Kenapa tidak bisa melihat Pemirsa story Facebook

yang sangat populer dan banyak yang menggunakannya. Hampir semua orang berpengalaman menggunakan Facebook.

Meski saat ini sudah banyak yang berpindah ke media sosial lain. Namun, kepopuleran Facebook masih sangat tinggi. Facebook telah memperbarui berbagai fiturnya untuk menarik banyak peminat.

Melihat profil orang lain di Facebook sangat sering terjadi. Pengguna kerap kali mencari informasi seseorang dari Facebook.

Bagi kamu yang memiliki Facebook dan ingin tahu cara melihat orang yang stalking FB kita di artikel ini.

Cara Mengetahui Orang yang Melihat FB Kita Tapi Bukan Teman

Ilustrasi Facebook. Foto: Luca Sammarco via Pexels

Tutorial cara mengetahui orang yang melihat FB kita tanpa aplikasi. Lewat Halaman Bantuan Facebook, kamu tidak diizinkan melacak siapa yang telah melihat profilmu.

Meski banyak aplikasi pihak ketiga yang bertebaran dengan dalih dapat mengetahui stalker FB, maka nyatanya tidak akan berhasil. Namun, How To Tekno memiliki alternatifnya, yaitu:

  1. Buatlah Story FB, sehingga si stalker akan penasaran dengan isi story kamu. Jika memang benar-benar ada yang melihat FB kita.

  2. Setelah beberapa saat kamu posting Story FB, kamu bisa melihat siapa saja yang sudah melihatnya.

  3. Buka bagian 'Story' di atas 'Kabar Beranda' kamu. Lalu, klik 'Cerita Anda'.

  4. Siapa yang sudah menonton akan tercantum di bawah 'Detail Cerita' di sebelah kanan.

Cara Memilih Siapa yang Bisa Melihat Konten Facebook

Jika kamu tidak nyaman dengan adanya orang yang suka melihat FB kita tapi bukan teman. Kamu bisa menyaring siapa saja yang dapat melihat konten FB. Berikut ini adalah caranya:

  1. Pada bagian atas 'Kabar Beranda' atau profil, klik 'Apa yang Anda pikirkan?'. Selanjutnya, kamu dapat membagikan apa saja yang kamu inginkan.

  2. Pada bagian bawah nama kamu, maka bisa klik pemilih 'Pemirsa (misalnya: Teman)'.

  3. Klik pemirsa yang kamu inginkan untuk melihat konten kamu, misalnya Teman, Publik, atau Hanya Saya.

Ilustrasi Facebook. Foto: Will Francis via Unsplash

Dengan begitu, orang yang bukan teman FB tidak akan bisa melihat konten tersebut. Namun, ada informasi tambahan meskipun kamu sudah menyaring siapa saja yang dapat melihat FB kita, di antaranya adalah:

  • Beberapa konten yang kamu bagikan di Facebook akan selalu bersifat publik. Misalnya, saat kamu memposting atau berkomentar di grup publik, postingan atau komentar akan bersifat publik, dan bisa dilihat semua orang.

  • Jika kamu memilih pemirsa untuk salah satu postingan, maka postingan lain akan mengikuti jika kamu tidak mengubahnya. Misalnya, jika memilih 'Publik' untuk postingan saat ini, postingan berikutnya juga akan bersifat 'Publik'.

  • Jika kamu mengubah pemirsa di satu perangkat, pemirsa di semua perangkat lain juga akan diperbarui.

  • Postingan akan muncul di Kabar Beranda, profil Anda, dan hasil pencarian.

  • Jika kamu memposting ke profil orang lain, orang itu bisa mengontrol siapa saja yang bisa melihat postingan tersebut.

  • Jika kamu menandai seseorang di postingan, teman orang yang ditandai juga bisa melihat postingan tersebut.

  • Jika telah memilih mengunci profil kamu, pilihan berbagi akan dibatasi.

Sekian penjelasan mengenai alternatif cara mengetahui orang yang melihat FB kita tapi bukan teman. Semoga membantu.

Cara Melihat Siapa pemirsa lainnya di Facebook?

Untuk mengetahui siapa saja yang telah melihat cerita Anda: Ketuk Cerita Anda di bagian atas Beranda. Ketuk Pemirsa di kiri bawah foto atau video apa pun di cerita Anda untuk mengetahui siapa saja yang telah melihatnya. Jika Anda tidak melihatnya, berarti belum ada orang yang melihat cerita Anda.

Cara mengetahui siapa saja yang sering ngintip profil fb kita?

- Masuk ke www.facebook.com, lalu Login menggunakan akun facebook yang anda miliki. - Setelah masuk ke halaman Facebook anda, anda akan menemukan tab baru yang berjudul “Visitors” tepat disamping tab “home”. - Klik pada tab “visitor” untuk melihat akun siapa saja yang mengunjungi profile Facebook anda.

Bagaimana melihat fb orang tapi tidak berteman?

Facebook sebenarnya sudah menyediakan opsi bagimu jika ingin melihat postingan orang lain tanpa harus berteman dengannya..

Opsi atau pilihan yang dimaksud adalah follow atau mengikuti seseorang di Facebook..

Jika ingin melihat lebih lanjut, kamu dapat mengintip postingan orang tersebut dengan menggunakan akun yang lain..

Cara Melihat Siapa yang lihat story fb kita?

Setelah beberapa saat kamu posting Story FB, kamu bisa melihat siapa saja yang sudah melihatnya. Buka bagian 'Story' di atas 'Kabar Beranda' kamu. Lalu, klik 'Cerita Anda'. Siapa yang sudah menonton akan tercantum di bawah 'Detail Cerita' di sebelah kanan.

Bagaimana cara melihat orang yang melihat Story facebook kita tapi tidak berteman?

Cara Melihat Story FB Yang Tidak Berteman.
Pertama buka aplikasi facebook terlebih dahulu..
Kemudian pada menu beranda fb, tap ikon cari..
Tuliskan naman akun yang ingin anda lihat storynya..
Tap cari jika sudah ketemu buka beranda profilnya..

Apakah bisa melihat story fb tanpa diketahui?

Instal aplikasi Save Story for Facebook Stories. Lalu buka aplikasinya dan login dengan akun anda, Jika sudah maka sekarang anda bisa melihat story orang lain tanpa diketahui oleh pemiliknya.