Tuliskan alasan mengapa hewan-hewan tersebut perlu Dilestarikan

Ilustrasi pelestarian hewan langka dan manfaat bagi kelangsungan hidup. Sumber : pexels.com

Apa manfaat pelestarian hewan langka? Pertanyaan simpel yang perlu dijawab dengan cara tidak simpel. Kita tahu, bahwa ada banyak sekali jenis hewan langka di negara kita. Dan hewan-hewan ini jumlahnya semakin lama semakin sedikit. Hampir punah dikarenakan berbagai alasan.

Alasan paling utamanya adalah ulah jahat dari tangan manusia dengan berbagai tujuan tertentu yang biasanya adalah untuk kepentingan pribadi.

Mengapa hewan-hewan langka perlu dilestarikan? Apa manfaatnya bagi kelangsungan hidup rakyat Indonesia? Ya, hewan-hewan ini tentu saja perlu dilestarikan keberadaannya bila kita tidak ingin anak cucu kita nantinya hanya bisa melihat mereka dari gambar atau video saja.

Apakah hewan-hewan ini memiliki manfaat bagi kelangsungan hidup rakyat Indonesia? Tentu saja.

Mengapa hewan-hewan langka perlu dilestarikan? Apa manfaat bagi kelangsungan hidup rakyat Indonesia?

Indonesia adalah negara kepulauan yang kaya akan beragam jenis flora dan fauna. Setiap wilayah di Indonesia memiliki hewan yang unik dan biasanya menjadi ciri khas dari wilayah tersebut.

Sebut saja Komodo dari kepulauan Nusa Tenggara Timur yang merupakan salah satu contoh hewan langka yang dilindungi oleh dunia Internasional. Pulau Komodo diakui sebagai salah satu dari tujuh keajaiban dunia secara resmi Pulau ini menjadi sebuah Taman Nasional yang menjadi destinasi wisata masyarakat dunia.

Ada lagi Orang Utan yang berasal dari Kalimantan. Tentu saja Orang Utan ini adalah hewan langka yang dilindungi. Tapi, beberapa pihak yang tidak bertanggung jawab masih sering memburu, menangkap, mengurung, bahkan membunuh mereka dengan beberapa tujuan tertentu atas nama kepentingan pribadi.

Menurut jawaban di buku Tematik 1 Kelas 6 SD, hewan-hewan langka dan dilindungi ini sebenarnya sangat perlu dilestarikan karena mereka punya peran penting bagi keseimbangan ekosistem di bumi. Dalam konsep rantai makanan, hewan merupakan sumber makanan bagi manusia, bila beberapa dari hewan ini punah maka akan mengganggu stabilitas kehidupan dan kelangsungan hidup manusia itu sendiri.

Hewan-hewan tersebut sangat perlu untuk dilestarikan karena juga memiliki peran penting untuk keanekaragaman hayati. Mereka meiliki manfaat bagi keberlangsungan hidup rakyat Indonesia yaitu untuk kesejahteraan masyarakat melalui pariwisata, pemanfaatan hewan pada pertanian dan juga untuk sumber obat-obatan. (DNR)

ilustrasi belajar di rumah

TRIBUNPADANG.COM - Mengapa hewan-hewan tersebut perlu dilestarikan? Apa manfaatnya bagi kelangsungan hidup rakyat Indonesia?

Pernyataan di atas merupakan soal Buku Tematik Kelas 6 Tema 1 Halaman 114.

Berikut ini telah tersedia jawaban Buku Tematik yang ditujukan bagi orang tua dalam mengawasi anak belajar di rumah.

Bagi para siswa diharapkan dapat mencari jawaban sendiri.

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 111, 112, 113, 114, 115 dan 126, Pembelajaran 1 Subtema 3

Baca juga: Berikut Kunci Jawaban Soal Latihan Materi Bilangan Bulat untuk Kelas 6 SD

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 106, 107, 108 dan 109, Pembelajaran 6 Subtema 2 Hewan Sahabatku

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 100, 101 dan 102, Pembelajaran 5 Subtema 2 Hewan Sahabatku

Baca juga: Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 92, 93, 94 dan 96, Pembelajaran 4 Subtema 2 Hewan Sahabatku

Baca teks berikut dengan teliti!

Ayo, Lestarikan Hewan dan Tumbuhan Langka Indonesia

Indonesia merupakan negara kepulauan yang kaya akan beragam jenis hewan dan tumbuhan. Setiap pulau di Indonesia memiliki hewan yang unik dan menjadi ciri khas pulau tersebut. Komodo di kepulauan Nusa Tenggara Timur merupakan salah satu contoh hewan langka yang dilindungi oleh dunia Internasional. Pulau Komodo secara resmi diakui sebagai salah satu dari tujuh keajaiban dunia. Pulau ini menjadi sebuah Taman Nasional yang dikagumi oleh masyarakat dunia.

Taman Nasional banyak terdapat di Indonesia, seperti Taman Nasional Tanjung Puting di Kalimantan yang melindungi orangutan. Tujuan dibuatnya Taman Nasional adalah untuk melestarikan hewan dan tumbuhan yang semakin berkurang jumlahnya.

Bertambahnya jumlah penduduk menjadi penyebab utama berkurangnya hutan tempat hidup hewan-hewan tersebut. Pembangunan gedung dan perumahan menjadi penyebab menyingkirnya hewan tersebut dari habitat aslinya. Perburuan liar mengakibatkan hewan tersebut berada di ambang kemusnahan.

Mengapa hewan-hewan tersebut perlu dilestarikan? Apa manfaatnya bagi kelangsungan hidup rakyat Indonesia?

Halaman selanjutnya arrow_forward

Sumber: Tribun Padang

Tags:

Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 Halaman 114

Lihat Foto

Shutterstock

Panthera tigris sumatrae, salah satu kucing hutan

KOMPAS.com - Hewan dan tumbuhan adalah bagian dari ekosistem bersama dengan manusia dan harus dilestarikan. Terutama bagi hewan langka, harus dilindungi jangan sampai mengalami kepunahan.

Mengapa perlu dilakukan pelestarian terhadap hewan yang langka dan dilindungi?

1. Menjaga keseimbangan alam sekitar tetap berjalan dengan baik

Ekosistem yang sehat adalah ekosistem yang lengkap rantai makanannya. Jika ada yang punah di suatu wilayah, ini akan memicu ketidakseimbangan ekosistem. Misalnya, terjadi overpopulasi pada salah satu unsur rantai makanan atau terputusnya rantai makanan.

2. Melestarikan keanekaragaman hewan dan tumbuhan bisa bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan dan masyarakat

Dengan masih tersedianya berbagai hewan di alam dan di tempat konservasi, masyarakat akan lebih memahami mengenai keanekaragaman hayati. Contohnya, kebun binatang.
Selain bisa menjadi sarana untuk mengedukasi masyarakat, kebun binatang juga bisa menjadi tempat rekreasi yang menyenangkan.

3. Memenuhi kebutuhan masyarakat, misalnya sebagai bahan makanan dan obat-obatan

Kehidupan sehari-hari manusia sangat bergantung terhadap hewan dan tumbuhan. Keberadaan hewan tidak hanya bermanfaat langsung sebagai sumber makanan.

Hewan bisa bermanfaat bagi pertanian dengan membantu proses penyerbukan tumbuhan agar tetap berkembang biak. Jumlah tumbuhan yang bisa dikonsumsi akan menurun jika hewan yang membantu penyerbukan juga menurun.

4. Memberikan rasa indah pada alam

Baca juga: 10 Kucing Hutan di Indonesia, Sebagian Besar Terancam Punah

Penyebab kepunahan yang harus dihindari

Sekitar 30 persen jenis hewan dunia bisa ditemukan di Indonesia. Ini menunjukkan keanekaragaman hewan di Indonesia. Kita harus menjaga keanekaragaman ini untuk bisa mewariskannya ke generasi selanjutnya.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA