini memaparkan limpahan cahaya malam di seluruh Malaysia Barat. Video asal ini telah diambil oleh anak kapal ekspedisi angkasa lepas NASA ke Stesen Angkasa Antarbangsa. Ekspedisi tersebut digelar "Expedition 28".

Topografi Malaysia Barat.

Malaysia Barat berbatasan dengan Thailand dan Teluk Thailand di sebelah utara, Selat Johor di sebelah selatan, Selat Malaka di sebelah barat, serta Laut Natuna, Laut Natuna Utara, dan Laut Tiongkok Selatan di sebelah timur. Pulau Sumatra (Indonesia) terletak di seberang Selat Malaka, sedangkan Malaysia Timur terletak di seberang Laut Natuna.

Malaysia Barat sebelum merdeka terdiri dari sebelas negara bagian yang membentuk Persekutuan Malaysia.[1]. Saat ini, Malaysia Barat terdiri atas 11 buah negara bagian dan 2 wilayah persekutuan. Negara-negara bagian tersebut ialah Kelantan, Terengganu, Pahang, Johor, Melaka, Negeri Sembilan, Selangor, Perak, Kedah, Pulau Pinang, dan Perlis. Sementara dua wilayah persekutuan tersebut, yaitu Putrajaya dan Kuala Lumpur[1]. Luas keseluruhan Malaysia Barat adalah sebesar 131.598 kilometer persegi[2].

Hampir semua negara bagian di Malaysia Barat dikepalai oleh sultan, kecuali Melaka dan Pulau Pinang. Tujuh negara bagian, yaitu Kedah, Perak, Selangor, Johor, Pahang, Terengganu, dan Kelantan menggelari kepala negara bagian mereka sebagai Sultan, Perlis menggelarinya sebagai Raja, dan Negeri Sembilan menggelarinya Yang di-Pertuan Besar.

  • Nusantara
  • Semenanjung Malaya
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Peninsular Malaysia.

 

Artikel bertopik geografi atau tempat Malaysia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s

  1. ^ a b "Earth from Space: Separation by sea". www.esa.int (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2022-04-21. 
  2. ^ Media, Kompas Cyber (2021-03-05). "Karakteristik Geografis Malaysia". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2022-04-21. 

Diperoleh dari "//id.wikipedia.org/w/index.php?title=Malaysia_Barat&oldid=21111947"

Artikel ini perlu dikembangkan agar dapat memenuhi kriteria sebagai entri Wikipedia.
Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus.

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.
Cari sumber: "Malaysia Timur" – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR

Malaysia Timur ialah sebutan bagi 2 negeri dan 1 wilayah persekutuan di Malaysia yang terletak di Pulau Kalimantan yaitu Sabah, Sarawak dan Labuan. Di pulau ini juga terletak negara Brunei dan wilayah Indonesia. Malaysia Timur terletak di sebelah timur Semenanjung Malaysia di seberang Laut China Selatan.

Malaysia Timur

Walaupun Malaysia Timur kurang maju daripada Semenanjung Malaysia, Malaysia Timur mempunyai lebih banyak sumber daya alam seperti minyak bumi dan gas alam.

Diperoleh dari "//id.wikipedia.org/w/index.php?title=Malaysia_Timur&oldid=19436112"

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA