Cara Mengatasi printer error Canon MP280

trendingnesia.com – baru baru ini printer canon mp287 eror tidak bisa print kode yang terdapat di lampu petunjuk KODE P 1 bersamaan dengan lampu catrige black ink, color ink dan alarm hidup, saya pikir printer ini sudah rusak eror dan perlu perbaikan ketukang servis
  • 2 cara pertama reset canon mp287 error
  • 3 cara kedua reset canon mp287 error
    • 3.1 Kode Error E canon mp287
    • 3.2 Kode Error P canon mp287
  • trendingnesia.com – baru baru ini printer canon mp287 eror tidak bisa print kode yang terdapat di lampu petunjuk KODE P 1 bersamaan dengan lampu catrige black ink, color ink dan alarm hidup, saya pikir printer ini sudah rusak eror dan perlu perbaikan ketukang servis

    sebelum itu saya googleing di internet dengan ketik canon mp287 eror, ada satu tutorial cara memperbaiki printer canon mp287 yang berhasil di coba dan sukses, sekarang printernya sudah bagus alias top cerr, berikut cara memperbaiki printer canon mp287 dengan reset printer

    cara pertama reset canon mp287 error

    printer harus dalam keadaan kabel power tersambung ke listrik jika on silahkan dimatikan dengan menekan tombol power

    1. dalam keadaan kabel power tersambung tekan tombol stop/reset kira kira 2 detik
    2. bersamaan dengan tekan tombol stop/reset silahkan tekan tombol power
    3. dalam posisi tombol power ditekan silahkan lepaskan tombol Reset
    4. dalam posisi tombol power ditekan+tekan tombol reset 6x
    5. terakhir lepaskan tombol power+stop/reset secara bersamaan

    cara diatas akan mereset canon mp287 biarkan proses berjalan sampai selesai, sampai printer siap digunakan ini akan install driver printer di windows

    cara kedua reset canon mp287 error

    1. mengunakan sofware reset canon mp287 error, silahkan download file ini gratis
    2. //www.mediafire.com/file/24vv9ivjhk84ea2/SoftwareService-Tool_v3400.rar/file
    3. install dan jalankan seperti gambar berikut

    reset mp280

    sekarang reset canon mp287 error dengan sofware reset sudah selesai dan siap print lagi

    berikut penjelasan canon mp287 eror dengan kode dan solusinya :

    Kode Error E canon mp287

    1. E02 canon mp287 : Printer is Out of Paper, berarti kertas tidak masuk dengan baik bisa karna ada benda yang masuk
      Solusi E02 canon mp287 : Masukkan kertas dengan benar, atau periksa bagian tempat kertas jika ada benda coba keluarkan
    2. E03 canon mp287 : Paper Jammed, berarti Kertas Macet
      Solusi E03 canon mp287 : Reload Kertas dengan benar. Cek apakah ada sesuatu yang menghalangi masuknya kertas Cek Roller kertas apakah berfungsi dengan baik atau tidak Cek Pembaca sensor kertas yang letaknya disebelah roller kertas, bila rusak segera ganti Canon MP287 EROR P03 /EROR 6000
    3. E04 canon mp287 : The FINE Cartridge cannot be recognized(Catridge canon MP287 tidak terpasang dengan baik)
      solusi :Lepaskan Catridge ,bersihkan dan terus pasang lagi
    4. E05 canon mp287 : The FINE Cartridge cannot be recognized(Catridge salah pasang atau rusak)
      Solusi :Lepaskan Catridge dan bersihkan kemudian pasang lagi. Ganti Catridge Error E05 Pada Printer berlaku untuk Canon MP 145, MP198, MP258, MP237 dan MP287
    5. E07 canon mp287 : The FINE Cartridge is not installed in the correct position, (posisi tidak benar Catridge)
      Solusi :Periksa apakah Cartridge Hitam / Warna sudah dalam posisi yang benar.jika sudah benar Printer Perlu di reset
    6. E08 canon mp287 : Ink absorber is almost full, Ink Absorber (tinta penuh)
      Solusi : Printer perlu direset
    7. E13 dan E16 canon mp287 : Ink has run out
      Solusi : Tekan tombol STOP / RESUME sampai display indikatornya berproses dan menunjukkan angka 1

    Kode Error P canon mp287

    1. P02 canon mp287 : Carriage error
      Solusi :Cek roll printer,keluakan jika ada benda asing yang masuk Bersihkan encoder canon mp287
    2. P03 canon mp287 : Line feed error
      Solusi :Cek timing disk sensor Cek dan bersihkan mainboard canon mp287
    3. P05 canon mp287 : ASF sensor error
      Solusi :Ganti salah satu suku cadang : ASF sensor unit, Motor,Board canon mp287
    4. P06 canon mp287 : Internal temperature error (panas berlebihan)
      Solusi : Bersihkan bagian dalam printer canon mp287, Bersihkan sensor pada catrid,Ganti board canon mp287
    5. P07 canon mp287 : Ink absorber full
      Solusi : Reset printer pakai sofware reset canon mp287
    6. P08 canon mp287 : Print head temperature rise error (head terlalu panas, melebihi batas)
      Solusi : Ganti Catridge warna canon mp287
    7. P09 canon mp287 : EEPROM error
      Solsui : EEprom board corrupt,Ganti board canon mp287
    8. P10 / B200 canon mp287 : error uncertain due to the failure of parts in general
      Solusi : Cara Service Printer Canon MP287 Error P10/B200
    9. P15 canon mp287 : USB VBUS over current
      Solusi : Ganti kabel USB, Ganti board
    10. P20 canon mp287 : Other hardware error
      Solusi : Kerusakan hardware lainya, Ganti mainboadnya
    11. P22 canon mp287 : Scanner error (Scanernya tidak berfungsi)
      Solusi : Ganti scanner, ganti board

    Sekian tutorial perbaiki canon mp287 eror dan meresetnya, semoga bermanfaat dan silahkan dibagikan.

    Share

    What is your reaction?

    Excited

    0

    Happy

    0

    In Love

    0

    Not Sure

    0

    Silly

    0

    Editorial

    Jika tanganmu tidak mampu membalas suatu kebaikan maka perbanyaklah lisanmu dengan ucapan terimakasih.” (Imam Ali bin Abi Thalib ra ) menekuni dunia online dan menulis informasi yang baik demi kemajuan trendingnesia.com

    Kenapa lampu color ink dan black ink berkedip MP287?

    Jika lampu indikator pada icon 'Color Ink' berkedip-kedip. Maka terjadi permasalahan pada Cartridge tinta warna. Jika lampu indikator pada icon 'Black Ink' berkedip-kedip. Maka terjadi permasalahan pada Cartridge tinta hitam.

    Bagaimana cara memperbaiki printer yang error?

    Solusi :.
    Cek instalasi printer, jika masalah eoror ada pada instalasi driver maka lakukan instalasi ulang..
    Cek posisi port pada printer..
    Cek harddisk..
    Rubah setting printer menjadi default printer..
    Rubah setting spooler..
    Cek apa ada resource atau tidak. Untuk memgeceknya anda bisa gunakan bantuan hardware..

    Langkah langkah reset printer canon MP287?

    Cara Reset Printer Canon MP287 Setelah Isi Tinta.
    Pastikan printer dalam keadaan mati. ... .
    Setelah itu, tekan tombol 'Stop/Reset' pada printer, tahan untuk beberapa saat serta tekan dan tahan tombol 'Power' hingga lampu hijau menyala..
    Kemudian lepaskan tombol 'Stop/Reset', dengan tetap menahan tombol 'Power'..

    Bagaimana cara mengatasi printer error canon MP287?

    Cara memperbaikinya dengan memastikan printer dalam keadaan hidup, kemudian tekan dan tahan tombol 'Stop/Reset' dan tombol 'Black' secara bersamaan sekitar 10 sampai 15 detik.

    Postingan terbaru

    LIHAT SEMUA