Apa yang dilakukan masyarakat sebagai wujud kecintaan rakyat kerajaan

Apa yang dilakukan masyarakat sebagai wujud kecintaan rakyat kerajaan

Kunci jawaban tema 5 kelas 4 SD/MI Subtema 1 Halaman 11. / /Buku tema 5 kelas 4 SD MI Kurikulum 2013

SEPUTARLAMPUNG.COM - Raja Purnawarman adalah seorang raja yang memimpin Kerajaan Tarumanegara. Ia mulai memimpin kerajaan itu pada tahun 395 Masehi.

Simak sejarah singkat Kerajaan Tarumanegara, serta apa saja yang dilakukan oleh Raja Purnawarman untuk rakyatnya di bawah ini.

Materi tentang sejarah Kerajaan Tarumanegara dan Raja Purnawarman di bawah ini dirangkum dari Buku Tematik Siswa SD kelas 4 tema 5 halaman 2-3, hingga halaman 10.

Baca Juga: Apa saja Peran Indonesia untuk Mewujudkan ASEAN Drug Free 2015? Jawaban Tema 4 Kelas 6 Halaman 84 85 86

Siswa diharapkan mengetahui sejarah dan perjuangan Raja Purnawarman demi rakyat di Kerajaan Tarumanegara, serta 3 (tiga) hal yang dilakukan Raja Purnawarman untuk rakyatnya.

Berikut sejarah, perjuangan, dan sikap kepahlawanan yang dimiliki Raja Purnawarman.

Perjuangan apa saja yang dilakukan oleh Raja Purnawarman?

Beberapa perjuangan yang dilakukan Raja Purnawarman untuk rakyat Kerajaan Tarumanegara, di antaranya:

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud

Top 1: sebagai wujud kecintaan rakyat Tarumanegara kepada Raja ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 95

Ringkasan: . Apa kepanjangan dari BPUPKI dan ppki?​ . tolong ya ka buat presentasi . Sebutkan 4 nama tokoh yang melakukan perlawanan terhadap Belanda​ . BUMN bergerak di bidang usaha strategis atau vital negara contohnya...?​. . Mengapa bangsa Eropa ingin menjajah Indonesia?​ . apa tujuan bangsa Eropa datang ke Indonesia​ . siapa kah nama tokoh proklamator Republik Indonesia​ . Bu Liana membudidayakan ikan di waduk dekat rumahn

Hasil pencarian yang cocok: Berikut ini tujuh prasasti peninggalan Kerajaan Tarumanegara. 1. Prasasti Ciaruteun atau Prasasti Ciampea. Pada prasasti yang ditemukan pada ... ...

Top 2: 1. Sebagai wujud kecintaan rakyat kerajaan Taruma Negara kepada ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 103

Ringkasan: . Cara membuat patung dengan bahan dasar kertas digunakan teknik . 8,orang yang ahli di bidang penataan penciptaan gerak dalam tari (koregrafi)disebut . Langkah yang dapat di lakukan untuk mengatasi hama penyakit secara preventif di lakukan dengan pemberian . Lampu sentral atau pusat yang berfungsi untuk menyinari seluruh area panggung dinamakan . Jelaskan pengertian tari yg singjat ya o.k​ . Buatlah sebuah rancangan pementasan pantomim

Hasil pencarian yang cocok: Setelah Raja Purnawarman berhasil membasmi semua perompak, keadaan menjadi aman. Rakyat di Kerajaan Tarumanegara kemudian hidup aman dan ... ...

Top 3: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (DARING ...

Pengarang: files1.simpkb.id - Peringkat 105

Hasil pencarian yang cocok: Sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadikan dalam bentuk prasasti yang dikenal sebagai Prasasti ... ...

Top 4: PENILAIAN HARIAN 1 | Social Studies - Quizizz

Pengarang: quizizz.com - Peringkat 119

Hasil pencarian yang cocok: Play this game to review Social Studies. Menimbang sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadikan ... ...

Top 5: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 4 Halaman 2 3 4 5 Subtema 1 ...

Pengarang: pontianak.tribunnews.com - Peringkat 200

Ringkasan: Buku Tematik SD Tema 5 Kelas 4 Subtema 1.TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Buku tematik Tema 5 Kelas 4 SD membahas materi berjudul Pahlawanku.. Yuk adik-adik kita membahas bagaimana soal dan jawaban lengkap untuk buku Tema 5 Kelas 4 SD. . Ada 3 Subtema yang dibahas di dalam buku tematik SD Tema 5 Kelas 4 yakni Subtema 1: Perjuangan Para Pahlawan, Subtema 2: Pahlawanku Kebanggaaanku, Subtema 3: Sikap Kepahlawanan.. Berikut ini jawaban atas soal 'tuliskan perjuangan yang dilakukan oleh Raja Purnawarman

Hasil pencarian yang cocok: 16 Nov 2020 — Sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadikan dalam bentuk prasasti yang dikenal ... ...

Top 6: Kunci Jawaban Tema 5 SD Kelas 4 Halaman 1-5: Raja Purnawarman ...

Pengarang: lombok.tribunnews.com - Peringkat 188

Ringkasan: Ilustrasi - Kunci jawaban soal Buku Tematik tema 5 untuk SD kelas 4 halaman 1 sampai 5 dengan materi: Raja Purnawarman, Panji Segala RajaTRIBUNLOMBOK.COM - Kunci jawaban soal Buku Tematik tema 5 untuk SD kelas 4 halaman 1 sampai 5 dengan materi: Raja Purnawarman, Panji Segala Raja.. Pertanyaan tersebut merupakan soal di Buku Tematik Kelas 4 SD Tema 5 edisi revisi 2017 berjudul Pahlawanku.. Kemudian, Subtema 1 Buku Tematik berjudul Perjuangan Para Pahlawan.. Untuk pertanyaan tuliskan perjuan

Hasil pencarian yang cocok: 16 Nov 2020 — Sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadikan dalam bentuk prasasti yang dikenal ... ...

Top 7: Sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada ...

Pengarang: cp.dhafi.link - Peringkat 231

Ringkasan: Dhafi QuizFind Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia : Prasasti Ciaruteun.. Prasasti Padjajaran. Prasasti PurnawarmanPrasasti Tarumanegara . Jawaban terbaik adalah A. Prasasti Ciaruteun... Dilansir dari guru Pembuat kuis di seluruh dunia. Jawaban yang benar untuk Pertanyaan ❝Sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadik

Hasil pencarian yang cocok: Sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadikan dalam bentuk prasasti yang dikenalsebagai ? >> ...

Top 8: Wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja ...

Pengarang: ef.dhafi.link - Peringkat 230

Ringkasan: EF Dhafi QuizFind Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at ef.dhafi.link. with Accurate Answer. >> Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia : Ciaruteun. Cimahi. kaki rajaNalengka Klik Untuk Melihat Jawaban. Apa itu ef.dhafi.link??. ef.dhafi.link Merupakan situs pendidikan pembelajaran online untuk memberikan bantuan dan wawasan kepada siswa yang sedang dalam tahap pembelajaran. mereka akan dapat dengan mudah menemukan jawaban atas pertanyaan di sekolah.. Kam

Hasil pencarian yang cocok: 17 jam yang lalu — Wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadikan dalam bentuk prasasti yang dikenal sebagai ... ...

Top 9: Perjuangan yang Dilakukan oleh Raja Purnawarman: Kunci Jawaban ...

Pengarang: seputarlampung.pikiran-rakyat.com - Peringkat 233

Ringkasan: Ilustrasi Kunci Jawaban /Freepik.com SEPUTARLAMPUNG.COM – Kunci jawaban Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas 4 SD/MI tema 5 tentang Pahlawanku di bawah ini diharapkan dapat membantu orang tua dan guru dalam mengoreksi jawaban siswa. Pada Tema 5 ini siswa akan belajar Subtema 1 Pembelajaran 1 dengan judul Perjuangan Para Pahlawan. Pada masing-masing materi tersebut disajikan pertanyaan dan soal yang harus dijawab siswa. Materi yang dijabarkan yaitu mengidentifikasi peninggalan sejarah masa

Hasil pencarian yang cocok: 19 Des 2021 — Sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadikan dalam bentuk prasasti yang dikenal ... ...

Top 10: Bacalah teks berikut. "Raja Purnawarman, Panji Seg...

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 192

Hasil pencarian yang cocok: 12 Okt 2021 — Sebagai wujud kecintaan rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman, telapak kakinya diabadikan dalam bentuk prasasti yang dikenal ... ...

Ilustrasi Belajar, Foto: Dok. Shutterstock

Kunci jawaban Buku Tematik Kelas 4 Tema 5 Halaman 1, 3, 4, 5, 6, 7, 8, dan 9 Subtema 1 Pembelajaran 1 ini bisa menjadi alternative jawaban kamu saat menjawab soal-soal selama belajar dari rumah.

Meskipun kunci jawaban ini dibuat dengan mengumpulkan jawaban terbaik, tidak ada salahnya untuk mengecek kembali jawaban yang ada dalam artikel ini. Gunakan alternative jawaban dengan bijak dan jangan asal menyalin. Berikut ulasannya!

Gambar Halaman 1 Buku Tema 5 Kelas 4, Foto: Dok. Istimewa

Jawab pertanyaan di bawah ini!

  • Menjenguk teman yang sedang sakit

  • Mengamati bunga dan kupu-kupu

  • Membantu teman membereskan buku dan tasnya

Bagaimana pendapatmu mengenai hal itu?

Apa yang mereka lakukan adalah hal baik, maka kita wajib meneladaninya

Hal baik apa yang bisa kamu contoh?

Menjenguk sesama yang sedang mengalami musibah, saling menyayangi sesame makhluk hidup dan membantu orang lain.

Teks bacaan dapat dilihat pada buku siswa halaman 2.

Setelah membaca teks tersebut, jawab pertanyaan berikut!

Tuliskan perjuangan yang dilakukan oleh Raja Purnawarman!

  • Membuat saluran air dengan memperbaiki sungai Gangga serta memperindah Sungai Cupu sehingga air bisa mengalir ke seluruh wilayah kerajaan.

  • Memberantas perampok di perairan Barat dan Utara kerajaan.

  • Selalu berjuang demi rakyatnya

Tuliskan sikap kepahlawanan yang dimiliki oleh Raja Purnawarman!

Semangat dan keberaniannya memberantas kejahatan demi keamanan rakyatnya.

Apa yang dirasakan rakyat Kerajaan Tarumanegara atas perjuangan yang dilakukan oleh Raja Purnawarman?

Rakyat bisa hidup dengan aman dan sejahtera karena ladang-ladang mereka nampak subur setelah mendapatkan air dari aliran sungai sehingga tidak mengalami kekeringan di musim kemarau.

Menurutmu, bagaimana kehidupan rakyat Kerajaan Tarumanegara jika rajanya tidak memiliki sikap kepahlawanan?

Kehidupannya akan dihantui rasa ketakutan karena banyaknya perampok bajak laut yang merajalela. Selain itu, mereka akan hidup menderita dan tidak sejahtera karea tidak ada yang memperbaiki saluran air.

Ceritakan kembali secara tertulis isi teks berdasarkan jawabanmu. Tulisanmu harus memperhatikan peristiwa yang ada, runtut dan menggunakan ejaan yang benar.

Raja Purnawarman adalah seorang raja yang memimpin Kerajaan Tarumanegara dengan sikap kepahlawanannya. Hidup pada masa kerajaan Hindu, ia berjuang mati-matian untuk kesejahteraan rakyatnya. Dimulai dari memperbaiki aliran sungai, membangun saluran air hingga memerangi bajak laut. Kehidupan rakyat di sekitar istana Kerajaan Tarumanegara pun menjadi lebih aman dan sejahtera. Ia adalah sosok yang sangat dicintai oleh rakyatnya. Sampai-sampai rakyat Kerajaan Tarumanegara mengabadikan telapak kaki Raja Purnawarman dalam bentuk prasasti yang dikenal dengan Prasasti Ciareteun sebagai wujud kecintaan rakyat terhadapnya.

Berikut adalah beberapa tokoh dan peninggalan kerajaan pada masa kerajaan Hindu, Buddha, dan Islam. Peninggalan yang mereka wariskan bukan saja benda bersejarah, tetapi juga pemikiran dan nilai-nilai perjuangan yang telah menginspirasi bangsa Indonesia.

Gambar Halaman 5, Foto: Dok. Istimewa

Amati gambar di atas! Apa yang ingin kamu ketahui tentang perjuangan mereka?

Tuliskan pertanyaanmu di bawah ini!

1. Perjuangan apa yang telah dilakukan oleh Sultan Iskandar Muda?

Memperluas wilayah Aceh hingga semenanjung Malaysia. Dimasa kepemimpinannya, Aceh berhasil menduduki puncak kejayaannya karena menjadi pusat perdagangan dan pengembangan ajaran Islam.

2. Apa saja yang dapat diteladani dari perjuangan Sultan Hasanuddin?

Keberaniannya melawan Belanda, rela berkorban demi kepentingan rakyat banyak, berjiwa patriotisme, membela kehormatan bangsa dan negaranya.

3. Perjuangan apa yang telah dilakukan oleh Gajah Mada dan Hayam Wuruk?

Kedua tokoh ini telah berhasil menyatukan hampir seluruh wilayah di Nusantara. Sementara itu, Gajah Mada sebagai patih sangat menjunjung tinggi rasa tanggungjawab selama mengemban tugas-tugasnya.

4. Perjuangan apa yang telah dilakukan oleh Raja Balaputradewa?

Membangun armada laut yang kuat, memperluas wilayah Kerajaan Sriwijaya dan berhasil membawa Kerajaan Sriwijaya pada masa kejayaannya sehingga menjadi pusat pendidikan dan ekonomi.

5. Apa yang melatarbelakangi adanya Prasasti Ciareteun?

Prasasti ini dibuat sebagai bentuk cinta dari rakyat Kerajaan Tarumanegara kepada Raja Purnawarman yang telah mensejahterakan rakyatnya.

Cari informasi tentang perjuangan, benda bersejarah, dan nilai-nilai kepahlawanan yang telah mereka wariskan kepada Bangsa Indonesia. Kamu bisa mendiskusikannya dengan teman kelompokmu, membaca buku, atau bertanya kepada gurumu.

Tuliskan nilai-nilai perjuangan dan peninggalan lainnya dari para raja yang memengaruhi masyarakat atau daerah di tempat kamu tinggal. Tulisanmu bisa memuat semangat perjuangan, nilai pendidikan, ajaran positif, maupun benda- benda bersejarah.

Raja Purnawarman dari Kerajaan Tarumanegara, Jawa Barat

Raja Purnawarman dikenal sebagai seorang raja yang pandai dan berani. Beliau sosok yang sangat arif dan bijaksana serta sangat peduli dengan rakyatnya. Maka tidak heran jika saking cintanya kepada sang raja, rakyat Kerajaan Tarumanegara membuatkan Prasasti Ciareteun sebagai bukti cintanya.

Sultan Hasannudin dari Kerajaan Gowa

Sultan Hasannudin adalah seorang pemimpin yang gagah dan berani. Beliau rela mengrbankan kehidupan mewahnya untuk membela kehormatan bangsa dan negaranya. Sikapnya yang pemberani dan rela berkorban inilah yang patut untuk diteladani.

Catat proses percobaan dan peristiwa yang terjadi tersebut dalam lembar laporan berikut.

Percobaan Sifat-sifat Cahaya, Foto: Dok. Istimewa

Berdasarkan hasil pengamatan dari percobaan yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa cahaya memiliki sifat dapat merambat lurus, menembus benda bening, serta dapat dipantulkan dan dibiaskan.

Diskusikan hasil percobaanmu bersama teman-teman kelompok dan buat kesimpulan tentang sifat-sifat cahaya.

Berdasarkan hasil pengamatan, sifat-sifat cahaya diantaranya adalah dapat merambat lurus, dapat menembus benda bening, dapat dibiaskan, dapat dipantulkan dan dapat diuraikan.

Apa yang telah kamu pelajari dari materi hari ini?

  • Sikap-sikap kepahlawanan yang dapat diteladani dalam kehidupan sehari-hari

  • Nilai perjuangan dari para tokoh pahlawan di Nusantara

Apa yang ingin kamu ketahui lagi dari materi hari ini?

Yang ingin saya ketahui lebih tentang hari ini adalah kondisi peninggalan dari kerajaan-kerajaan semasa Islam, Hindu dan Buddha serta saya ingin mengetahui lebih dalam tentang sifat-sifat cahaya.

Bagaimana sikapmu ketika mempelajari materi hari ini?

Saya sangat bersemangat dan akan menerapkan nilai-nilai dari pelajaran hari ini untuk kehidupan sehari-hari.

Itulah kunci jawaban yang dapat menjadi alternative ketika kamu bingung saat mengerjakan soal selama belajar dari rumah. Selamat belajar!