Cara melihat ulang tahun di FB

Ulang tahun adalah moment bahagia yang biasa dirayakan oleh orang orang setiap tahunnya, bahkan di situs sosial media seperti facebook akan memberikan informasi kapan teman anda berulang tahun.

Cara melihat ulang tahun di FB

Nah jika anda ingin melihat tanggal dan bulan apa teman teman facebook anda berulang tahun, maka anda sudah tepat berkunjung di situs ini karena admin akan memberikan cara bagaimana mengetahui ulang tahun semua teman teman anda di facebook.

Mengetahui Semua Hari Ulang Teman Facebook

Untuk mengetahui semua orang atau teman di facebook anda maka bisa gunakan cara di bawah ini:

  1. Unduh dan install aplikasi Facebook , bisa di dapatkan di google play store
  2. Buka aplikasi facebook

    Cara melihat ulang tahun di FB

  3. Pilih menu 3 garis vertikal di pojok kanan atas
  4. Lalu selanjutnya pilih menu Acara
  5. Akan ada beberapa menu lagi dan pilih menu Kalender
  6. Lalu akan muncul daftar ulang tahun sesuai dengan tanggalnya
  7. Selesai

Nah begitulah cara mengetahui ulang tahun dari seluruh teman anda di facebook. Tinggal scroll ke bawah atau ke atas maka akan tampil semua orang yang berulang tahun berdasar tanggal dan bulannya.

 Mengetahui Hari Orang Tahun Seseorang di Facebook

Untuk mengetahui ulang tahun hanya untuk seorang atau satu orang teman saja caranya bisa mengikuti langkah di bawah ini:

  1. Login ke aplikasi Facebook
  2. Setelah itu cari teman yang anda maksudkan itu di menu pencarian

    Cara melihat ulang tahun di FB

  3. Pada halaman profil teman anda pilih Lihat Info Tentang [nama teman] 
  4. Pada menu info umum maka akan terlihat hari di mana ia dilahirkan
  5. Selesai

Itulah cara mengetahui ulang tahun teman kita melalui facebook.Untuk lebih lengkapnya kita bisa bertanya pada teman lain mengenai orang tersebut, karena terkadang di sosial media ada seorang teman yang menggunakan data diri palsu seperti ulang tahun yang tidak sesuai dengan yang aslinya. untuk lebih mantap lagi anda harus menanyakan langsung kepada orang yang bersangkutan atau tanya orang tuanya.

Begitulah kira kira caranya bila ada pertanyaan , kritik, saran dan tambahan bisa berkomentar di bawah ini ya. Terimakasih

Navigasi: Sentigum.com » Media Sosial

Tanggal ulang tahun atau tanggal lahir menjadi bagian dari informasi umum di Facebook. Anda dapat melihat tanggal ulang tahun teman Anda dengan mengunjungi halaman profil mereka kemudian mengakses menu Tentang atau About.

Facebook mewajibkan setiap akun yang dibuat menyertakan tanggal ulang tahun atau tanggal lahir. Informasi tanggal ulang tahun ditambahkan ketika seseorang membuat akun di Facebook.

Setelah ditambahkan, tidak ada cara untuk menghapusnya. Meski begitu, fitur privasi di Facebook memungkinkan seseorang untuk tidak menampilkan tanggal ulang tahun kepada orang lain.

Cara melihat ulang tahun di FB

Baca juga: Cara Menyembunyikan Tanggal Ulang Tahun di Facebook

Facebook juga memungkinkan pengguna untuk mengubah tanggal lahir. Namun, ada batasan berapa kali Anda dapat mengubah tanggal lahir. Jika Anda baru saja mengubahnya, mungkin Anda harus menunggu sebelum bisa mengubahnya kembali.

Melihat Tanggal Ulang Tahun Teman di Facebook

Perlu diingat kembali, jika teman Anda memilih untuk tidak menampilkan tanggal lahirnya kepada orang lain, termasuk Anda, tidak ada cara untuk melihatnya.

Cara paling mudah untuk melihat tanggal lahir seseorang di Facebook adalah dengan mengunjungi halaman profil mereka kemudian mengakses menu Tentang atau About.

Namun, masih ada cara lain yang juga layak untuk dicoba. Selengkapnya, berikut adalah dua cara melihat atau menampilkan tanggal ulang tahu teman di Facebook.

Baca juga: Cara Menampilkan Daftar Teman yang Berulang Tahun di Facebook

Cara Pertama

Situs Web Facebook

  1. Masuk ke akun Facebook Anda melalui browser.
  2. Buka halaman profil teman yang ingin Anda lihat tanggal ulang tahunnya.
  3. Klik menu Tentang atau About.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  4. Klik menu Info Kontak dan Dasar di samping kiri.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  5. Tanggal ulang tahun mereka akan ditampilkan di bagian Info Umum di samping kanan.
    Cara melihat ulang tahun di FB

Aplikasi Facebook

  1. Buka aplikasi Facebook.
  2. Buka halaman profil teman yang ingin Anda lihat tanggal ulang tahunnya.
  3. Ketuk Lihat info Tentang “nama pengguna” di bawah foto profil mereka.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  4. Gulir turun halaman ke bagian Info Umum. Tanggal ulang tahun atau tanggal lahir mereka akan ditampilkan.
    Cara melihat ulang tahun di FB

Cara Kedua

Situs Web Facebook

  1. Masuk ke akun Facebook Anda melalui browser.
  2. Klik menu Acara atau Events di samping kiri halaman Beranda Anda. Jika menu tersebut tidak ditemukan, klik Lihat Lainnya terlebih dahulu.

    Cara melihat ulang tahun di FB

    Cara melihat ulang tahun di FB

  3. Klik menu Ulang tahun atau Birthdays di samping kiri.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  4. Di samping kanan, daftar teman yang sedang berulang tahun akan ditampilkan di bagian Ulang Tahun Hari Ini. Lihat, apakah salah satu di antaranya adalah teman yang Anda maksud.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  5. Jika teman yang Anda maksud tidak ditemukan dalam daftar Ulang Tahun Hari Ini, gulir turun halaman ke bagian Baru Saja Berulang Tahun. Periksa kembali, apakah teman yang Anda maksud ada dalam daftar. Jika ada, tanggal lahir mereka akan ikut ditampilkan di bawah nama mereka.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  6. Jika teman Anda masih belum ditemukan dalam daftar tersebut, lanjut ke bagian Ulang Tahun yang Akan Datang.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  7. Halaman ini juga akan menampilkan daftar teman yang akan berulang tahun untuk setiap bulan berikutnya, selama satu tahun ke depan. Jadi, Anda dapat memeriksa daftar untuk tiap bulannya. Jika ditemukan, arahkan kursor mouse ke foto profil teman Anda dalam daftar dan tanggal ulang tahun mereka akan ditampilkan.
    Cara melihat ulang tahun di FB

Aplikasi Facebook

  1. Buka aplikasi Facebook.
  2. Ketuk tombol pencarian (ikon kaca pembesar) di bagian atas.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  3. Ketikkan birthdays di kotak pencarian lalu ketuk Tanggal Lahir yang muncul dalam daftar hasil pencarian.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  4. Daftar teman yang sedang berulang tahun akan ditampilkan di bagian Hari Ini. Lihat, apakah salah satu di antaranya adalah teman yang Anda maksud.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  5. Jika teman yang Anda maksud tidak ditemukan dalam daftar Hari Ini, gulir turun halaman ke bagian Baru Saja Berulang Tahun. Periksa kembali, apakah teman yang Anda maksud ada di dalam daftar. Jika ada, tanggal lahir mereka akan ikut ditampilkan di bawah nama mereka.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  6. Jika teman Anda masih belum ditemukan dalam daftar tersebut, lanjut ke bagian Ulang Tahun yang Akan Datang.
    Cara melihat ulang tahun di FB
  7. Jika Anda gulir terus halaman ke bawah, daftar teman yang akan berulang tahun untuk setiap bulan berikutnya akan ditampilkan. Tanggal ulang tahun mereka akan ditampilkan di bawah nama mereka.

Baca Juga:


Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat ulang tahun di FB

Cara melihat siapa yang ulang tahun di facebook?

Cara Menampilkan Orang Yang Ulang Tahun di Facebook.
Untuk melihat daftar teman di Facebook yang berulang tahun, silakan kalian kunjungi menu Ulang Tahun Hari Ini di Facebook..
Nantinya akan muncul daftar teman di Facebook kalian yang sedang ulang tahun hari ini..
Silakan jika kalian mau mengirim ucapan atau tidak..

Kapan ulang tahun di FB?

Namun, siapa yang tahu kalau Facebook baru saja berulang tahun? Menurut catatan di halaman informasi Facebook, layanan jejaring sosial ini diluncurkan pada 4 Februari 2004. Awalnya namanya Thefacebook dan beralamat di thefacebook.com sebelumnya menggunakan nama Facebook saja.