PERTANYAAN tentang bentuk-bentuk organisasi

1.Ada tiga jenis struktur organisasi yaitu struktur fungsional, struktur unit bisnis danstruktur matriks. Apa kelebihan dan kekurangan dari masing-masing jenis strukturorganisasi tersebut?Jwb:Struktur Organisasi FungsionalKeunggulan dari struktur fungsional ini di antaranya adalah dari segi sumber dayamanusia yang lebih efisien, sehingga dapat menghemat pengeluaran operasionalperusahaan. Selain itu, dalam koordinasi juga lebih baik dan akan berjalan sesuaifungsinya. Dengan demikian juga akan mudah untuk mengklasifikasikan karyawanberdasarkan skill yang dimiliki. Akan tetapi, di sisi lain struktur organisasi fungsionaljuga memiliki kelemahan. Kelemahan pertama adalah meski koordinasi baik, namundalam hal komunikasi antar tim bisa dibilang cukup kesulitan. Kedua, anggota ataukaryawan akan fokus pada pekerjaan yang mereka emban tanpa mengetahui beban timlainnya. Dengan begitu, akan mengakibatkan terbengkalainya sebuah pekerjaan tertentu.Struktur Organisasi DivisionalBeberapa keunggulan dari struktur organisasi divisional di antaranya adalah pengelolaanyang dapat berjalan lebih baik antar departemen maupun divisi, sehingga sangat cocokditerapkan untuk divisi yang kerap kali mengalami perubahan lingkungan yang cepat.Lalu, struktur organisasi divisional juga memiliki kelemahan dalam praktiknya. Adapunkelemahan ini biasanya pada koordinasi yang cukup buruk dan sumber daya divisi yangkurang. Selain itu, kepentingan divisi akan lebih penting di atas kepentingan perusahaan.Terjadinya persaingan divisi pun cukup tinggi dan rentan memunculkan masalah baruStruktur Organisasi MatrixKeunggulan menggunakan struktur organisasi perusahaan ini adalah dapat mengambilkeputusan dengan mudah. Untuk bisnis, ini akan lebih mendekatkan Anda dengankonsumen.Meski begitu, struktur organisasi matrix memiliki kelemahan. Beberapakelemahannya adalah sulit untuk memilih tenaga profesional yang dapat diandalkan.Potensi konflik antar unit cukup besar karena adanya job desk atau kegiatan yang sama.Semua struktur organisasi memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing.Manajer tinggal melihat yang mana yg paling sesuai dgn organisasi dan sumber dayayang dimiliki...karena kunci utama dari sebuah organisasi adalah adanya kesamaan tujuanantara tujuan pribadi dengan orgaisasi, selain itu, setiap anggota organisasi mampubekerjasama antara satu dengan yg lainnya2.ada faktor internal dan faktor eksternal. Dari kedua faktor tersebut yang manakah yangpaling berpengaruh terhadap keselarasan tujuan suatu organisasi ?Jwb: Diantara kedua faktor keselarasan tujuan, tentunya kedua faktor tersebut sangatberpengaruh terhadap keselarasan tujuan dalam sebuah organisasi. Karena keduanyamencakup beberapa faktor yang dibutuhkan oleh sebuah organisasi. Namun, jika inginmemandang yang mana lebih berpengaruh menurut kami yaitu faktor Internal karenafaktor internal tersebut mencakup budaya, gaya manajemen, organisasi informal, persepsi

RUANG KELAS | hai sobat disni mimin akan berbagi 10 Pertanyaan Tentang Organisasi Mahasiswa dan Jawabannya Ada beberapa pertanyaan untuk calon mahasiswa kampus yang bisa kamu tanyakan pada diskusi kelas atau menjadi soal ulangan harian, UAS dan UTS sebagai soal pilihan ganda organisasi.

Berikut adalah Kumpulan Soal Pilihan Ganda dan Kunci Jawaban pengorganisasian, Tentang Bentuk dan Struktur Organisasi yang terdiri dari 15 soal pilihan ganda. Dengan adanya soal latihan ini semoga bisa sebagai bahan pembelajaran dan latihan sebelum menghadapi ujian.

Inilah beberapa pertanyaan susah yang berbobot bisa kamu ajukan untuk diskusi antar kelompok yang sekaligus memiliki kunci jawaban untuk mempermudah kalian dalam bentuk Contoh Soal Pilihan Ganda Materi Organisasi

  1. Organisasi adalah sebuah pola yang menghungkan orang – orang di bawah arahan pimpinan untuk mencapai atau mengejar tujuan bersama. Pengertian tersebut merupakan pendapat dari

    a. James D. Mooneyb. Stonerc. Sondang P. Siagiand. Malayu S.P. Hasibuan

    Jawabannya : b. Stoner

  2. Berikut ini yang merupakan syarat membangun organisasi adalaha. Adanya peralatan yang memadai dan lingkungan yang mendukungb. Terdapat struktur organisasi yang terarahc. Memiliki kewajiban bertanggung jawab setiap anggotanyad. Sudah memiliki administrasi yang modern

    Jawabannya : b. Terdapat struktur organisasi yang terarah

  3. Organisasi adalah suatu kerangka hubungan terstruktur yang di dalamnya terdapat wewenang dan tanggung jawab serta pembagian kerja menjalankan sesuatu fungsi tertentu. Pengertian tersebut merupakan pendapat daria. James D. Mooneyb. Stonerc. Sondang P. Siagiand. Max Weber

    Jawabannya : d. Max Weber

  4. Salah satu tingkatan yang perlu diperhatikan dalam meninjau permasalahan organisasi adalah ?

    a. Lingkungan organisasib. Individu yang terdapat dalam setiap bagian organisasi.c. Ukuran organisasid. Teknologi organisasi

    Jawaban: a. Lingkungan organisasi

  5. Penelitian tentang percobaan mempelajari penggunaan prinsip-prinsip manajemen klasik serta penggunaannya pada berbagai perusahaan, dengan tujuan untuk menemukan karakteristik organisasi dari perusahaan yang sukses. Penelitian ini dilakukan oleh:

    a. Joan Woodwarb. Davisc. Taylord. Tosi

    Jawaban: a. Joan Woodwar

  6. Sebagai seorang aktifis di kampus ,Alex baru mulai belajar pada saat ujian akhir sudah mendekat, hal ini dapat dikatakan bahwa Alex menangani berbagai goal yang berlawanan dengan cara

    a. Preferensi Sasaranb. Satisficiingc. Perhatian bertahapd. Perubahan goal

    Jawaban: a. Preferensi Sasaran

  7. Yang termasuk dalam jenis sasaran organisasi adalah...a. Sasaran Resmi (official goal)b. Sasaran produk (product goal)c. Sasaran bagian (sub unit goal)d. Sasaran sistem (system goal)

    Jawaban: c. Sasaran bagian (sub unit goal)

  8. Untuk membandingkan efektifitas sebuah perusahaan roti dan sebuah perusahaan mie yang sama-sama menggunakan bahan baku terigu, sebaiknya digunakan ….

    a. Pendekatan sasaranb. Pendekatan sumberc. Pendekatan proses internald. Pendektan efisiensi internal

    Jawaban: d. Pendektan efisiensi internal

  9. Organisasi yang tidak mencari keuntungan, tujuan atau sasarannya seringkali tidak mudah diukur. Padahal kejelasan sasaran atau tujuan sangat penting untuk memberikan alasan mengapa organisasi dibentuk. Contohnya dari organisasi yang sasarannya tidak mudah diukur adalah....

    a. Penjarab. Koperasic. Karang tarunad. Posyandu

    Jawaban: a. Penjara

  10. Munculnya pendekatan klasik dalam Teori Organisasi diilhami oleh beberapa konsep pemikiran yang dikemukakan oleh.....

    a. Mary Parker Follett,b. Henry Fayolc. Lyndal Urwickd. Frederick Winslow Taylor

    Jawaban: d. Frederick Winslow Taylor

  11. Adanya sistem penerimaan dan penempatan karyawan yang didasarkan pada kemampuan teknis, tanpa memperhatikan sama sekali koneksi, hubungan keluarga, maupun favoritisme merupakan salah satu ciri dari organisasi....

    a. Modernb. Klasikc. Birokratisd. Neoklasik

    Jawaban: c. Birokratis

  12. Dalam suatu organisasi menurut Weber ada tiga jenis otoritas yang berpengaruh terhadap pola kepemimpinan maupun kegiatan pengambilan keputusan , tiga jenis otoritas tersebut adalah.

    a. Otoritas Rasional-Legal, Otoritas Tradisional, Otoritas Karismatikb. Otoritas modern, Otoritas Tradisional, Otoritas Karismatikc. Otoritas Rasional-Legal, Otoritas modern, Otoritas Karismatikd. Otoritas Rasional-Legal, Otoritas Tradisional, Otoritas modern

    Jawaban: a. Otoritas Rasional-Legal, Otoritas Tradisional, Otoritas Karismatik

  13. Jika ada bawahan merasa dibatasi gerak-geriknya karena adanya pimpinan yang kuat dan birokratis dalam suatu perusahaan, keadaan ini disebut.a. Krisis pengawasanb. Krisis otonomic. Krisis kepemimpinand. Krisis birokrasi

    Jawaban: b. Krisis otonomi

  14. Yang melakukan penelitian tentang kemunduran (decline) organisasi adalah.a. David Whettenb. Taylorc. Tosid. Jackson dan Morgan

    Jawaban: a. David Whetten

  15. Ukuran organisasi yang lebih besar akan menimbulkan beberapa akibat berikut, salah satunya adalah.

    a. Memperbesar jumlah komunikasi dengan bawahanb. Memperbesar presentase karyawan, pemeliharaan maupun pegawai biasac. Memperkecil pimpinan dalam organisasid. Memperbesar tingkat formalisasi

    Jawaban: d. Memperbesar tingkat formalisasi

  16. Salah seorang ahli mendefinisikan orgasisasi sebagai berikut :Organisasi sebagai kumpulan individu yang terkoordinasi secara sadar, sehingga bisa dinyatakan sebagai suatu sistem yang terdiri dari berbagai kegiatan yang saling berhubungan. Nama seorang ahli tersebut.a. Barnardb. Davisc. Taylord. Tosi

    Jawaban: a. Barnard

  17. Konsep yang dikembangkan oleh Taylor pada tingkat pelaksana lebih terfokus pada.a. Pengaturan kerjab. Pengaturan waktuc. Pengaturan gajid. Pengaturan ijin

    Jawaban: a. Pengaturan kerja

  18. Budaya, teknologi, pendidikan, politik, legal, sumberdaya natural, demografi, sosial, dan ekonomi, merupakan segmen –segmen lingkungan menurut pendapata. Jackson dan Morganb. Kast dan Rosenzweigc. Daftd. Robert Duncan

    Jawaban: b. Kast dan Rosenzweig


Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA